Topik Terkait: Tanda Amal Diterima (halaman 17)
Tausyiah
Selasa, 30 Juni 2020 - 20:11 WIB
Ustaz Zulkifli Muhammad Ali (UZMA), Dai yang dijuluki ustaz akhir zaman memberi nasihat indah tentang hakikat kehidupan. Berikut nasihatnya yang menyentuh hati.
Tausyiah
Jum'at, 29 Maret 2024 - 05:15 WIB
Para mufassir (ahli Tafsir) menyatakan, maknanya adalah amal saleh (yang dilakukan pada) lailatul qadar lebih baik dari amal saleh selama seribu bulan (yang dilakukan) di luar lailatul qadar.
Tips
Selasa, 07 Juni 2022 - 15:30 WIB
Setiap manusia tentu mendambakan kebahagiaan dalam menjalani hidup, seperti dilapangkan dadanya oleh Sang Pencipta dan dijauhkan dari hal hal yang bisa mempersempit dada sang pemiliknya.
Hikmah
Jum'at, 27 Oktober 2023 - 15:54 WIB
Rasulullah SAW selalu mendesak para umatnya agar selalu melakukan perbuatan baik selama di dunia, karena setiap perbuatan kita di dunia akan dimintai pertangung jawaban di akhirat kelak. Termasuk didalamnya agar selalu berkata jujur dan tidak berbohong
Tausyiah
Minggu, 09 Januari 2022 - 22:26 WIB
Pentingnya menjaga niat agar tidak ternodai dengan perkara-perkara yang dibenci Allah. Abah Guru Sekumpul menerangkan ada empat perkara yang bisa merusak niat.
Tausyiah
Selasa, 19 Juli 2022 - 15:52 WIB
Rasulullah shollallahu alaihi wasallam mengingatkan umatnya agar menjauhi sebuah perkara yang sangat dibenci oleh Allah. Perkara yang satu ini termasuk syirik kecil.
Tausyiah
Jum'at, 19 Juni 2020 - 05:00 WIB
Selain mencintai pekerja yang bila bekerja ia bekerja dengan baik, Allah taala juga mencintai dua tetesan dan dua bekas. tetesan air mata dan tetesan darah.
Hikmah
Rabu, 13 Desember 2023 - 10:59 WIB
Rasa malas berdoa seringkali menimpa kita, bahkan setelah selesai menjalankan ibadah sholat wajib pun enggan untuk berdoa kepada Allah.
Tausyiah
Jum'at, 10 Juni 2022 - 18:28 WIB
Bertekad meninggalkan maksiat dan bertaubat darinya secara total, dan tidak akan kembali melakukannya selama-lamanya. Seperti susu yang tidak mungkin kembali ke puting hewan setelah diperah.
Muslimah
Kamis, 14 Oktober 2021 - 06:33 WIB
Menyibukan diri dengan hal-hal atau perbuatan sia-sia sangat dilarang dalam Islam. Bahkan Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam sudah memperingatkannya untuk meninggalkan hal yang tidak bermanfaat.
Muslimah
Minggu, 22 November 2020 - 06:06 WIB
Perasaan cemas terhadap sesuatu yang belum terjadi, yang berkaitan dengan urusan duniawi yang berlarut-larut tidak akan membuahkan penyelesaian, selain hanya membuat hati semakin sengsara dan bertambah menderita.
Tausyiah
Selasa, 14 Mei 2024 - 12:31 WIB
Di alam kubur ( barzakh ), setiap insan yang meninggal akan mengalami kenikmatan dan siksaan atas segala amal perbuatannya di dunia. Lantas, apakah siksaan dan kenikmatan di alam kubur itu menimpa ruh dan jasad?
Tausyiah
Jum'at, 04 September 2020 - 18:58 WIB
Siapa yang tak ingin mendapatkan cintanya Allah Taala? Kenikmatan apapun di dunia ini tidak ada yang dapat menyamai nikmatnya ketika kita dicintai Allah Azza wa Jalla.
Tausyiah
Kamis, 13 Juli 2023 - 19:51 WIB
Belum lama ini kita dihebohkan dengan berita viral suami selingkuh dengan ibu mertuanya sendiri. Lalu seorang Selebgram menggugat cerai suaminya karena selingkuh dengan sesama lelaki.
Hikmah
Kamis, 15 September 2022 - 17:17 WIB
Kisah tiga orang terjebak dalam gua bertawassul dengan amal terbaik yang pernah mereka kerjakan, diriwayatkan Imam Muslim dalam kitab zikir, tobat, dan istighfar.
Tips
Minggu, 27 Maret 2022 - 19:25 WIB
Dalam riwayat Islam, sikap tawakkal sudah dijunjung tinggi sebagai tanda yang jelas dari seorang yang beriman, takwa dan berserah mutlak pada Allah.
Tausiyah
Selasa, 15 Oktober 2019 - 17:17 WIB
Alam kubur adalah perjalanan awal menuju akhirat. Setiap muslim yang beriman kepada hari akhir diwajibkan untuk menyiapkan diri sebelum ajal menjemput.
Muslimah
Selasa, 27 Agustus 2024 - 09:36 WIB
Fenomena wanita akhir zaman sudah tampak di depan mata. Karena salah satu tanda, tibanya hari akhir terlihat dari perilaku kaum wanitanya. Seperti apa tanda-tandanya?
Muslimah
Jum'at, 22 Juli 2022 - 09:54 WIB
Anda ingin hidup bahagia? Sebenarnya, Allah Taala telah memberikan petunjuk untuk menempuh jalan yang benar kepada kebahagiaan itu. Setidak ada tiga kunci kebahagiaan di dunia tersebut. Apa saja?
Hikmah
Kamis, 02 April 2020 - 22:20 WIB
Mustasyar PBNU, KH Ahmad Mustofa Bisri atau Gus Mus, bersama putrinya melelang lukisan kaligrafi karyanya untuk penanganan wabah virus Covid-19.