Topik Terkait: Cara Menikmati Ibadah
Muslimah
Sabtu, 19 Desember 2020 - 06:12 WIB
Kenikmatan maksiat itu hanya sesaat, kemudian setelah itu dia merasakan akibat kemaksiatannya, yaitu kemurkaan Allah, dosa dan siksa-Nya, maka orang itu tidak akan sanggup melakukan maksiat.
Tips
Selasa, 01 Juni 2021 - 21:59 WIB
Islam adalah agama yang sangat menekankan ibadah kepada Allah. Berikut keutamaan suami istri yang saling mengingatkan untuk ibadah sholat.
Tausiyah
Rabu, 07 Agustus 2019 - 05:00 WIB
Terkadang orang salah memahami jika ihram itu adalah memakai dua potong kain tak berjahit. Padahal, kain itu hanya kelengkapan dari Ihram.
Tips
Selasa, 08 Maret 2022 - 20:03 WIB
Tata cara sholat duduk bagi orang sakit dilakukan dengan membaca bacaan yang sama dengan sholat pada umumnya. Perbedaanya hanyalah pada beberapa gerakan sholat.
Hikmah
Rabu, 16 November 2022 - 21:30 WIB
Kisah ini sarat dengan pelajaran berharga bahwa tak seorang pun mengetahui akhir hidupnya. Seperti kisah ahli ibadah ini, tak pernah bermaksiat justru mati suul khatimah.
Muslimah
Minggu, 24 Oktober 2021 - 05:15 WIB
Fungsi niat sangatlah penting dalam melaksanakan amal ibadah. Karena itu, setiap muslim dan muslimah harus senantiasa memperbaiki dan selalu meluruskan niat dalam ibadahnya, yaitu ikhlas hanya untuk Allah semata.
Tausyiah
Selasa, 20 Juni 2023 - 17:24 WIB
Al-Hafidz Ibnu al-Jauzi, dalam kitabnya, Shaid al-Khatir menjelaskan bahwa andai saja orang yang melakukan maksiat menyadari, betapa kenikmatan maksiat itu hanya sesaat, kemudian setelah itu dia merasakan yaitu kemurkaan Allah
Dunia Islam
Minggu, 28 Mei 2023 - 10:45 WIB
Jemaah haji Indonesia diimbau menyerahkan paspor ke petugas Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) setibanya di Arab Saudi. Hal itu sebagai syarat jemaah haji bisa masuk ke Mekkah.
Tips
Jum'at, 03 Mei 2024 - 15:19 WIB
Dalam al-Quran Surat Ali-Imran ayat 97 disebutkan dalil wajibnya haji untuk dilaksanakan dengan segera, sebab perintah mempunyai pengertian harus segera dilaksanakan.
Dunia Islam
Jum'at, 14 Juni 2024 - 22:51 WIB
Sebanyak 50 WNI mendapatkan undangan haji dari Raja Salman Bin Abdul Aziz Al Saud. Undangan haji juga diberikan kepada 140 negara lain di dunia.
Tips
Rabu, 08 Desember 2021 - 13:09 WIB
Dalam ajaran Islam memiliki kesehatan dan postur ideal untuk tubuh adalah hal yang dianjurkan. Namun Islam juga tidak membenarkan jika cara diet yang dilakukan terlalu berlebihan apalagi menggunakan bahan-bahan yang haram.
Tips
Selasa, 11 Oktober 2022 - 22:10 WIB
Tahallul merupakan bagian dari rukun haji dan umrah. Secara bahasa, Tahallul artinya boleh atau dihalalkan ditandai dengan mencukur rambut minimal 3 helai.
Tausyiah
Senin, 20 Mei 2024 - 10:36 WIB
Sesungguhnya ahli ibadah yang paling utama yaitu yang paling banyak mengingat Allah Azza wa Jalla. Orang yang berpuasa yang paling utama yaitu yang paling banyak mengingat Allah dalam puasanya.
Tips
Selasa, 13 Agustus 2024 - 10:01 WIB
Ada 2 syarat jika pengin amal ibadah yang kita lakukan diterima Allah SWT. Syarat-syarat yang harus dipenuhi ini, yakni memurnikan ibadah kepada Allah semata dan mengikuti tuntunan Rasulullah.
Dunia Islam
Jum'at, 07 Juli 2023 - 11:18 WIB
Ibadah haji merupakan kewajiban bagi setiap insan muslim yang mampu. Para cendekiwan mengatakan haji adalah ibadah penuh simbol yang memberikan banyak petunjuk.
Muslimah
Jum'at, 31 Desember 2021 - 09:23 WIB
Karena banyak keutamaannya, setiap muslim dianjurkan salat berjamaah di masjid. Namun bagaimana dengan shalat kaum perempuan? Bolehkah melaksanakan shalat berjamaah di masjid?
Tausyiah
Jum'at, 26 Mei 2023 - 22:28 WIB
Hukum wudu (bersuci) menjadi wajib apabila seseorang akan melakukan tiga ibadah ini. Artinya, ketiga ibadah ini tidak sah dikerjakan kecuali didahului dengan berwudu.
Dunia Islam
Rabu, 24 Mei 2023 - 15:19 WIB
Jemaah haji kelompok terbang (kloter) pertama akan tiba di Bandara Amir Muhammad bin Abdul Azis, pada Rabu (24/5/2023) pukul 06.20 waktu Arab Saudi.
Tausiyah
Jum'at, 21 Februari 2020 - 17:12 WIB
Dalam kajian Kitab Nashoihud-Diniyah karya Al-Habib Abdullah bin Alwi Al-Haddad di Ponpes Al-Fachriyah Tangerang, dibahas tentang keutamaan menghidupkan Qiyamul Lail.
Muslimah
Kamis, 15 Desember 2022 - 10:04 WIB
Ada beberapa ibadah sunnah yang justru bisa menjadi haram bila dilakukan, terutama oleh kaum muslimah yang telah berstatus sebagai seorang istri. Ibadah sunnah apakah itu?