Topik Terkait: Ibrah Kematian

  • Nasihat yang Paling...
    Muslimah
    Senin, 16 November 2020 - 10:12 WIB
    Banyak tetangga kita, teman kita, orang lain yang dia meninggal dunia. Itulah nasihat buat kita agar kita bertaubat kepada Allah, agar kita kembali kepada Allah, agar kita melaksanakan tauhid menjauhkan syirik, melaksanakan sunnah dan menjauhkan bidah.
  • Inilah Mengapa Manusia...
    Tausyiah
    Kamis, 15 Juli 2021 - 17:11 WIB
    Sesungguhnya ada dua perkara yang dibenci oleh manusia, padahal dua perkara tersebut baik bagi seorang Mukmin. Apa ittu? Kematian dan kefakiran.
  • Begini Jawaban Rasulullah...
    Tausyiah
    Rabu, 25 Mei 2022 - 05:15 WIB
    Sebenarnya jika maut mendatangi seorang mukmin, ia mendapat berita gembira berupa ridha dan kemuliaan dari Allah, dan tidak ada sesuatu yang lebih ia cintai ketimbang yang ada di hadapannya.
  • Maut adalah Pemberi...
    Tausyiah
    Selasa, 09 Maret 2021 - 14:07 WIB
    Syaikh Umar Sulaiman al Asygar dalam bukunya berjudul Ensiklopedia Kiamat mengingatkan bahwa orang yang berakal adalah yang dapat mengambil pelajaran, sebab maut adalah pemberi nasihat terbaik.
  • Waspadai Peringatan...
    Tausyiah
    Senin, 07 November 2022 - 09:40 WIB
    Mengingat mati adalah ibadah yang sangat dianjurkan. Bagi orang beriman, selalu mengingat mati akan menyebabkan dirinya senantiasa takut berbuat maksiat dan dosa
  • Keinginan Manusia Pada...
    Tausyiah
    Kamis, 05 Mei 2022 - 18:49 WIB
    Pada saat maut menghampiri manusia, ia akan mengharap kembali ke dunia. Seandainya ia orang kafir, bisa jadi ia berharap masuk Islam. Kalau ia banyak dosanya, ia berharap untuk taubat .
  • Tanda-tanda Kematian...
    Tausyiah
    Sabtu, 20 Maret 2021 - 15:41 WIB
    Kematian adalah sesuatu yang pasti dan semua makhluk bernyawa pasti mengalaminya. Namun, tak seorangpun yang dapat mengetahui kapan dan di bumi mana ia akan mati.
  • Kisah Menyentuh Seorang...
    Hikmah
    Selasa, 13 Juli 2021 - 05:00 WIB
    Kertas itu berisi wasiatt saat ia menuju meja bedah. Ia tuangkan segala ungkapan dan perasaannya. Tak terasa air mataku mengalir karenanya, kedua tanganku gemetar dan seluruh badanku merinding.
  • Memperbanyak Mengingat...
    Tausyiah
    Jum'at, 23 Agustus 2024 - 13:10 WIB
    Memperbanyak mengingat mati atau kematian berarti memperbanyak amal kebaikan . Orang yang tidak beramal baik atau dia berbuat buruk berarti tidak ingat dirinya akan mati.
  • 3 Peristiwa Mendebarkan...
    Muslimah
    Jum'at, 05 November 2021 - 14:32 WIB
    Bagi orang yang beriman, bukan kematian yang ia takuti, melainkan apa yang akan terjadi setelahnya. Sehingga Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam memberi nasehat akan pentingnya membekali diri untuk menghadapi hari setelah kematian tersebut.
  • Hati-hati, Ajal Menjemput...
    Hikmah
    Kamis, 02 Maret 2023 - 11:00 WIB
    Orang beriman tahu bahwa kematian akan mengikuti kebiasaan saat hidupnya, dan orang beriman akan menyadari betul bahwa kematian atau ajal manusia akan kapan saja bisa menghampiri.
  • Tanda-tanda Kematian...
    Tips
    Minggu, 11 Juli 2021 - 11:00 WIB
    Kematian adalah sesuatu yang pasti datang kepada semua makhluk yang bernyawa. Namun kapan ajal atau kematian itu menjemputnya? Tidak ada satupun makhluk hidup yang mengetahui rahasia ajal, tetapi ada tanda-tandanya.
  • KH Miftachul Achyar...
    Tausyiah
    Jum'at, 16 Juli 2021 - 18:19 WIB
    Ketua Umum Majelis Ulama Indonesia (MUI) KH Miftachul Achyar mengatakan, kematian seseorang menjadi proses menuju kehidupan yang abadi di akhirat.
  • Wasiat Rasulullah SAW...
    Tausyiah
    Rabu, 26 April 2023 - 15:12 WIB
    Rasulullah SAW menyampaikan 3 wasiat kepada Muadz bin Jabal ra. Salah satunya adalah tentang kematian. Beribadahlah kepada Allah Taala seolah-olah engkau melihat-Nya dan persiapkanlah dirimu menghadapi kematian.
  • Pandangan Al-Quran,...
    Tausyiah
    Senin, 21 Februari 2022 - 05:15 WIB
    Sejatinya, kematian tidak hanya terjadi sekali, tetapi dua kali. Begitu menurut pandangan Al-Quran sebagaimana tertera dalam surat Ghafir ayat 11 dan Surat Al Baqarah ayat 28.
  • Kisah Kematian Iblis...
    Hikmah
    Sabtu, 03 Desember 2022 - 17:59 WIB
    Iblis sosok makhluk yang umurnya ditangguhkan Allah hingga Hari Kiamat. Berikut kisah kematian Iblis yang mengenaskan di tangan Izroil sang Malaikat Maut.
  • Doa-doa Memohon Kematian...
    Tips
    Jum'at, 08 Desember 2023 - 12:13 WIB
    Ada beberapa doa memohon kematian husnul khatimah, serta lebih utama diamalkan atau dibaca bakda (setelah) salat atau boleh dibaca ketika sujud dalam salat.
  • Inilah 3 Tempat yang...
    Tausyiah
    Kamis, 07 Desember 2023 - 11:59 WIB
    Dalam Islam, setelah kematian akan ada 3 tempat tinggal yang sangat mendebarkan bagi semua manusia. Tempat apa saja, dan mengapa mendebarkan?
  • Belajar Mengingat Kematian...
    Muslimah
    Rabu, 22 Juni 2022 - 14:20 WIB
    Mengingat kematian juga merupakan salah cara hamba untuk mendekatkan diri kepada Allah Subahanhu wa taala. Mereka yang senantiasa mengingat kematian akan mengontrol nafsu duniawinya
  • Khutbah Jumat: Covid-19...
    Tausyiah
    Kamis, 02 September 2021 - 21:49 WIB
    Beberapa pekan terakhir ini, angka kematian akibat Covid-19 begitu tinggi. Kita melihat dengan mata kepala kita kerabat, teman, dan tetangga kita satu demi satu berguguran.