Topik Terkait: Kalam Habib Umar Bin Hafizh
Dunia Islam
Selasa, 31 Oktober 2023 - 22:25 WIB
Doa untuk Palestina terus mengalir dari para ulama dan umat muslim di dunia. Salah satu doa yang bikin merinding adalah doa yang dipanjatkan ulama besar Yaman, Al-Habib Umar bin Hafizh.
Tausyiah
Jum'at, 19 Februari 2021 - 10:55 WIB
Hari ini kita memasuki hari ketujuh bulan Rajab bertepatan Jumat 19 Februari 2021. Ulama besar Hadhramaut Yaman Al-Habib Umar Bin Hafizh memberi nasihat indah terkait Rajab.
Tausyiah
Kamis, 29 Juli 2021 - 05:00 WIB
Habib Umar Bin Hafizh adalah seorang ulama Dzurriyah Nabi yang juga Pengasuh Darul Musthafa Kota Tarim, Hadhramaut Yaman. Berikut kalam beliau yang sangat inspiratif.
Hikmah
Rabu, 22 Juli 2020 - 17:11 WIB
Dukungan Ulama dan kaum muslimin kepada Palestina adalah sebuah keniscayaan. Apalagi di Palestina terdapat Masjidil Aqsha, tempat suci ketiga bagi umat Islam.
Hikmah
Rabu, 15 April 2020 - 22:48 WIB
Salah satu keutamaan bulan Syaban adalah turunnya perintah bersalawat kepada baginda Nabi Muhammad shallallahu alaihi wa sallam. Berikut adab bersalawat yang diajarkan Habib Umar bin Hafizh.
Hikmah
Senin, 30 September 2019 - 19:49 WIB
Habib Umar bin Hafidz adalah seorang ulama besar kelahiran Hadhramaut Yaman yang aktif berdakwah ke berbagai negara termasuk Indonesia.
Tausyiah
Sabtu, 26 Agustus 2023 - 21:49 WIB
Ulama kharismatik Yaman, Habib Umar bin Hafidz mengajarkan satu amalan zikir untuk mengobati penyakit hati. Hal ini disampaikannya saat Kajian Subuh di Masjid Istiqlal, belum lama ini.
Tausyiah
Rabu, 24 November 2021 - 21:09 WIB
Ulama kharismatik asal Hadhramaut Yaman Al-Habib Umar Bin Hafizh merupakan ulama yang produktif menulis dan berdakwah di berbagai negara. Berikut quotes terbaiknya.
Tips
Selasa, 12 Mei 2020 - 03:20 WIB
Hari-hari puasa telah kita jalani dan lusa umat Islam akan memasuki 10 hari terakhir Ramadhan. Inilah momentum yang akan menentukan keberhasilan ibadah Ramadhan.
Tausiyah
Selasa, 29 Oktober 2019 - 09:00 WIB
Hari ini Selasa (29/10/2019) kita memasuki hari pertama Rabiul Awal (bulan ke-3 tahun Hijriyah). Bulan yang sangat istimewa karena Rasulullah SAW lahir ke dunia di bulan ini.
Hikmah
Rabu, 02 Agustus 2023 - 19:57 WIB
Kisah ini adalah satu di antara kisah betapa waranya ulama terdahulu ketika bertemu penguasa. Kehati-hatian mereka dalam bersikap patut untuk kita teladani.
Hikmah
Selasa, 09 Mei 2023 - 21:45 WIB
Gus Musa Muhammad dalam satu kajiannya menceritakan kisah Umar bin Khattab radhiyallahu anhu ketika Madinah mengalami musim paceklik. Simak kisahnya.
Hikmah
Kamis, 13 Juni 2024 - 14:33 WIB
Kisah ini dipicu ketika Khalid bin Walid memberi hadiah kepada Al-Asyas bin Qais yang datang kepadanya meminta bantuan. Khalid memberi 10.000 dirham.
Tausyiah
Senin, 07 Desember 2020 - 22:20 WIB
Ulama kharismatik Tegal, Al-Habib Thahir bin Abdullah Al-Kaff telah kembali ke rahmat Allah, namun ilmunya tetap bercahaya. Berikut 11 kalam indah beliau.
Hikmah
Kamis, 20 Juli 2023 - 18:45 WIB
Sang pembunuh berhasil melukai 13 orang. Tujuh orang di antaranya meninggal dunia, termasuk Umar bin Khattab. Abu Luluah sendiri langsung bunuh diri, sebelum tertangkap.
Hikmah
Jum'at, 22 Desember 2023 - 07:27 WIB
Sesudah mereka keluar dari tempat Umar, Ali berkata kepada jemaah dari Banu Hasyim: Kalau ada dari kalian yang mau mendengarkan pendapat saya, janganlah sekali-kali mencalonkan pengganti.
Hikmah
Senin, 24 Oktober 2022 - 06:15 WIB
Kisah menakjubkan di alam kubur (alam barzakah) pernah dialami Sayyidina Umar bin Khattab radhiyallahu anhu ketika bertemu Malaikat Munkar Nakir yang keras dan menyeramkan.
Hikmah
Kamis, 12 Oktober 2023 - 23:40 WIB
Habib Umar bin Hafidz adalah ulama kharismatik yang juga Pengasuh Darul Musthofa Tarim Hadhramaut Yaman. Berikut lima karomah Habib Umar bin Hafidz dikutip dari berbagai sumber:
Hikmah
Selasa, 19 Juli 2022 - 16:08 WIB
Hajar aswad merupakan salah satu batu intan permata dari beberapa intan permata di surga. Pada mulanya warnanya putih mengilap, lebih putih dari air susu. Menjadi hitam akibat dosa-dosa manusia.
Tausiyah
Kamis, 09 April 2020 - 09:05 WIB
Salah satu sahabat di Inggris Raya meminta pendapat kepada ulama besar Yaman, Al-Habib Umar Bin Hafidz terkait pelarangan menghadiri Salat Jumat dan Jamaah akibat wabah Corona.