Kumpulan Artikel: Ulama (halaman 22)

  • Para Ulama Apabila Hendak Tidur Badan Mereka Gemetar, Apa Sebab?
    Tausyiah
    Selasa, 22 September 2020 - 16:58 WIB
    Dulu, para ulama setiap kali menjelang tidur, badan mereka gemetar, jantung berdegup kencang, keringat dingin membasahi tubuh mereka. Apa sebab?
  • Kisah Para Wali: Awal Mula Syeikh Abdul Qadir Al-Jilani Belajar Tasawuf
    Hikmah
    Minggu, 20 September 2020 - 05:05 WIB
    Syeikh Abdul Qadir Al-Jilani (471-561 H), ulama besar yang dijuluki pemimpin para wali (Sulthanul Auliya) kelahiran Persia (Iran). Beliau dikaruniai kedalaman ilmu tauhid, fiqih, sunnah Nabi dan ilmu makrifat.
  • Luar Biasa Imam Al-Bukhari Punya 1.080 Guru, Semuanya Ahli Hadis
    Hikmah
    Jum'at, 18 September 2020 - 05:15 WIB
    Selain karuniai ingatan kuat dan didikan ibu yang penyayang, Imam Al-Bukhari memiliki banyak guru yang mendukungnya dalam mengumpulkan Hadis Nabi shallallahu alaihi wa sallam.
  • Keistimewaan Imam Al-Bukhari, 400-an Ulama Hadis Pernah Menguji Beliau
    Hikmah
    Selasa, 15 September 2020 - 05:05 WIB
    Siapa sebenarnya Imam Al-Bukhari yang namanya begitu mahsyur di kalangan penuntut ilmu. Beliau adalah sosok ulama yang sangat dihormati karena kecerdasannya mengumpulkan hadis-hadis shahih.
  • Biografi Imam Bukhari, Buta di Waktu Kecil Tapi Hafal 100.000 Hadits Shahih
    Hikmah
    Senin, 14 September 2020 - 22:04 WIB
    Jika kita ditanya, hadis mana yang paling shahih? Semua orang akan menjawab hadits shahih Al-Bukhari. Siapa sebenarnya Imam Al-Bukhari? Berikut biografinya sebagaimana dipaparkan Ustaz Hanif Luthfi.
  • Hati-hati Ungkapan Cukup Al-Quran dan Sunnah, Jangan Ambil dari Ulama!
    Tausyiah
    Minggu, 13 September 2020 - 12:50 WIB
    Kita sering mendengar ungkapan cukup Al-Quran dan Sunnah, jangan ambil dari Ulama. Jika slogan ini targetnya untuk membuang jauh peran para ulama, justru bertentangan dengan Al-Quran dan As-Sunnah.
  • Imam Syafii Pernah Mengadu Soal Jeleknya Hafalannya, Begini Kata Gurunya
    Hikmah
    Sabtu, 12 September 2020 - 07:05 WIB
    Suatu hari Imam Syafii mengadu kepada gurunya Imam Waki tentang tentang jeleknya hafalannya. Padahal Imam Syafii terkenal dengan hafalan yang luar biasa.
  • Wasiat Syeikh Abdul Qadir Al-Jilani dalam Mengekang Syahwat
    Hikmah
    Jum'at, 04 September 2020 - 20:36 WIB
    Syeikh Abdul Qadir Al-Jilani (470561 H), pemimpin para wali yang dijuluki Sulthanul Auliya kelahiran Persia. Kedalaman ilmunya tak perlu diragukan lagi. Berikut wasiatnya.
  • Muslim Indonesia Masih Dipandang Sebelah Mata, Apa Sebab?
    Tausyiah
    Kamis, 03 September 2020 - 15:01 WIB
    Indonesia sebagai bangsa dengan penduduk Muslim terbesar dunia ternyata belum terlihat secara signifikan. Bahkan secara tidak langsung kerap masih dipandang sebelah mata.
  • Kisah Rabi, Pemuda Saleh yang Membuat Wanita Cantik Bertobat
    Hikmah
    Senin, 24 Agustus 2020 - 16:52 WIB
    Di antara banyak kisah pemuda yang sering diceritakan di berbagai majelis ilmu adalah Rabi bin Khaitsam. Kesalehan Rabi membuat seorang wanita penggodanya akhirnya bertobat.
