Kumpulan Artikel: Arab Saudi (halaman 7)

  • Apresiasi Pemerintah...
    Dunia Islam
    Senin, 12 Juni 2023 - 21:16 WIB
    Menag Yaqut Cholil Qoumas mengapresiasi Pemerintah Kerajaan Saudi Arabia atas perbaikan on time performance pada pemberangkatan jemaah haji Indonesia gelombang kedua.
  • Arab Saudi Gelar Pameran...
    Dunia Islam
    Senin, 12 Juni 2023 - 10:13 WIB
    Arab Saudi menggelar pameran berjudul Journey Through the Holy Sites di Jeddah, Arab Saudi. Pameran ini menawarkan eksplorasi yang menawan dari pengalaman para peziarah selama haji
  • Inisiatif Rute Makkah:...
    Dunia Islam
    Senin, 12 Juni 2023 - 09:50 WIB
    Kementerian Dalam Negeri Arab Saudi terus menawarkan layanannya kepada Indonesia dalam skema The Makkah Route initiative atau Inisiatif Rute Makkah yang diluncurkan 2019 lalu.
  • Mencari Warna Islami...
    Dunia Islam
    Jum'at, 02 Juni 2023 - 10:51 WIB
    Sedikit kesan islami pada resepsi pernikahan Putra Mahkota Yordania Hussein bin Abdullah II dengan Rajwa Al-Saif dari Arab Saudi pada Kamis 1 Juni kemarin.
  • Menduga Tradisi Pernikahan...
    Dunia Islam
    Kamis, 01 Juni 2023 - 09:29 WIB
    Hari ini, Kamis 1 Juni 2023, adalah hari pernikahan Putra Mahkota Hussein bin Abdullah II dari Yordania dengan Rajwa Al-Saif dari Arab Saudi. Lalu tradisi mana yang dipilih?
  • Arab Saudi Pantau Kesehatan...
    Dunia Islam
    Kamis, 01 Juni 2023 - 08:29 WIB
    Kesehatan jemaah yang masuk akan dipantau di 14 bandar udara dan pelabuhan yang jadi pintu masuk ke negeri itu. Pemantauan dilakukan melalui darat, laut, dan udara selama musim haji.
  • Cara Unik Jemaah Haji...
    Dunia Islam
    Rabu, 31 Mei 2023 - 11:36 WIB
    Ribuan jemaah haji dari berbagai negara di dunia mulai membanjiri Tanah Suci untuk melaksanakan ibadah haji 1444 H/2023 M. Tidak terkecuali jemaah haji asal Indonesia.
  • Astronot Wanita Pertama...
    Dunia Islam
    Minggu, 28 Mei 2023 - 17:32 WIB
    Rayyanah Barnawi, astronot wanita pertama Arab Saudi dan salah satu dari dua astronot negeri itu yang baru-baru ini dikirim ke luar angkasa, membagikan video Makkah dari luar angkasa.
  • Tempati Hotel Dekat...
    Dunia Islam
    Jum'at, 26 Mei 2023 - 20:51 WIB
    Ribuan jemaah haji Indonesia terus berdatangan ke Arab Saudi untuk menjalani ibadah haji 1444 H/2023M. Mereka menempati sejumlah hotel di sekitar Markaziyah atau Kompleks Masjid Nabawi, Madinah.
  • Jabal Ikmah Al-Ula Arab...
    Dunia Islam
    Kamis, 25 Mei 2023 - 09:07 WIB
    Jabal Ikmah adalah gunung yang spektakuler dan ngarai batu pasirnya menampilkan 450 prasasti pahatan yang signifikan secara historis, yang sebagian besar berasal dari paruh kedua milenium pertama SM.
  • Arab Saudi akan Tampung...
    Dunia Islam
    Selasa, 23 Mei 2023 - 10:20 WIB
    Gelombang pertama jemaah haji tahun ini tiba di Tanah Suci pada hari Ahad 21 Mei 2023. Arab Saudi diperkirakan akan menampung lebih dari 2 juta jemaah selama musim haji tahun ini.
  • Kaki Gunung Hail di...
    Dunia Islam
    Selasa, 23 Mei 2023 - 08:43 WIB
    Arab Saudi tak gersang lagi. Di wilayah Hal menawarkan pemandangan ngarai, dataran, gurun Al-Nafud, dan kaki gunung yang indah. Wilayah ini terletak di barat laut Arab Saudi.
  • Ibadah Haji 2023, Arab...
    Dunia Islam
    Selasa, 23 Mei 2023 - 03:33 WIB
    Arab Saudi berkomitmen memberikan pelayanan terbaik kepada jemaah haji Indonesia. Salah satunya dengan menyiapkan jalur cepat keimigrasian di bandara.
  • Tips Jemaah Haji: Untung...
    Dunia Islam
    Senin, 22 Mei 2023 - 20:05 WIB
    Tidak sedikit jemaah bingung dalam menentukan provider sebagai sarana komunikasi ke Tanah Air. Apakah menggunakan provider Indonesia atau Arab Saudi.
  • Badai dan Petir Bakal...
    Dunia Islam
    Minggu, 21 Mei 2023 - 10:16 WIB
    Musim haji segera tiba. Indonesia telah memberangkatkan petugas haji sebanyak 489 orang ke Tanah Suci. Lalu, bagaimana kondisi cuaca di Arab Saudi?
  • Hari Ini Kemenag Berangkatkan...
    Dunia Islam
    Sabtu, 20 Mei 2023 - 05:14 WIB
    Jelang penyelenggaraan ibadah haji 1444/2023, Kementerian Agama (Kemenag) memberangkatkan 492 petugas Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) ke Arab Saudi.
  • Rumitnya Muslim Israel...
    Dunia Islam
    Senin, 08 Mei 2023 - 17:23 WIB
    Israel menghendaki bisa menerbangkan langsung jemaah haji dari Tel Aviv ke Arab Saudi. Upaya yang sudah lama diperjuangkan itu belum mendapat tanggapan dari Pemerintah Arab Saudi.
  • Catatan Karin A. Wenger...
    Dunia Islam
    Jum'at, 05 Mei 2023 - 09:41 WIB
    Dapat dikatakan, hanya sedikit masyarakat di dunia yang berubah secepat dan sedramatis Arab Saudi dalam beberapa tahun terakhir, tulis jurnalis lepas Karin A. Wenger.
  • Masjid Banu Anif, Pernah...
    Dunia Islam
    Rabu, 03 Mei 2023 - 14:09 WIB
    Salah satu masjid yang pernah dikunjungi Rasulullah SAW adalah Masjid Banu Anif. Masjid ini terletak di barat daya Masjid Quba, Madinah. Jamaah umrah dan haji sering mampir ke sini.
  • Busana Leluhur Arab...
    Dunia Islam
    Selasa, 02 Mei 2023 - 13:51 WIB
    Perancang busana Saudi, Reem Esailan, kembali merancang busana tradisional yang diklaim sebagai busana leluhur mereka. Perancang ini seringkali menampilkan gaun mahal dan mewah