Kumpulan Artikel: Taubat (halaman 7)
Tausyiah
Rabu, 19 Agustus 2020 - 05:00 WIB
Agar tobat mereka yang menyembunyikan kebenaran diterima, disyaratkan agar mereka memperbaiki apa yang mereka telah rusak, dan menjelaskan apa yang mereka sembunyikan.
Tausyiah
Senin, 17 Agustus 2020 - 05:00 WIB
Keimanan akan mengalami kerusakan ketika seseorang melakukan dosa besar. Tobat adalah reparasi dan penyembuhan bagi keimanan yang mengalami kerusakan itu.
Tausyiah
Kamis, 13 Agustus 2020 - 05:00 WIB
Allah Taala berfirman: Dan barang siapa yang tidak bertaubat, maka mereka itulah orang-orang yang zalim. Ini adalah dalil akan kewajiban bertobat.
Tausyiah
Senin, 10 Agustus 2020 - 05:00 WIB
Terdapat banyak ayat dalam Al Quran yang mengabarkan akan diterimanya tobat orang-orang yang melakukan tobat jika tobat mereka tulus, dengan banyak redaksi.
Muslimah
Minggu, 09 Agustus 2020 - 05:45 WIB
Di antara manusia terdapat segolongan orang yang mengetahui kesalahannya dan memahami keharaman perbuatan yang dilakukannya. Namun masih saja menunda-nunda taubat.
Muslimah
Jum'at, 24 Juli 2020 - 14:34 WIB
Setan akan terus menggoda manusia. Bila manusia melakukan keburukan, maka setan pun bergembira karena misi dan programnya menyesatkan manusia di bumi ini berhasil.
Muslimah
Jum'at, 24 Juli 2020 - 05:59 WIB
Dosa dan kesalahan akan berakibat keburukan dan kehinaan bagi pelakunya, baik di dunia maupun di akhirat. Karena itu, setiap muslim dan muslimah tidak boleh lepas dari istighfar (minta ampun kepada Allah) dan selalu bertaubat kepada-Nya.
Muslimah
Selasa, 21 Juli 2020 - 06:25 WIB
Banyak ayat-ayat dalam Al-Quran yang menunjukkan bahwa kaum muslimin harus bertaubat dan beristighfar jika seseorang itu telah meninggalkan kewajiban.
Muslimah
Rabu, 15 Juli 2020 - 10:10 WIB
Tidak ada satupun manusia normal di bumi ini yang ingin kehidupan keluarganya hancur berantakan. Makanya, setiap orang yang sudah berkeluarga selalu berusaha untuk melindungi dan mempertahankan keluarganya supaya tidak hancur.
Muslimah
Senin, 13 Juli 2020 - 08:30 WIB
Dalam pandangan Islam, cinta kepada orang lain yang didominasi karena syahwat disebut al isyq. Jika hawa nafsu menuruti cinta ini akan terjerat dalam mabuk cinta. Ini adalah penyakit.
Muslimah
Kamis, 09 Juli 2020 - 07:20 WIB
Di sebagian besar negara-negara Islam, banyak kita dapati wanita muslimah yang melepaskan hijab (jilbab). Mereka mulai ber-tabarruj, membuka aurat, dan tidak memiliki rasa malu.
Muslimah
Senin, 06 Juli 2020 - 17:06 WIB
Setiap anak Adam tidak akan bisa lepas dari kesalahan dan dosa, sedangkan sebaik-baknya orang yang berdosa adalah mereka yang bertaubat
Tausyiah
Rabu, 20 Mei 2020 - 17:00 WIB
Jika sudah mampu menjauhkan ajakan atau rayuan godaan setan, kita akan mendapatkan minimal langkah pertama menuju pada maqam rohani. Paling pendek maqam taubat.
Tips
Sabtu, 16 Mei 2020 - 16:46 WIB
Wahai hamba-hamba yang lalai dari kebenaran, padahal telah dibukakan pintunya. Bersiaplah kalian untuk diterima, karena sekarang adalah waktunya pengijabahan.
Tausyiah
Rabu, 22 April 2020 - 10:13 WIB
Hasil taubat dapat diketahui dari kerinduan yang muncul, yaitu apakah merindukan tempat-tempat ibadah atau justru kerinduan untuk kembali ke tempat-tempat hiburan.