Kumpulan Artikel: Ramadhan (halaman 13)

  • Shalat Jumat Terakhir...
    Dunia Islam
    Jum'at, 29 April 2022 - 22:03 WIB
    Ratusan warga Palestina melakukan shalat Jumat terakhir di bulan Ramadhan dengan memadati Masjid al-Aqsa meskipun ada pembatasan dari Israel.
  • Begini Hal-Hal Tak Biasa...
    Tausyiah
    Jum'at, 29 April 2022 - 18:41 WIB
    Sayyidah Aisyah ra dalam beberapa riwayat menyebutkan bahwa Rasulullah SAW melakukan aktivitas yang tidak biasa di malam-malam terakhir Ramadhan.
  • Idul Fitri: Salah Satu...
    Tausyiah
    Jum'at, 29 April 2022 - 16:22 WIB
    Rasulullah SAW bersabda: Sungguh Allah telah menggantikan untuk kalian yang lebih baik dari dua hari itu yaitu: hari Raya Qurban dan hari Idul Fitri.
  • 5 Golongan yang Tidak...
    Tips
    Jum'at, 29 April 2022 - 11:08 WIB
    Dalam aturan syariat, ada 8 golongan yang berhak menerima zakat fitrah ini, sedangkan yang tidak boleh atau tidak berhak ada lima golongan. Siapa saja mereka?
  • Khutbah Jumat Terakhir:...
    Tausyiah
    Jum'at, 29 April 2022 - 09:05 WIB
    Hari ini kita memasuki Jumat terakhir bulan Ramadhan 1443 Hijriyah (29/4/2022) bertepatan tanggal 27 Ramadhan. Mungkin ini Ramadhan terakhir bagi kita.
  • Dahsyatnya Keutamaan...
    Tausyiah
    Jum'at, 29 April 2022 - 07:45 WIB
    Pada hari-hari terakhir Ramadhan ini hendaknya kaum muslimin memperbanyak Sholawat kepada Baginda Nabi shallallahu alaihi wasallam. Berikut fadilahnya.
  • Jarang Diketahui! Inilah...
    Hikmah
    Jum'at, 29 April 2022 - 03:05 WIB
    Surat Al-Qadar (kemuliaan) merupakan surat yang sangat populer dibaca pada hari-hari terakhir Ramadhan. Berikut Asbabun Nuzul turunnya Surat Al-Qadar.
  • Beberapa Syarat dan...
    Tips
    Kamis, 28 April 2022 - 23:02 WIB
    Umat muslim perlu mengetahui syarat dan hal-hal yang membatalkan Iktikaf. Iktikaf merupakan amalan dengan berdiam diri di masjid menyibukkan diri beribadah.
  • 4 Cara Memperbaiki Diri...
    Tausyiah
    Kamis, 28 April 2022 - 22:35 WIB
    Hari-hari terakhir Ramadhan ini hendaknya dimanfaatkan untuk memperbanyak muhasabah dan memperbaiki hubungan kita kepada Allah dan sesama manusia.
  • Cerita Ramadhan di Hong...
    Dunia Islam
    Kamis, 28 April 2022 - 22:23 WIB
    Dengan banyaknya orang Indonesia di Hong Kong, keberadaan sarana ibadah kaum muslim seperti masjid dan makanan halal menjadi hal yang sangat penting.
  • Hikmah Dijadikannya...
    Tausyiah
    Kamis, 28 April 2022 - 21:46 WIB
    Para ulama berbeda pendapat tentang penentuan malam Lailatul Qadar. Kitab Fathul Bari menyebut jika dihimpun ada 40 pendapat tentang malam yang sangat mulia ini.
  • Ammirul Ummah Salurkan...
    Dunia Islam
    Kamis, 28 April 2022 - 21:41 WIB
    Yayasan Ammirul Ummah menyalurkan 100 paket Ramadhan untuk sahabat tunanetra yang ada di Yayasan Tunanetra Raudhatul Firdaus.
  • Ku Menangis
    Dunia Islam
    Kamis, 28 April 2022 - 15:22 WIB
    Ketika datang akhir malam bulan Ramadan, langit dan bumi, para malaikat menangis karena merupakan musibah bagi umat Nabi Muhammad SAW.
  • Lailatul Qadar Kemungkinan...
    Tausyiah
    Kamis, 28 April 2022 - 13:00 WIB
    Malam Lailatul Qadar masih tanda tanya dan tidak diketahui pasti kapan datangnya. Para ulama memprediksi Lailatul Qadar jatuh malam Jumat (28/4/2022) bertepatan malam ke-27 Ramadhan.
  • Begini Cara Mendapatkan...
    Tips
    Kamis, 28 April 2022 - 13:00 WIB
    Bulan Ramadhan adalah bulan yang sangat mulia dan penuh berkah. Disebut penuh berkah karena setiap amal orang yang berpuasa maka dilipatgandakan pahalanya
  • Kisah Sahabat Nabi Berpura-pura...
    Hikmah
    Kamis, 28 April 2022 - 09:30 WIB
    Kisah sahabat yang satu ini benar-benar mengagumkan. Bahkan Rasulullah shallallahu alaihi wasallam memberi pujian kepadanya. Berikut kisahnya.
  • Ramadhan Jadi Momentum...
    Dunia Islam
    Kamis, 28 April 2022 - 04:11 WIB
    Wakil Sekretaris Komisi Pengkajian dan Penelitian MUI, KH Ali M Abdillah menuturkan bahwa Ramadhan momentum menggodok diri manusia menjadi lebih bertaqwa.
  • Kisah Rasulullah SAW...
    Hikmah
    Kamis, 28 April 2022 - 03:00 WIB
    Bagaimana sebenarnya Lailatul Qadar itu dan apa yang dirasakan ketika bertemu dengannya? Berikut ini kisah baginda Rasulullah ketika bertemu Lailatul Qadar.
  • Istighfar yang Sering...
    Tips
    Rabu, 27 April 2022 - 23:41 WIB
    Jangan pernah meninggalkan dzikir yang satu ini. Dzikir ini disebut sebagai istighfarnya para Wali. Kalimatnya singkat namun memiliki fadilah sangat besar.
  • 3 Tanda Orang Mendapat...
    Tausyiah
    Rabu, 27 April 2022 - 23:00 WIB
    Ada tiga tanda orang yang mendapatkan Lailatul Qadar menurut ulama besar pemimpin para Wali, Syaikh Abdul Qadir Al-Jilani (471 H/1078 M-561 H/1167 M).