Kumpulan Artikel: Ustaz Saeful Huda

  • Amalan-amalan 10 Hari Pertama Bulan Dzulhijjah dan Iduladha
    Tausyiah
    Selasa, 27 Juni 2023 - 04:50 WIB
    Amalan-amalan 10 hari pertama bulan Dzulhijjah penting diketahui umat Islam agar tidak terlewat begitu saja. Hari ini kita memasuki hari ke-8 Dzulhijjah bertepatan dengan Hari Tarwiyah.
  • Sering Muncul di Sosmed Tapi Jarang Nongol di Masjid
    Tausyiah
    Rabu, 08 September 2021 - 21:57 WIB
    Ada orang sering muncul di Facebook, tapi tidak muncul di masjid. Ada orang sering muncul di Twitter, tapi tidak muncul di masjid. Zaman benar-benar berubah.
  • Belajar Adab dari Rumah Tangga Rasulullah SAW
    Tausyiah
    Kamis, 05 November 2020 - 16:10 WIB
    Pengasuh Pondok Pesantren Sultan Fatah Semarang Ustaz Saeful Huda menceritakan bagaimana indahnya akhlak Nabi Muhammad shallallahu alaihi wasallam yang bisa kita teladani.
  • Ketika Rasulullah Dipanggil dengan Suara Keras, Begini Respons Beliau
    Tausyiah
    Rabu, 04 November 2020 - 17:18 WIB
    Salah satu kelebihan Nabi Muhammad shallallahu alaihi wa sallam yang tidak dimiliki manusia mana pun ialah akhlak mulia yang melekat pada diri beliau.
  • 4 Alasan Mengapa Manusia Takut Mati
    Tausyiah
    Rabu, 07 Oktober 2020 - 15:16 WIB
    Pada umumnya manusia tidak suka bahkan sangat takut pada kematian (Al-Maut). Mereka membayangkan kematian sebagai peristiwa yang amat tragis dan mengerikan.
  • 4 Cara Agar Bisa Istiqamah dalam Ketaatan
    Tausyiah
    Selasa, 06 Oktober 2020 - 14:45 WIB
    Berbahagialah orang yang istiqomah dalam ketaatan, sebab para Ulama mengatakan Istiqomah itu lebih baik daripada 1000 karomah. Berikut 4 cara agar bisa istiqamah.
  • Ustaz Saeful Hadi: Waspada di Akhirat Ada Prank Lho!
    Tausyiah
    Rabu, 09 September 2020 - 17:10 WIB
    Prank adalah sebuah kata berasal dari Bahasa Inggris yang artinya sebuah trik menyebabkan orang kaget dan keheranan. Istilah lainnya disebut lelucon praktikal. Pernahkah membayangkan prank di Akhirat?
  • 2 Hal yang Harus Diperhatikan dalam Menyucikan Hati
    Tausyiah
    Selasa, 08 September 2020 - 16:47 WIB
    Ustaz Saeful Huda (pengasuh Pondok Pesantren Sultan Fatah Semarang) mengingatkan pentingnya menyucikan hati bagi penuntut ilmu. Berikut 2 hal yang harus diperhatikan.
  • 4 Kompetensi Awal yang Harus Dimiliki Seorang Muslim
    Tausyiah
    Jum'at, 04 September 2020 - 17:17 WIB
    Seorang mukmin dituntut agar menjadi pribadi yang saleh baik menyangkut ibadah vertikal maupun kesalehan sosial. Setidaknya ada 4 kompetensi awal yang harus dimiliki setiap muslim.
  • Lebih Utama Mana, Niat Atau Amal? Simak Penjelasan Ustaz Saeful Huda
    Tausyiah
    Selasa, 25 Agustus 2020 - 22:06 WIB
    Kita sering mendengar hadis ini Innamal amalu binniyat yang artinya sesungguhnya amal perbuatan itu bergantung pada niatnya. Pertanyaannya, lebih utama mana niat atau amal? Simak penjelasan Ustaz Saeful Huda.
