Topik Terkait: Tadabbur Surat Al Qalam (halaman 20)
Tausyiah
Selasa, 03 Agustus 2021 - 13:59 WIB
Kisah Yajuj Majuj di Surat Al-Kahfi ayat 83-99 merupakan kisah dengan tokoh utama Dzulqarnain, raja yang saleh, wali Allah yang adil lagi berilmu.
Hikmah
Minggu, 10 September 2023 - 10:30 WIB
Surat An-Naba adalah surat ke-78 dalam Al-Quran dan terdiri dari 40 ayat. Surat ini termasuk dalam golongan surat-surat Makkiyah, yang berarti surat-surat ini diturunkan kepada Nabi Muhammad SAW selama masa tinggalnya di Mekkah.
Tips
Kamis, 04 Juli 2024 - 18:36 WIB
Surat An-Nas Arab saja full ayat 1-6 penting dipelajari umat Muslim. Kita dapat menjadikannya amalan bermanfaat dengan membacanya secara rutin.
Tips
Senin, 06 November 2023 - 13:45 WIB
Khasiat membaca ayat 83 Surat Yasin diyakini dapat mempermudah dikabulkannya hajat dan doa yang kita inginkan. Bagaimana cara mengamalkannya agar hajat mudah dikabulkan?
Hikmah
Sabtu, 30 April 2022 - 07:05 WIB
Dalam tadabur Surat Yusuf Ayat 43 diceritakan kisah Raja Mesir mengalami mimpi yang tak biasa. Sayangnya, mimpi sang raja tak dapat ditakwilkan para pembesarnya.
Tips
Kamis, 14 Desember 2023 - 08:29 WIB
Asbabun nuzul Surat Maryat ayat 77 menjadi pembahasan menarik untuk diketahui. Dengan memahaminya, umat Muslim bisa mengetahui asal-usul atau penyebab turunnya ayat tersebut.
Hikmah
Rabu, 11 Januari 2023 - 11:09 WIB
Dalam surat As Saffat mengandung beberapa hal mulai dari membahas keesaan Allah SWT, hari pembalasan, ujian berat nabi Ibrahim, hingga tentang perintah menyembah dengan sebaik baiknya.
Tausyiah
Jum'at, 30 Agustus 2024 - 10:06 WIB
Dari sini, kata khalifah seringkali diartikan sebagai pengganti karena yang menggantikan selalu berada atau datang di belakang, sesudah yang digantikannya.
Hikmah
Senin, 27 November 2023 - 17:13 WIB
Surat Al-Ikhlas merupakan salah satu surat pendek dalam Al-Quran yang mengandung makna keesaan Allah SWT. Surat ini terdiri dari empat ayat dan termasuk dalam golongan surat Makkiyah.
Tips
Kamis, 01 Februari 2024 - 09:36 WIB
Hukum Tajwid Surat Al Maidah ayat 8 ini perlu dipahami oleh setiap muslim supaya mengetahui kapan harus membaca dengan panjang, dengung, atau jelas.
Tausyiah
Jum'at, 18 Maret 2022 - 20:01 WIB
Ketika Rasulullah membaca Surat As-Sajdah dengan suara nyaring, orang-orang Quraisy merasa terganggu. Mereka bersiap-siap menyiksa Rasul namun tiba-tiba tangan mereka terbelenggu.
Tips
Jum'at, 26 Juli 2024 - 13:10 WIB
Hukum tajwid Surat Al Adiyat ayat 1-5 penting dipelajari kaum muslim. Tak sekadar menambah pengetahuan, namun juga ditujukan agar nantinya tidak keliru ketika membacanya.
Hikmah
Kamis, 02 Mei 2024 - 19:04 WIB
Keutamaan membaca 10 ayat terakhir Surat Ali Imran penting diketahui umat Muslim. Sepuluh ayat tersebut dianjurkan untuk dibaca ketika bangun tidur.
Tips
Kamis, 26 Januari 2023 - 22:44 WIB
Keutamaan dan manfaat Surat Asy-Syuara, surat ke-26 dalam Al-Quran perlu diketahui kaum muslim. Salah satunya dapat menghilangkan rasa takut dan kelelahan.
Hikmah
Sabtu, 02 September 2023 - 16:07 WIB
Khusus keistimewaan Surat Al-Insyirah, Sayyid Al-Muqaddam mengatakan, membacanya dapat meredakan sakit dada dan jantung. Di samping itu, airnya dapat menghancurkan penyakit batu.
Hikmah
Rabu, 13 Oktober 2021 - 22:53 WIB
Ketika membaca Al-Quran, kita akan mendapati banyak surat yang diawali huruf abjad Arab seperti Alif Lam Miim, Alif Lam Ra, Tha Ha dan sebagainya. Ini hikmahnya.
Tausyiah
Minggu, 04 Juni 2023 - 23:21 WIB
Jika ingin mengetahui hakikat rezeki, kita dapat mentadaburi Surat Ar-Rad Ayat 26. Surat Ar-Rad adalah surat ke-13 dalam Mushaf Al-Quran terdiri 43 ayat. Berikut penjelasannya.
Tausyiah
Selasa, 05 September 2023 - 17:05 WIB
Dalam Islam, memahami ayat-ayat Al-Quran dan mentadabburinya adalah sebuah keniscayaan bagi seorang muslim, karena Al-Quran diturunkan sebagai petunjuk bagi seluruh manusia.
Hikmah
Minggu, 28 Agustus 2022 - 15:13 WIB
Kisah Nabi Syamun atau Samson tertuang di dalam Al-Quran surat Al-Baqarah ayat 246. Ayat ini menggambarkan bagaimana Bani Israil yang penyecut.
Tips
Jum'at, 26 Juli 2024 - 19:19 WIB
Kapan waktu yang tepat untuk membaca Surat Maryam? Apa saja keistimewaan dan keutamaan Surat Maryam ini? Berikut penjelasan singkatnya.