Kumpulan Artikel: Zuhud (halaman 2)

  • Shilah: Hanyut oleh Kekhusyuan Salat di Malam Pengantin
    Hikmah
    Sabtu, 26 September 2020 - 04:39 WIB
    Ketika dua mempelai telah bersama, Shilah salat sunnah dua rakaat sedangkan Muazhah bermakmum di belakangnya. Keduanya hanyut oleh kekhusyuan salat hingga menjelang fajar.
  • Betapa Zuhudnya Rasulullah, Gelas Beliau Hanya Terbuat dari Tanah Liat
    Tausyiah
    Minggu, 13 September 2020 - 06:30 WIB
    Jangan dikira perabotan yang dimiliki makhluk terbaik di alam semesta ini mewah. Baginda Nabi Muhammad shallallahu alaihi wa sallam (SAW) adalah manusia paling Zuhud.
  • Kisah Dzakhwan bin Kaisan Lepas dari Jebakan Rezim
    Hikmah
    Selasa, 08 September 2020 - 11:07 WIB
    Kedua pengawal Muhammad bin Yusuf ats-Tsaqafi memeriksa tempat yang dimaksud dan ternyata mereka mendapatkan pundi-pundi berisi uang itu masih utuh seperti semula.
  • Kisah Mengharukan Detik-Detik Jelang Wafatnya Khalifah Umar bin Abdul Aziz
    Hikmah
    Rabu, 02 September 2020 - 15:01 WIB
    Lihatlah, wahai Maslamah, ke rumah seperti apa engkau akan menempatkan diriku dan dengan keadaan seperti apa dunia menyerahkan diriku ke rumah tempat kembali ku.
  • Surat Umar bin Abdul Aziz yang Menghebohkan Kalangan Non-Islam
    Hikmah
    Selasa, 01 September 2020 - 14:16 WIB
    Sejurus kemudian, gubernur memerintahkan kepada seluruh pasukan kaum muslimin untuk meninggalkan kota Samarkand dan kembali ke markas-markas mereka.
  • Ketika Muhammad bin Wasi Diuji dengan Sebuah Mahkota
    Hikmah
    Kamis, 27 Agustus 2020 - 10:17 WIB
    Yazid berkata, kalian akan melihat bahwa di antara ummat Muhammad SAW senantiasa ada yang tidak menginginkan harta ini ataupun yang semacam dengan ini yang ada di atas bumi.
  • Kufah Berdarah di Bawah Hajjaj bin Yusuf Ats-Tsaqafi
    Hikmah
    Selasa, 25 Agustus 2020 - 15:13 WIB
    Hajjaj menghunus pedangnya di tengkuk manusia dan menyebarkan rasa takut di seluruh negeri kekuasaannya. Hingga para penduduk merasa ngeri dan takut akan kekejamannya.
  • Salamah Bin Dinar: Tiap Anggota Tubuh Kita, Berhak untuk Disyukuri
    Hikmah
    Senin, 24 Agustus 2020 - 13:39 WIB
    Bersyukurnya kedua mata, misalnya, bila kamu melihat kebaikan dengan keduanya maka kamu mengumumkannya, dan bila kamu melihat keburukan maka kamu menutupinya.
  • Salamah ibn Dinar: Nasehat dan Ilmu Itu Mesti Didatangi
    Hikmah
    Minggu, 23 Agustus 2020 - 10:24 WIB
    Salamah bin Dinar menolak mendatangi Amir yang meminta nasehat. Ia bilang, nasehat dan ilmu itu mesti didatangi, bukan mendatangi. Amir pun akhirnya mendatanginya.
  • Utusan Khalifah Ini Oleh Kaisar Romawi Dianggap Keturunan Raja
    Hikmah
    Jum'at, 21 Agustus 2020 - 13:46 WIB
    Setelah memberikan keterangan, kaisar Romawi kagum akan kecerdasan dan kelihaiannya, serta takjub akan keluasan wawasan dan kekuatan daya tangkapnya.
