Kumpulan Artikel: Masjidilharam
Dunia Islam
Sabtu, 13 Juli 2024 - 01:09 WIB
Layanan bus Shalawat yang mengantar jemaah haji Indonesia dari pemondokan menuju Masjidilharam distop total Sabtu (13/7/2024).
Dunia Islam
Minggu, 07 Juli 2024 - 20:23 WIB
Sejarah untuk kali pertama perempuan terlibat dalam proses penggantian Kiswah Kakbah Masjidilharam pada Sabtu, 6 Juli 2024 Waktu Arab Saudi.
Dunia Islam
Minggu, 07 Juli 2024 - 16:36 WIB
Detik-detik penggantian kiswah Kakbah di Masjidilharam bertepatan 1 Muharram 1446 Hijriah menjadi tontonan menarik jemaah.
Dunia Islam
Sabtu, 29 Juni 2024 - 19:32 WIB
Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Arab Saudi memfasilitasi jemaah haji Indonesia yang belum pernah ke Masjidil Haram, untuk melihat dan berdoa di depan Kabah.
Dunia Islam
Sabtu, 08 Juni 2024 - 07:48 WIB
Yang Mulia Ketua Urusan Keagamaan al-Haramain memberikan arahan kepada para imam dan khatib di Masjidilharam dan Masjid Nabawi agar mempersingkat khutbah dan bacaan salat Jumat pada musim haji 2024.
Tips
Sabtu, 01 Juni 2024 - 09:54 WIB
Begini cara mendengarkan Khotbah Salat Jumat di Masjidilharam dan Masjid Nabawi dalam Bahasa Indonesia. Khotbah salat Jumat di Masjidilharam dan Masjid Nabawi ternyata bisa didengarkan dalam bahasa Indonesia.
Dunia Islam
Minggu, 26 Mei 2024 - 12:17 WIB
Suhu Makkah yang ekstrem hingga 42 derajat celsius harus menjadi perhatian bagi jemaah lanjut usia (lansia) untuk tidak memaksakan diri beribadah di Masjidilharam.
Dunia Islam
Kamis, 23 Mei 2024 - 20:07 WIB
Mekanisme pembayaran dilakukan usai jemaah menyelesaikan ibadahnya dengan rincian tarif: Pra Puncak Haji: Paket Tawaf dan Sai SAR 250 dan Pasca Puncak Haji: Paket Tawaf dan Sai SAR 500 600.
Dunia Islam
Kamis, 23 Mei 2024 - 17:09 WIB
Jemaah haji Indonesia bertahap tiba di Makkah untuk melakukan umrah wajib. Jemaah haji yang membutuhkan kursi roda, diimbau gunakan jasa pendorong resmi di Masjidilharam.
Dunia Islam
Rabu, 22 Mei 2024 - 16:13 WIB
Otoritas Umum Urusan Masjidil Haram dan Masjid Nabawi memasok 300 ton air Zamzam setiap hari dari Makkah ke masjid di Madinah dengan menggunakan bowser.
Dunia Islam
Sabtu, 18 Mei 2024 - 14:50 WIB
Mengapa lantai Masjidilharam tidak panas saat siang hari? Banyak yang mengira jika lantai di bawah keramik Masjidilharam dilengkapi pendingin untuk menahan panas di siang hari.
Hikmah
Jum'at, 17 Mei 2024 - 17:02 WIB
Allah SWT menjadikan Baitul Haram diagungkan, menjadikan Masjidilharam sebagai halaman baginya, menjadikan kota Makkah sebagai halaman bagi Masjidilharam.
Tips
Jum'at, 17 Mei 2024 - 11:12 WIB
Bagi tanah haram ada batas-batas, yaitu miqat-miqat yang tidak boleh melewatinya bagi orang yang ingin berhaji dan umrah kepadanya (Makkah) kecuali dengan berihram.
Dunia Islam
Jum'at, 15 Maret 2024 - 14:43 WIB
Para relawan membantu mendorong gerobak yang membawa jamaah lanjut usia, mendistribusikan makanan buka puasa kepada jamaah, mengatur pengelolaan massa dan lainnya.
Dunia Islam
Jum'at, 15 Maret 2024 - 14:25 WIB
Drone tersebut akan secara resmi digunakan untuk membawa unit darah dan sampel laboratorium di antara rumah sakit di tempat-tempat suci di lembah Mina dan Arafah.
Dunia Islam
Senin, 26 Februari 2024 - 15:29 WIB
Otoritas Umum untuk Urusan Masjidil Haram dan Masjid Nabawi mengumumkan bahwa Masjid Nabawi menyambut total jemaah 6.000.247 orang pada pekan lalu.
Dunia Islam
Kamis, 22 Februari 2024 - 15:23 WIB
Para dermawan yang ingin menyajikan makanan berbuka puasa selama Ramadan mendatang di tempat suci umat Islam di Makkah telah diminta untuk mengajukan permohonan sesuai dengan aturan.
Dunia Islam
Minggu, 18 Februari 2024 - 13:41 WIB
Otoritas Umum Perawatan Masjidilharam dan Masjid Nabawi memastikan pemeliharaan harian lebih dari 25.000 karpet untuk menjaga kesuciannya. Saban hari karpet itu menghabiskan 200 liter pewangi.
Hikmah
Minggu, 04 Februari 2024 - 10:18 WIB
Setiap tanggal 27 Rajab, umat Islam memperingati Isra Miraj, yaitu perjalanan Rasulullah SAW dan malaikat Jibril dari Masjidil Haram, Makkah menuju Masjid al-Aqsa di Baitul Maqdis, Palestina. Kemudian melanjutkan menuju langit Sidratul Muntaha.
Dunia Islam
Rabu, 31 Januari 2024 - 15:37 WIB
Kereta bayi tidak diperbolehkan memasuki area mengelilingi yang disebut mataf, sementara mereka diperbolehkan masuk ke lantai atas mataf serta ke area masa tempat ritual antara Safa dan Marwa.
- 1
- 2