Kumpulan Artikel: Zuhud
Hikmah
Minggu, 23 Juni 2024 - 10:55 WIB
Ada banyak hikmah dari ibadah haji, salah satunya bahwa ibadah haji mengajarkan zuhud terhadap dunia dan fokus pada akhirat. Begini penjelasannya.
Tips
Sabtu, 18 November 2023 - 10:46 WIB
Berikut ini adalah hadis Arbain ke-31 dari 42 daftar hadis Arbain karangan Imam Nawawi . Meski bernama Arban (berarti 40), kitab ini tak memuat hadis dengan jumlah persis 40, melainkan 42 hadis.
Hikmah
Sabtu, 17 September 2022 - 19:47 WIB
Kisah Abu Darda rajin ibadah sehingga melupakan istri dan membenci harta diriwayatkan Imam al-Bukhari dalam kitab Ash-Shahabah. Rasulullah SAW tidak membenarkan tindakan Abu Darda itu.
Hikmah
Kamis, 02 Juni 2022 - 19:25 WIB
Dua orang tetua mereka tewas dengan kepala luka parah. Di sebelah masing-masing tergeletak sebuah terompah yang masih basah, sementara sebagian anggota perampok terduduk lemas dengan wajah ketakutan.
Hikmah
Selasa, 31 Mei 2022 - 18:41 WIB
Rumah Salamah bin Dinar benar-benar seperti mata air yang segar bagi para penuntut ilmu dan para pencari kebaikan. Tidak ada beda antara saudara-saudaranya dan murid-muridnya.
Hikmah
Kamis, 19 Mei 2022 - 16:30 WIB
Sikap Umar yang kadang berbeda dengan Rasulullah, didasari perasaan ikhlas memberikan pendapatnya demi kepentingan umum. Tidak untuk kepentingannya sendiri.
Hikmah
Kamis, 21 April 2022 - 17:14 WIB
Said bin Musayyab adalah seorang tabiin yang zuhud. Beliau menolak pinangan al-Walid, putra Khalifah Abdul Malik untuk putrinya, dan justru memilih duda miskin sebagai menantu.
Hikmah
Selasa, 19 April 2022 - 15:36 WIB
Abdul Malik paling mirip dengan Abdullah bin Umar di antara seluruh keturunan Al-Khattab. Khususnya dalam hal ketakwaan, rasa takutnya bermaksiat dan taqarrub-nya kepada Allah dengan ketaatan.
Hikmah
Rabu, 13 April 2022 - 14:35 WIB
Amir bin Abdillah tidak menikah, tidak makan daging dan keju. Gara-gara ini beliau menjadi korban hasutan. Akibatnya, beliau dipindahkan dari Bashrah ke Syam oleh Khalifah Utsman bin Affan.
Hikmah
Selasa, 29 Maret 2022 - 05:15 WIB
Salman Al-Farisi hanyalah lelaki tua yang berwibawa. Beliau seringkali kedapatan duduk di bawah naungan pohon. Mengayam dan menjalin daun kurma untuk dijadikan bakul.
Hikmah
Senin, 20 Desember 2021 - 11:59 WIB
Imam Ibnul Jauzi mengungkap wasiat Khalifah Ali bin Abi Thalib kepada Kumail bin Ziyad. Wasiat tersebut sangat berharga ini disampaikan pada saat mereka sedang duduk berdua.
Muslimah
Senin, 08 November 2021 - 09:01 WIB
Fatiman binti Abdul Malik bin Marwan dalah sosok perempuan yang nyaris sempurna. Cantik, cerdas, keturunan terpandang, kaya raya, serta taat beribadah.
Hikmah
Senin, 13 September 2021 - 17:51 WIB
Imam An-Nawawi membenci gelar muhyiddin. Boleh jadi ini karena sikap tawadhu beliau. Aku tidak akan memaafkan orang yang menggelariku Muhyiddin.
Hikmah
Senin, 09 Agustus 2021 - 15:27 WIB
Imam Syafii dikenal sebagai salah seorang dari empat imam madzhab tetapi tidak banyak yang tahu bahwa ia juga seorang penyair. Berikut contoh syair sang imam tersebut.
Tausyiah
Kamis, 29 Juli 2021 - 22:14 WIB
Ali bin Abu Thalib menjelaskan zuhud tersimpul dalam dua kalimat dalam Al-Quran, supaya kamu tidak bersedih karena apa yang lepas dari tanganmu dan tidak bangga dengan apa yang diberikan kepadamu.
Hikmah
Minggu, 13 Juni 2021 - 13:27 WIB
Abu Muslim al-Khaulani berangkat ke Madinah dan berharap menjumpai Rasulullah. Beliau sudah beriman sebelum bertemu Nabi SAW dan rindu untuk mendampingi beliau sebagai sahabat.
Hikmah
Rabu, 24 Februari 2021 - 17:54 WIB
Sang alim terdiam, tanpa berkata sepatah pun. Setelah beberapa hari, kepala desa dan para tetangga datang untuk mengucapkan selamat akan lahirnya anak. Sang alim pun menampakkan kegembiraan.
Hikmah
Senin, 22 Februari 2021 - 17:13 WIB
Tanpa banyak bicara lagi Ali bin Abu Thalib segera menghunus pedang lalu dihantamkan kuat-kuat ke kantong yang berisi piala-piala penuh emas dan perak. Piala-piala itu hancur berkeping-keping.
Hikmah
Kamis, 18 Februari 2021 - 21:33 WIB
Ali bin Abu Thalib yang takwanya kepada Allah sedemikian tinggi, dan sedemikian patuhnya berteladan serta melaksanakan ajaran Rasulullah SAW, tidak mencari teman dengan mengobral harta dan kedudukan.
Hikmah
Rabu, 17 Februari 2021 - 15:11 WIB
Banyak sekali hal-hal yang memberikan keistimewaan kepadanya. Antara lain sebagian umat Islam di dunia sampai sekarang ini mengidentifikasikan diri sebagai pengikut Ali bin Abu Thalib r.a.