Topik Terkait: Masjid Huaisheng
Hikmah
Rabu, 31 Juli 2013 - 09:09 WIB
Bangunan dengan arsitektur khas Keraton Yogyakarta, sampai saat ini terlihat masih tetap terjaga di Masjid Wotgaleh. Bahkan, masyarakat sekitarnya tetap menjadikan masjid tersebut sebagai tempat favorit dalam melakukan kegiatan keagamaan.
Dunia Islam
Kamis, 25 November 2021 - 18:19 WIB
Masjid Haisheng berjuluk Masjid Menara Cahaya karena masjid ini memiliki menara yang juga digunakan sebagai suar untuk menuntun kapal yang berlayar di Sungai Zhujiang pada malam hari.
Hikmah
Jum'at, 12 Juli 2013 - 13:34 WIB
Masjid Raya Al Osmani ini terletak di kawasan Jalan Yos&nbsp Sudarso KM 17.5 Kelurahan Pekan Labuhan, Kecamatan Medan Labuhan, Medan. Kemegahan masjid peninggalan sejarah Kesultanan Deli ini begitu terasa dengan arsitektur bangunannya yang khas, serta warna kuning yang mencolok.&nbsp
Hikmah
Selasa, 14 Juli 2015 - 14:38 WIB
Masjid Bingkudu dibangun pada tahun 1813 dan menjadi salah satu masjid tertua di Indonesia.
Dunia Islam
Senin, 10 Januari 2022 - 05:50 WIB
Panitia pembangunan masjid Indonesia di Inggris, Indonesian Islamic Centre (IIC) London, menerima komitmen wakaf sekitar Rp5 miliar.
Hikmah
Rabu, 03 Juli 2013 - 11:23 WIB
Tata letak interior Masjid Agung Surakarta terpaksa dirombak untuk menyesuaikan kiblat yang ternyata mengarah 15 derajat ke utara bangunan.
Tausyiah
Selasa, 08 Desember 2020 - 07:25 WIB
Kata masjid terulang sebanyak 28 kali di dalam Al-Quran. Dari segi bahasa, kata masjid terambil dari akar kata sajada-sujud, yang berarti patuh, taat, serta tunduk dengan penuh hormat dan tadzim
Dunia Islam
Rabu, 13 Juli 2022 - 12:33 WIB
Keistimewaan Masjid Quba tampak dari pujian langsung dari Allah Subhanahu wa Taala yang diberikan atas masjid ini Dan orang yang sholat di dalamnya.
Tausyiah
Selasa, 28 November 2023 - 16:16 WIB
Dialah sang Maha Pencipta yang mampu melakukan apapun. Dialah sang Mahakuasa yang ketinggian-Nya tidak akan pernah dapat dilampaui oleh apapun. Rezeki seluruh makhluk berada dalam genggaman-Nya.
Dunia Islam
Jum'at, 09 April 2021 - 14:29 WIB
Imam Besar Masjid Istiqlal KH Nasaruddin Umar bersama Wamenag Zainut Tauhid, Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan, dan Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria (Ariza) meninjau pelaksanaan salat Jumat di Masjid Istiqlal, Sawah Besar, Jakarta Pusat, Jumat (9/4/2021).
Tausyiah
Minggu, 16 April 2023 - 07:02 WIB
Ketika Rasulullah SAW berhijrah ke Madinah, langkah pertama yang beliau lakukan adalah membangun masjid kecil yang berlantaikan tanah, dan beratapkan pelepah kurma.
Hikmah
Jum'at, 05 Februari 2021 - 15:20 WIB
Tim relawan Askar Kauny membangun masjid darurat bagi warga korban gempa di dusun Tamao, Kelurahan Tampalang, Kecamatan Tapalang, Kabupaten Mamuju, Sulawesi Barat.
Dunia Islam
Kamis, 22 September 2022 - 23:47 WIB
Indonesia dikenal sebagai negara dengan masjid-masjid megah nan indah. Salah satunya Masjid Nasional Al-Akbar Surabaya Jawa Timur atau biasa disebut Masjid Agung Surabaya.
Dunia Islam
Rabu, 07 Februari 2024 - 05:15 WIB
Para petugas menjaga Masjid Gyanvapi yang diyakini secara luas dibangun di atas reruntuhan kuil Kashi Vishwanath abad ke-16 yang dihancurkan oleh kaisar Mughal Aurangzeb pada tahun 1669.
Dunia Islam
Senin, 08 Mei 2023 - 16:20 WIB
Pemugaran Masjid Selimiye Edirne sejak 2021 masih berlangsung sampai kini. Masjid yang diklaim sebagai mahakarya dari Mimar Sinan ini diperkirakan baru kelar pada tahun 2025.
Dunia Islam
Rabu, 18 Mei 2022 - 17:26 WIB
Warga lingkungan Bella Casa Residence, Kota Depok, diajak berlomba-lomba memakmurkan masjid.
Dunia Islam
Rabu, 21 Juni 2023 - 09:36 WIB
Hanya ada enam masjid di konurbasi Bordeaux, yang dapat menampung total kurang dari 6.000 orang. Masjid-masjid itu tersembunyi. Padahal di sini telah menjadi rumah bagi lebih dari 50.000 umat Islam.
Dunia Islam
Minggu, 11 April 2021 - 11:03 WIB
Masjid Istiqlal tetap akan menggelar Salat Tarawih berjamaah pada bulan suci Ramadhan tahun ini tanpa mengabaikan protokol kesehatan.
Dunia Islam
Rabu, 27 April 2022 - 23:13 WIB
Istiqlal Halal Expo diharapkan berkelanjutan sehingga bisa mengubah paradigma masjid yang sebelumnya diberdayakan umat menjadi masjid yang memberdayakan umat.
Dunia Islam
Minggu, 02 Mei 2021 - 14:10 WIB
Kelompok anak muda penggerak ekonomi Islam, ISYEF (Indonesian Islamic Youth Economic Forum) menjadikan bulan Ramadhan 1442 Hijriah sebagai milestone untuk semakin mempertajam beragam inisiatif pemberdayaan UMKM yang berbasis di masjid atau digerakkan oleh pemuda dan remaja masjid.