  • Jika Syair yang Dihafal Dibacakan Maka Butuh Waktu Sebulan
    Hikmah
    Rabu, 19 Agustus 2020 - 13:33 WIB
    Beliau seorang Tabiin. Namanya, Amir bin Syurahabil Al-Humairi, namun dikenal dengan panggilan singkat: Asy-Syabi. Soal hafalan, dia tanpa tanding. Setidaknya pada zamannya.
  • Lelaki Zuhud Ini Tolak Pinangan Khalifah Abdul Malik bin Marwan
    Hikmah
    Senin, 17 Agustus 2020 - 13:45 WIB
    Benarkah ia tidak mau menikahkan putrinya dengan al-Walid bin Abdul Malik? Apakah dia mendapatkan pasangan untuk putrinya yang lebih layak dari calon pengganti Amirul mukminin dan khalifah?
  • Gubernur yang Masuk Daftar Penduduk Miskin
    Hikmah
    Kamis, 09 Juli 2020 - 11:06 WIB
    Dia telah membeli akhirat dengan dunia, dan mengutamakan keridhaan Allah dan Rasul atas segala-galanya. Dia adalah sahabat Nabi, Said bin Amir Al Jumahy.
  • Ahli Tafsir Mimpi yang Dipenjara Gara-Gara Bangkai Tikus
    Hikmah
    Rabu, 08 Juli 2020 - 19:24 WIB
    Beliau adalah salah satu pelopor ilmu interpretasi mimpi dalam Islam. Ibnu Sirin dianggap mirip dengan Nabi Yusuf pada masanya. Selain itu, beliau juga ahli fiqih.
  • Begini Nasihat Hasan Al-Bashri kepada Penguasa Irak Umar bin Hubairah
    Hikmah
    Selasa, 07 Juli 2020 - 12:01 WIB
    Hasan al-Basri menyampaikan kata-katanya demi mengharap wajah Allah. Maka aku disingkirkan Allah dari Ibnu Hubairah, sedangkan Hasan al-Basri didekati dan dicintai, ujar Asy-Syabi.
  • Penguasa Irak Itu Tak Berdaya kepada Orang yang Disebutnya Budak
    Hikmah
    Senin, 06 Juli 2020 - 13:07 WIB
    Hasan al-Bashri adalah ulama yang paling vokal melontarkan kritik terhadap Hajjaj yang bertindak sewenang-wenang. Kala itu, tak banyak orang yang berani melawan penguasa.
  • Kisah Abdul Malik, Sang Bintang dari 15 Bersaudara
    Hikmah
    Rabu, 01 Juli 2020 - 09:00 WIB
    Abdul Malik paling mirip dengan Abdullah bin Umar di antara seluruh keturunan Al-Khathab. Khususnya dalam hal ketakwaan, rasa takutnya bermaksiat dan taqarrubnya kepada Allah.
  • Detik-Detik Ketika Umar bin Abdul Aziz  Diangkat Jadi Khalifah
    Hikmah
    Selasa, 30 Juni 2020 - 13:44 WIB
    Saat dirinya diangkat menggantikan Sulaiman bin Abdul Malik, sebagai khalifah, Umar bin Abdul Aziz mengatakan, sesungguhnya aku telah mendapat musibah dengan urusan ini.
  • Pengetahuan Tentang Dunia: Pasar yang Disinggahi Para Musafir
    Tausyiah
    Sabtu, 27 Juni 2020 - 05:00 WIB
    Rasulullah bersabda bahwa di Hari Pengadilan, dunia ini akan tampak dalam bentuk seorang nenek sihir yang seram, dengan mata yang hijau dan gigi bertonjolan.
  • Pengetahuan Tentang Tuhan (2-Habis): Enam Penyebab Kejahilan
    Tausyiah
    Jum'at, 26 Juni 2020 - 11:47 WIB
    Meskipun pernyataan al-Quran ini telah jelas, masih ada juga orang-orang yang, karena kejahilannya tentang Allah, melanggar batas-batas tersebut.