Topik Terkait: Zikir Ramadhan (halaman 2)
Tips
Selasa, 28 April 2020 - 07:15 WIB
Untuk menambah pengetahuan dan ilmu seputar puasa, berikut kumpulan hadis Nabi seputar Ramadhan. Semoga bermanfaat dan bisa menyemangati kita menghidupkan bulan suci Ramadhan.
Tips
Kamis, 04 April 2024 - 03:05 WIB
Amalan zikir Ya Aziz Ya Jabbar Ya Mutakabbir ini kerap dilafazkan. Siapa sangka jika amalan tersebut memiliki keistimewaan dan manfaatnya tersendiri.
Tips
Rabu, 20 September 2023 - 15:25 WIB
Imam Nawawi dalam kitab Al-Azkar menyebutkan salah satu zikir yang paling Allah sukai yang Ia pilihkan untuk para malaikat-Nya adalah Subhanallah rabbii wa bihamdihi subhana rabbii wa bihamdihi.
Tips
Sabtu, 06 Juli 2024 - 07:21 WIB
Tahun baru hijriah akan segera tiba, dan umat Islam dianjurkan untuk mengamalkan zikir serta doa-doa untuk menghadapi awal tahun baru tersebut.
Tausyiah
Senin, 20 Mei 2024 - 10:26 WIB
Mengingat Allah adalah rohnya salat, inti, dan juga hakikatnya. Demikianlah kedudukan zikir dalam semua ibadah. Orang yang paling besar pahalanya dalam setiap ibadah yaitu orang yang paling banyak berzikir.
Hikmah
Rabu, 08 November 2023 - 13:10 WIB
Mengamalkan zikir istighfar atau bacaan astagfirullah dengan penghayatan dan kesungguhan tentu memiliki keutamaan dan keistimewaan. Salah satunya dalam kehidupan sehari-hari.
Muslimah
Senin, 22 Maret 2021 - 06:59 WIB
Zikir dan doa biasanya berisi kalimat-kalimat yang menunjukkan keagungan dan kekuasaan Allah, salah satunya yang dianjurkan adalah membaca kalimat La Hawla wa Laa Quwwata illa Billah
Tips
Selasa, 01 Oktober 2024 - 09:16 WIB
Sejumlah bacaan zikir agar anak pintar ini bisa diamalkan para orang tua muslim, agar anak-anaknya kelak dapat mewujudkan harapan-harapan mereka.
Tips
Kamis, 23 April 2020 - 10:00 WIB
Berikut kumpulan Hadis Nabi seputar bulan Ramadhan. Semoga bermanfaat dan bisa menyemangati kita menghidupkan bulan suci Ramadhan.
Tips
Jum'at, 25 Oktober 2024 - 09:36 WIB
Bacaan zikir Muhammadiyah usai salat fardu maksudnya adalah matan dan urutan zikir bakda salat sesuai tuntunan Majelis Tarjih dan Tajdid Muhammadiyah.
Tausyiah
Sabtu, 13 Februari 2021 - 17:50 WIB
Hari ini Sabtu (13/2/2021) kita sudah berada di bulan yang agung, 1 Rajab 1442 Hijriyah. Berikut amalan zikir dan doa yang dianjurkan pada bulan Rajab.
Tausiyah
Jum'at, 18 Mei 2018 - 06:47 WIB
Puasa bukan sekadar menahan diri dari segala nafsu duniawi secara serampangan, tetapi ibadah yang tujuannya membentuk pribadi yang bertakwa.
Tausiyah
Jum'at, 31 Januari 2020 - 16:42 WIB
Orang-orang yang berzikir memiliki tempat mulia di sisi Allah Taala. Salah satu keutamaan berzikir (mengigat Allah) adalah mendapatkan ganjaran kebaikan di dunai dan akhirat.
Tips
Senin, 27 Februari 2023 - 16:57 WIB
Puasa Ramadhan 2023 tanggal berapa? Muhammadiyah telah menetapkan bahwa 1 Ramadhan 1444 jatuh pada 23 Maret 2023. Sedangkan NU menunggu hasil pelaksanaan rukyatul hilal
Tausyiah
Jum'at, 12 Juni 2020 - 08:58 WIB
Allah telah memberimu khazanah 24 jam. Berhati-hatilah agar engkau tidak kehilangan satu pun di antaranya, karena engkau tidak akan mampu menahan penyesalan yang akan mengikuti kerugian seperti itu.
Tips
Selasa, 13 September 2022 - 11:05 WIB
Bacaan zikir hasbunallah wanimal wakil merupakan kalimat zikir yang sangat masyhur yang terdapat dalam Al-Quran pada ujung ayat Al Imran ayat 173. Kalimat zikir ini artinya Cukuplah Allah menjadi Penolong kami dan Allah adalah sebaik-baik Pelindung.
Tips
Sabtu, 25 Juni 2022 - 18:50 WIB
Dalam Islam, kita dianjurkan untuk selalu berdoa dan berzikir kepada Allah Subhanahu wa taala. Namun, manakah yang lebih afdhal, doa atau zikir?
Tausyiah
Selasa, 05 April 2022 - 16:11 WIB
Ramadhan adalah bulan bertabur rahmat Allah, pahala amal dilipatgandakan dan setan dibelenggu. Agar puasa Ramadhan bernilai di sisi Allah, hendaknya umat Islam menjauhkan diri dari lima perkara berikut.
Tips
Kamis, 25 April 2024 - 12:35 WIB
Zikir atau selalu mengingat Allah SWT merupakan salah satu bentuk ibadah dalam ajaran agama Islam yang sangat penting untuk dilakukan
Tausyiah
Jum'at, 22 April 2022 - 03:05 WIB
Sabtu (23/4/2022) atau besok malam menurut kalender Hijriyah kita akan memasuki 10 hari terakhir bulan Ramadhan 1443 H. Berikut 9 Amalan terbaik 10 Hari terakhir Ramadhan.