Topik Terkait: Tanaman Yang Disebut Alquran (halaman 25)
Hikmah
Selasa, 01 Juni 2021 - 10:31 WIB
Menurut Imam al-Ghazali, kendati sebuah hati telah dipenuhi oleh cinta Allah (hubb lillah), belum tentu pemicunya mesti dengan mendengarkan bacaan Al-Quran.
Hikmah
Sabtu, 05 Oktober 2024 - 06:57 WIB
Pokok-pokok pandangan Sunni antara lain bahwa al-Quran adalah kalam Ilahi yang bukan makhluk. Bahwa kaum beriman akan melihat Allah di surga seperti melihat bulan purnama di waktu malam.
Hikmah
Sabtu, 09 Mei 2020 - 03:17 WIB
Raja itu berkata keluarkanlah kepada kami dari batu itu unta yang memiliki daging, tulang, kulit, dan bulu, mempunyai punuk yang besar sebesar kubah...
Tausyiah
Senin, 21 Juni 2021 - 18:23 WIB
Saat mengisi kajian di Masjid Al-Isra, Ciledug, Tangerang baru-baru ini, Ustaz Arrazy Hasyim mengingatkan umat muslim agar tidak gampang menuduh bidah kepada muslim lainnya.
Tausyiah
Sabtu, 25 Februari 2023 - 10:21 WIB
Pandangan masyarakat Barat terhadap masalah ketuhanan dan kaitannya dengan alam semesta adalah bahwa Allah telah menciptakan alam, kemudian membiarkannya, maka tidak ada yang mengatur, tidak ada yang menguasai.
Hikmah
Jum'at, 14 Juli 2023 - 06:10 WIB
Ketika terkena gigitan binatang buas, maka selain pergi ke dokter untuk memeriksa, hendaklah ia dapat berdoa dengan membaca Surat Asy-Syuara ayat 130. Insya Allah, proses penyembuhan akan menjadi lebih cepat.
Tausyiah
Selasa, 05 Maret 2024 - 17:11 WIB
Setan bercokol di atas hati anak Adam. Apabila ia lupa dan lalai kepada Allah setan menggodanya dan apabila ia ingat kepada Allah maka setan itu bersembunyi.
Tips
Senin, 26 Februari 2024 - 13:03 WIB
Cara menghitung fidyah puasa Ramadan ini penting diketahui umat muslim. Fidyah puasa Ramadan, berarti tebusan yang dibayar karena melakukan larangan atau tidak berpuasa Ramadan.
Hikmah
Selasa, 25 Juli 2023 - 08:35 WIB
Barangsiapa yang menulis ayat ke-29 dan ke-30 dari surah Fathir dalam empat helai pakaian yang terbuat dari katun yang baru dan bersih dan meletakkannya di tempat kerjanya maka perdagangannya akan laris.
Hikmah
Selasa, 27 Agustus 2024 - 06:14 WIB
Para ulama berbeda pendapat tentang bagaimana menghadapi ayat-ayat yang sepintas lalu menunjukkan adanya gejala kontradiksi. Dari sinilah kemudian timbul pembahasan tentang nasikh dan mansukh
Tausyiah
Senin, 21 September 2020 - 22:05 WIB
Di dalam Al-Quran Al-Karim terdapat satu surah yang paling agung. Tidak ada Nabi mana yang mendapatkan keutamaan surah ini kecuali Nabi Muhammad ??? ???? ???? ????.
Tausyiah
Kamis, 25 Juli 2024 - 19:23 WIB
Islam menetapkan tujuan pokok kehadirannya untuk memelihara agama, jiwa, akal, jasmani, harta, dan keturunan. Setidaknya tiga dari yang disebut di atas berkaitan dengan kesehatan.
Muslimah
Jum'at, 12 Februari 2021 - 10:42 WIB
Surga itu memiliki banyak tingkatan, dan yang paling utama adalah Firdaus. Tempat dengan keutamaan yang besar ini hanya diperuntukkan bagi orang-orang yang memiliki sifat-sifat baik, di antaranya adalah menepati janji.
Muslimah
Kamis, 01 Oktober 2020 - 13:49 WIB
Beberapa surat pendek yang sering kita baca saat melaksanakan salat, ternyata banyak memiliki keutamaan dan fadhilah. Salah satunya adalah surat Al-Kafirun.
Tips
Senin, 07 Februari 2022 - 08:28 WIB
Doa orang yang didzalimi adalah salah satu doa yang sangat mustajab, karena doa orang yang terdzalimi akan dikabulkan oleh Allah azza wajalla. Untuk itu, kita harus hati-hati jangan sampai segala ucapan atau perbuatan dapat mendzalimi orang lain.
Tausyiah
Senin, 18 November 2024 - 20:36 WIB
Sesungguhnya aku bermimpi melihat tujuh ekor sapi betina yang gemuk-gemuk dimakan oleh tujuh ekor sapi betina yang kurus-kurus dan tujuh bulir (gandum) yang hijau dan tujuh lainnya yang kering.
Hikmah
Senin, 10 Februari 2020 - 08:45 WIB
Pada bagian pertama (1), kita telah mengulas 10 fadhillah keutamaan Al-Quran. Berikut lanjutan 40 Hadis Nabi mengenai keutamaan Al-Quran yang dirangkum dari berbagai sumber.
Tausyiah
Minggu, 23 Mei 2021 - 14:50 WIB
Kebanyakan kecaman terhadap Ahl Al-Kitab ditujukan kepada orang Yahudi,. Ini disebabkan karena sejak semula ada perbedaan sikap di antara Ahl Al-Kitab itu terhadap kaum Muslim.
Dunia Islam
Selasa, 03 Oktober 2023 - 05:15 WIB
Kita umat Islam mengetahui bahwa Yohanes Pembaptis adalah Nabi Yahya. Kita memuliakannya sebagai nabi yang benar dari Allah. Nabi Suci Yesus, kita kenal sebagai Isa as.
Tausyiah
Rabu, 05 Juli 2023 - 06:41 WIB
Syaikh Yusuf al-Qardhawi mengatakan Islam mengakui adanya perbedaan antarmanusia dalam masalah hak milik dan rezeki, karena fitrah (ciptaan) Allah menghendaki adanya perbedaan di antara mereka.