  • Biografi Imam Syafii, Imam Mazhab yang Nasabnya Tersambung dengan Rasulullah (2)
    Hikmah
    Minggu, 23 Agustus 2020 - 08:05 WIB
    Berikut lanjutan biografi Imam Syafii sebagaimana disampaikan Syeikh Ahmad Al-Misri (Dai asal Mesir) saat kajian di Masjid Raya Al-Ittihad Tebet, Jakarta Selatan, belum lama ini.
  • Biografi Imam Syafii, Imam Mazhab yang Nasabnya Tersambung dengan Rasulullah (1)
    Hikmah
    Sabtu, 22 Agustus 2020 - 21:37 WIB
    Imam Syafii (150-204 Hijriyah) nama aslinya Muhammad bin Idris Asy-Syafii. Namun kita biasa memanggilnya Imam Asy-Syafii. Beliau mendapat julukan Nashih Al-Hadits (pembela Sunnah Nabi).
  • Kisah Penggali Kubur Jadi Ulama, Awalnya Diperlihatkan Taman Surga yang Indah
    Hikmah
    Kamis, 20 Agustus 2020 - 16:47 WIB
    Pengasuh Pondok Pesantren (Ponpes) Sultan Fatah Semarang Ustaz Saeful Huda menceritakan sebuah kisah seorang penggali kubur yang sangat menakjubkan.
  • Karomah Abul Hasan Asy-Syadzili, Sang Sufi Dunia Timur dan Barat (2)
    Hikmah
    Selasa, 18 Agustus 2020 - 22:03 WIB
    Berikut lanjutan kisah ulama besar sufi yang masyhur di dunia Timur dan Barat sebagaimana disampaikan Dai asal Mesir Syeikh Ahmad Al-Misri saat kajian di Masjid Permata Qalbu, Pos Pengumben, Jakarta Barat.
  • Abul Hasan Asy-Syadzili, Sang Sufi Dunia Timur dan Barat (1)
    Hikmah
    Selasa, 18 Agustus 2020 - 20:44 WIB
    Dai asal Mesir Syeikh Ahmad Al-Misri menceritakan kisah ulama besar sufi yang masyhur di dunia Timur dan Barat saat kajian di Masjid Permata Qalbu, Pos Pengumben, Jakarta Barat.
  • Habib Ali Al-Habsyi Kwitang, Tokoh Ulama Penentu Tanggal Kemerdekaan RI
    Hikmah
    Selasa, 18 Agustus 2020 - 16:28 WIB
    Para tokoh pendiri bangsa kita terdahulu tidak sembarangan menentukan hari dan tanggal Kemerdekaan Republik Indonesia (RI). Ternyata ada peran ulama dibalik penentuan tanggal kemerdekaan RI.
  • Rahasia Keberkahan Usia Para Ulama
    Hikmah
    Minggu, 16 Agustus 2020 - 06:42 WIB
    Saya tidak membayangkan sekiranya para ulama, semisal Imam At-Thabari hidup di era digital seperti hari ini, karya apa yang beliau hasilkan ya?
  • Kisah Para Ulama Mendidik Muridnya dengan Cara yang Unik
    Hikmah
    Kamis, 13 Agustus 2020 - 14:30 WIB
    Berikut kisah para ulama ketika mendidik murid dan santrinya dengan cara yang unik. Kisah ini diceritakan Ustaz Saeful Huda (Dai lulusan Darul Musthafa Hadhramaut Yaman).
  • 3 Macam Akhlak Penghuni Surga
    Tausyiah
    Minggu, 09 Agustus 2020 - 17:39 WIB
    Ulama besar kelahiran Khurasan, Imam Abu Laits As-Samarqandi (wafat 373 H) dalam Kitab Tanbihul Ghafilin menyebutkan tiga macam akhlak penghuni surga.
  • Kisah Orang Saleh Bermimpi Ketemu Nabi Muhammad SAW
    Hikmah
    Rabu, 05 Agustus 2020 - 17:18 WIB
    Kiyai Ruhuddin (Dewan Guru Yayasan Al-Fachriyah Tangerang) bercerita tentang kisah seorang saleh bermimpi bertemu Nabi Muhammad shallallaahu alaihi wa sallam (SAW).