  • Kisah Rabi, Pemuda Saleh yang Membuat Wanita Cantik Bertobat
    Hikmah
    Senin, 24 Agustus 2020 - 16:52 WIB
    Di antara banyak kisah pemuda yang sering diceritakan di berbagai majelis ilmu adalah Rabi bin Khaitsam. Kesalehan Rabi membuat seorang wanita penggodanya akhirnya bertobat.
  • Ukuran Kebaikan Bukan Banyaknya Harta dan Tingginya Jabatan, Lalu Apa?
    Tausyiah
    Sabtu, 22 Agustus 2020 - 17:10 WIB
    Pengasuh Pondok Pesantren (Ponpes) Sultan Fatah Semarang Ustaz Saeful Huda memberi nasihat indah tentang hakikat kebaikan. Bagaimana ciri-ciri manusia yang baik?
  • Kisah Penggali Kubur Jadi Ulama, Awalnya Diperlihatkan Taman Surga yang Indah
    Hikmah
    Kamis, 20 Agustus 2020 - 16:47 WIB
    Pengasuh Pondok Pesantren (Ponpes) Sultan Fatah Semarang Ustaz Saeful Huda menceritakan sebuah kisah seorang penggali kubur yang sangat menakjubkan.
  • 7 Amalan Hebat yang Dicintai Allah dan Rasul-Nya
    Tausyiah
    Rabu, 19 Agustus 2020 - 17:38 WIB
    Banyak cara untuk meraih surga dan ridha Allah, salah satunya dengan mengamalkan apa-apa yang dicintai Allah dan Rasul-Nya. Berikut 7 amalan hebat yang dicintai Allah.
  • Inilah Syarat untuk Memperoleh Kemuliaan Hidup
    Tausyiah
    Selasa, 18 Agustus 2020 - 17:04 WIB
    Untuk memperoleh kehidupan mulia, ada syarat yang harus dipenuhi sebagaimana dijelaskan Pengasuh Pondok Pesantren (Ponpes) Sultan Fatah Semarang Ustaz Saeful Huda dalam tausiyah berikut.
  • Khusyu Saat Salat Tanda Kekusyukan Hati, Begini Cara Menghadirkannya
    Tausyiah
    Minggu, 16 Agustus 2020 - 10:38 WIB
    Khusyu dalam salat merupakan ukuran dan tanda kekhusyukan hati. Bagaimana cara menghadirkan khusyu? Berikut penjelasan Pengasuh Ponpes Sultan Fatah Semarang Ustaz Saeful Huda.
  • Ustaz Saeful Huda Ajarkan Cara Mengatasi Anak Nakal
    Tausyiah
    Sabtu, 15 Agustus 2020 - 21:19 WIB
    Pengasuh Pondok Pesantren (Ponpes) Sultan Fatah Semarang Ustaz Saeful Huda memberikan tips cara mengatasi anak nakal. Berikut tipsnya, semoga bermanfaat!
  • Subhanallah! Kisah Sehelai Rambut Jatuh dan Semangkuk Madu
    Hikmah
    Jum'at, 14 Agustus 2020 - 17:16 WIB
    Pengasuh Pondok Pesantren (Ponpes) Sultan Fatah Semarang Ustaz Saeful Huda menceritakan kisah sehelai rambut jatuh ketika Sayyidah Fathimah RA menjamu Rasulullah SAW dan para sahabat mulia.
  • Kisah Para Ulama Mendidik Muridnya dengan Cara yang Unik
    Hikmah
    Kamis, 13 Agustus 2020 - 14:30 WIB
    Berikut kisah para ulama ketika mendidik murid dan santrinya dengan cara yang unik. Kisah ini diceritakan Ustaz Saeful Huda (Dai lulusan Darul Musthafa Hadhramaut Yaman).
  • Dialog Sang Guru yang Bikin Murid Menangis
    Hikmah
    Rabu, 12 Agustus 2020 - 21:07 WIB
    Dai lulusan Darul Musthafa Hadhramaut Yaman, Ustaz Saeful Huda, menceritakan sebuah dialog antara guru dan murid. Mengapa bukan para guru yang menjadi pemimpin dunia atau pengusaha sukses?