Topik Terkait: Watak Wanita (halaman 15)
Muslimah
Kamis, 09 Juli 2020 - 13:10 WIB
Ia dikenal sebagai seorang pemimpin dalam sebuah kerajaan Islam yang diangkat menjadi seorang sultan. Dialah Raziyya Al-Din atau lebih dikenal dengan nama Razia Sultana.
Muslimah
Senin, 29 Mei 2023 - 10:03 WIB
Setan menggunakan kelemahan dan kekurangan akal serta keimanan seorang wanita, sehingga menjerumuskan mereka melalui pakaiannya. Setan selalu membisiki wanita agar memperlihatkan kecantikannya.
Muslimah
Kamis, 20 Agustus 2020 - 09:44 WIB
Tidak seperti laki-laki yang auratnya paten pada satu ukuran-yaitu antara pusar dan lutut, ukuran aurat perempuan berbeda-beda, sehingga ada perbedaan mencolok dalam praktek kesehariannya. Lantas, batasan mana sajakah aurat perempuan ini?
Muslimah
Minggu, 11 Oktober 2020 - 15:23 WIB
Pada bagian kepala, ada hal yang membuat banyak perempuan memikul dosa. Ironisnya, beberapa hal itu sekarang mulai dianggap biasa oleh kaum perempuan sendiri, padahal itu bisa mengakibatkan dosa dan laknat Allah.
Muslimah
Kamis, 20 Agustus 2020 - 15:14 WIB
Batasan aurat perempuan sangatlah penting untuk tidak terlihat oleh orang lain yang bukan mahramnya. Bahkan, Nabi Muhammad SAW mengingatkan agar telapak bawah kaki tertutup auratnya.
Muslimah
Jum'at, 07 April 2023 - 11:43 WIB
Di bulan Ramadan ada malam Lailatulqadar, yang merupakan malam terbaik bernilai lebih dari 1000 bulan. Lantas bagaimana dengan muslimah yang haid? Bisakah ia mendapat keutamaan malam Lailatulqadar ini?
Muslimah
Selasa, 01 Agustus 2023 - 16:52 WIB
Tata cara mandi junub bagi seorang wanita wajib dilakukan usai haid. Mandi junub menjadi hal yang wajib dilakukan guna menyucikan diri dari hadas besar yang bisa membatalkan kegiatan beribadah.
Muslimah
Kamis, 18 Juli 2024 - 10:39 WIB
Sejarah Islam pernah mencatat wanita-wanita mulia yang Allah Subhanahu wa taala jamin masuk surga. Bahkan ada yang tercantum dalam Al-Quran sebagai wanita mulia. Siapa saja mereka?
Muslimah
Rabu, 20 April 2022 - 12:54 WIB
Kegiatan tadarus Al-Quran di bulan Ramadhan menjadi pemandangan umum yang sering kita jumpai. Hanya saja, masih ada sebagian muslimah yang ketika membaca Al-Quran ini, dengan aurat yang masih terbuka.
Tausyiah
Rabu, 08 Mei 2024 - 10:47 WIB
Dalam Islam, wajib bagi pasangan suami istri untuk memperlakukan pasangannya dengan baik dan memenuhi hak-haknya dengan penuh kerelaan. Lantas bagaimana jika pasangan atau istri berperilaku buruk?
Muslimah
Selasa, 19 September 2023 - 11:11 WIB
Rasulullah SAW memberi peringatan khusus bagi kaum wanita tentang siksa neraka, terutama karena kesalahan atau dosa-dosa mereka yang mengantarkan mereka ke neraka jahanan.
Muslimah
Senin, 07 Juni 2021 - 19:18 WIB
Doa mandi haid wanita muslimah, penting untuk diperhatikan. Doa yang diamalkan ketika akan mandi setelah selesai mengalami siklus bulanan tersebut, ternyata juga mengandung manfaat luar biasa yang bernilai ibadah.
Tausyiah
Rabu, 05 Agustus 2020 - 09:02 WIB
Pakar hukum Abu Yusuf bahkan berpendapat bahwa kedua tangan wanita bukan aurat, karena dia menilai bahwa mewajibkan untuk menutupnya menyulitkan wanita.
Hikmah
Kamis, 20 April 2023 - 17:16 WIB
Salah satu sunnah pada Hari Raya Idulfitri adalah keluar dari rumah menuju lapangan sholat Id bagi kaum wanita dan anak-anak. Berikut hikmahnya.
Muslimah
Rabu, 10 Mei 2023 - 15:15 WIB
Memamerkan kecantikan menjadi hal biasa di zaman ini. Banyak kaum wanita yang memilih tampil beda dengan yang lain, memamerkan keindahan yang dimilikinya.
Muslimah
Sabtu, 20 Juli 2024 - 05:15 WIB
Pelarangan pemakaian jilbab kembali terjadi, saat atlet perempuan Prancis berlaga di Olimpiade Paris nanti. Bagaimana sebenarnya syariat jilbab ini serta apa saja batasan aurat kaum wanita tersebut?
Muslimah
Minggu, 22 November 2020 - 18:27 WIB
Ada beberapa golongan perempuan yang akan diusir dari surga dan berakhir di neraka, dan mereka bahkan tak diizinkan mencium harumnya surga. Padahal, begitu dasyatnya surga dapat tercium sejauh 70 tahun jarak perjalanan.
Muslimah
Kamis, 06 Agustus 2020 - 20:17 WIB
Yang sering menjadi bahan diskusi terkait dengan tema wudhu (bersuci sebelum salat) adalah tentang kaidah berwudhu bagi perempuan muslimah berhijab yang berwudhu di tempat umum
Tausyiah
Rabu, 10 Juni 2020 - 08:00 WIB
Harus diketahui betapa kenikmatan maksiat itu hanya sesaat, kemudian setelah itu dia merasakan akibat kemaksiatannya. Salah satu bentuk kemaksiatan adalah enggan menutup aurat
Muslimah
Selasa, 20 Februari 2024 - 10:29 WIB
Senang dikagumi atau dinilai takjub sama orang lain, merupakan salah satu tabiat kaum wanita. Padahal takjub merupakan salah satu dari penyakit ain (penyakit yang timbul dari padangan mata) yang bisa menimbulkan dosa.