Kumpulan Artikel: Arab Saudi (halaman 6)

  • Arab Saudi Mengadakan...
    Dunia Islam
    Rabu, 13 September 2023 - 13:49 WIB
    Arab Saudi mengadakan KTT Arkeologi Dunia AlUla di kota oasis kuno tersebut dari tanggal 13 hingga 15 September 2023. KTT ini diselenggarakan oleh Komisi Kerajaan untuk AlUla.
  • Arab Saudi akan Gelar...
    Dunia Islam
    Rabu, 16 Agustus 2023 - 14:07 WIB
    Kementerian Kebudayaan Arab Saudi akan menggelar Festival Seni Pertunjukan Tradisional bertajuk Tharaa di Baha dari 28-30 September. Arab News melaporkan Selasa 15 Agustus 2023.
  • 5 Ulama Arab Saudi Keturunan...
    Dunia Islam
    Jum'at, 11 Agustus 2023 - 18:02 WIB
    Ulama Arab Saudi keturunan Nabi Muhammad SAW tidak begitu banyak jika dibandingkan Yaman. Para keturunan Nabi di Saudi dulu pernah berkuasa di Makkah dan Madinah secara turun temurun.
  • Arab Saudi Akan Gelar...
    Dunia Islam
    Rabu, 09 Agustus 2023 - 21:03 WIB
    Arab Saudi akan menjadi tuan rumah konferensi Islam di Makkah. Konferensi ini akan dihadiri 150 pemimpin agama dan mufti dari 85 negara untuk mempromosikan moderasi.
  • Kisah Perempuan Arab...
    Dunia Islam
    Senin, 07 Agustus 2023 - 18:26 WIB
    Seorang wanita Arab Saudi telah membuktikan pepatah lama lebih baik terlambat daripada tidak sama sekali dengan kembali ke sekolah pada usia 110 tahun.
  • Saudi Beri Penghargaan...
    Dunia Islam
    Senin, 31 Juli 2023 - 11:26 WIB
    Pemerintah Arab Saudi memberikan apresiasi dan penghargaan kepada Indonesia sebagai negara pengirim jemaah haji terbesar di dunia. Selain Indonesia, dua negara lainnya yang juga menerima penghargaan itu adalah Pakistan dan Bangladesh.
  • 8 Ulama Besar Arab Saudi...
    Dunia Islam
    Jum'at, 28 Juli 2023 - 23:54 WIB
    Ulama besar Arab Saudi keturunan Indonesia cukup banyak dan pernah aktig sebagai pengajar di Masjidil Haram Makkah maupun guru besar di Universitas Islam Madinah.
  • Jelang Tahun Baru 1445...
    Dunia Islam
    Senin, 17 Juli 2023 - 11:04 WIB
    Arab Saudi bersiap menyelenggarakan ritual tahunan, yakni mengganti kiswah atau kain penutup Kakbah menjelang tahun baru Hijriah 1445. Begini prosesnya.
  • Soal Investigasi Masalah...
    Dunia Islam
    Senin, 10 Juli 2023 - 23:47 WIB
    Menag Yaqut Cholil Qoumas tengah menunggu hasil investigasi dari tim gabungan yang dibentuk Kementerian Agama (Kemenag) dan Kementerian Haji Arab Saudi.
  • Perbaiki Layanan Haji,...
    Dunia Islam
    Minggu, 09 Juli 2023 - 19:15 WIB
    Pemerintah Arab Saudi perlu mendengar masukan dari berbagai negara pengirim jemaah. Hal itu penting untuk meningkatkan kualitas layanan haji.
  • Saudi Umumkan Kuota...
    Dunia Islam
    Rabu, 05 Juli 2023 - 13:57 WIB
    Kepala BPKH Fadlul Imansyah menyambut baik langkah Kementerian Haji dan Umrah menginformasikan kuota 1445 Hijriah jauh lebih awal dari biasanya.
  • Arab Saudi Ubah Kebijakan...
    Dunia Islam
    Selasa, 04 Juli 2023 - 14:07 WIB
    Langkah Arab Saudi mengubah kebijakan penentuan lokasi di Arafah dan Mina (Masyair) bagi suatu negara berdampak pada mekanisme pelunasan.
  • Arab Saudi Pulangkan...
    Dunia Islam
    Minggu, 02 Juli 2023 - 19:34 WIB
    202.695 orang yang tidak memiliki izin haji dikirim kembali dari titik masuk Makkah dan 128.999 kendaraan yang tidak memiliki izin untuk memasuki Makkah dan tempat suci juga dikembalikan.
  • Keramahan Haji: Warga...
    Dunia Islam
    Senin, 26 Juni 2023 - 13:17 WIB
    Sebelum hotel-hotel dan gedung-gedung tinggi bermunculan di Makkah, penduduk setempat biasa menjamu jemaah haji di rumah mereka. Budaya keramahan yang sudah mendarah daging.
  • Tiba di Makkah, Menag...
    Dunia Islam
    Senin, 26 Juni 2023 - 05:23 WIB
    Menag Yaqut Cholil Qoumas tiba di Arab Saudi. Setibanya di Makkah Gus Yaqut langsung melaksanakan ibadah umrah di Makkah, Arab Saudi, Minggu (25/6/2023).
  • Arab Saudi Siapkan 20.000...
    Dunia Islam
    Rabu, 21 Juni 2023 - 07:50 WIB
    Arab Saudi menyiapkan sekitar 20.000 bus yang akan melayani 2 juta jemaah haji. Jika bus-bus ini berbaris maka itu akan membentuk jarak 350 km. Kita berbicara tentang 2 juta orang bepergian lima kali dalam lima hari.
  • Bulan Dzulhijjah Terlihat...
    Dunia Islam
    Minggu, 18 Juni 2023 - 23:31 WIB
    Bulan sabit untuk bulan Islam Dzulhijjah dimana ibadah haji tahunan berlangsung terlihat di Tumair pada hari Ahad. Demikian Al-Ekhbariya sebagaimana dikutip Arab News melaporkan.
  • Arab Saudi Biayai 1.300...
    Dunia Islam
    Minggu, 18 Juni 2023 - 07:00 WIB
    Arab Saudi membiaya haji peserta terpilih sebanyak 1.300 orang dari 90 negara pada musim haji tahun ini. Mereka akan dijamu Raja Salman sebagai bagian dari Program Tamu Penjaga Dua Masjid Suci untuk Haji dan Umrah.
  • Peningkatan Layanan...
    Dunia Islam
    Rabu, 14 Juni 2023 - 12:37 WIB
    Pemerintah Indonesia mengusulkan sejumlah perbaikan pelayanan haji kepada Pemerintah Arab Saudi. Usulan tersebut antara lain penambahan bandara kedatangan.
  • 500 Orang Jemaah Haji...
    Dunia Islam
    Selasa, 13 Juni 2023 - 08:30 WIB
    Rombongan pertama jemaah haji dari Kyrgyzstan tiba di Arab Saudi pada Senin 12 Juni 2023. Mereka menggunakan penerbangan dari Bandara Internasional Manas utama di negara Asia tengah itu.