Topik Terkait: Bahaya Pujian
Hikmah
Minggu, 14 Juli 2024 - 05:15 WIB
Saat mendapat pujian, pasti senang bukan kepalang. Namun, hati-hati karena pujian dalam pandangan syariat ternyata mengundang bahaya yang lebih besar. Bahaya apa saja itu?
Muslimah
Jum'at, 10 Juli 2020 - 16:06 WIB
Dalam kehidupan sehari-hari, pasti akan menemui berbagai karakter manusia. Salah satunya, seseorang yang selalu gemar memuji, dipuji atau bahkan yang gila pujian. Soal pujian ini, ternyata ada bahaya yang mengintainya.
Tausyiah
Sabtu, 28 September 2024 - 10:02 WIB
Ternyata perasaan kagum atau mengagumi seseorang atau sesuatu secara berlebihan berbahaya. Karena tanpa sadar, pandangan kagum ini bisa menyebabkan Ain atau penyakit yang disebabkan karena pandangan.
Muslimah
Kamis, 22 April 2021 - 17:38 WIB
Fitrah manusia adalah senang dengan segala sesuatu yang bersifat pujian. Memuji atau dipuji ini, ternyata memiliki bahaya dibaliknya, yakni bisa menimbulkan penyakit. Penyakit apa itu?
Muslimah
Senin, 25 Januari 2021 - 18:27 WIB
Pujian seseorang kepada orang lain biasanya disampaikan dengan kata-kata manis. Ada yang betul-betul ikhlas memberikannya karena seseorang itu layak dipuji, namun ada pula dicampuri dengan pamrih tertentu.
Tausyiah
Rabu, 01 Desember 2021 - 16:53 WIB
Berikut doa Sayyidina Abu Bakar radhiyallahu anhu saat beliau dipuji orang lain. Doa ini dapat kita amalkan ketika kita mendapat pujian dari orang lain.
Tausyiah
Kamis, 17 Desember 2020 - 11:42 WIB
Setiap muslim yang beramal tentu ingin mendapatkan keridhaan Allah Taala karena ridha Allah merupakan kenikmatan tertinggi dari segala nikmat-Nya.
Muslimah
Senin, 27 Desember 2021 - 12:41 WIB
Di antara kesalahan fatal yang sering terjadi di sebagian rumah kaum muslimin adalah terjadinya ikhtilat (campur-baur) antara laki-laki dan perempuan.
Tausyiah
Minggu, 11 September 2022 - 23:39 WIB
Di antara penyakit akhir zaman yang sering tidak disadari manusia adalah ingin terpandang, haus pujian dan gila popularitas. Beruntunglah mereka yang menjauhkan diri dari perkara ini.
Tausyiah
Kamis, 19 Mei 2022 - 21:18 WIB
Umat muslim wajib memperhatikan makanannya dan bagaimana cara mendapatkannya. Setidaknya ada lima bahaya akibat memakan makanan haram.
Hikmah
Rabu, 01 Februari 2023 - 07:30 WIB
Pengasuh Mahad Subuluna Bontang Kaltim, KH Ahmad Syahrin Thoriq mengatakan, gila popularitas dan senang pujian adalah penyakit yang dapat menyebabkan seseorang celaka.
Tips
Senin, 29 November 2021 - 16:37 WIB
Memuji atau dipuji pasti akan membuat orang senang. Selain karena kagum, keluarnya puji-memuji ini biasanya bertujuan untuk membahagiakan lawan bicara.
Tausyiah
Rabu, 24 Februari 2021 - 14:35 WIB
Kemajuan zaman saat ini membuat anak-anak sangat akrab dengan Handphone atau Gadget sehingga mudah mengakses konten pornografi. Berikut tips bagi orangtua.
Muslimah
Jum'at, 15 Januari 2021 - 07:11 WIB
Kegundahan dan kegelisahan akan selalu menyesakkan dada seorang perempuan yang beriman dan beramal saleh, sehingga tergeraklah hatinya untuk mencari tahu faktor-faktor apa saja yang bisa menyelamatkan dirinya dari azab Rabbnya
Muslimah
Jum'at, 12 Maret 2021 - 18:18 WIB
Tanpa disadari ada bahaya mengintai dibalik ikhtilat (campur baur) nya antara laki-laki dan perempuan. Tak hanya di tempat tempat umum atau ruang publik, bahkan termasuk di rumah sendiri. Kenapa demikian?
Tips
Kamis, 10 Februari 2022 - 17:18 WIB
Memuji atau dipuji akan berpahala bila disampaikan dengan ikhlas, tetapi bila dicampuri dengan pamrih tertentu maka akan sangat berbahaya karena menimbulkan penyakit hati yang mengerikan.
Tausyiah
Selasa, 20 September 2022 - 14:28 WIB
Memuji harus sewajarnya dan tidak boleh terdapat unsur yang dilarang. Memberikan pujian kepada orang lain tidak boleh berlebihan dan mengada-ada. Bagi yang dipuji pun, juga bisa berarti sebuah ujian untuknya.
Hikmah
Kamis, 02 November 2023 - 22:36 WIB
Ada 10 jenis makanan yang diharamkan Allah dan semuanya berasal dari hewan. Berikut rinciannya sebagaimana disebutkan dalam Surat Al-Maidah Ayat 3.
Tausyiah
Rabu, 01 Februari 2023 - 22:47 WIB
Suka pujian, gila popularitas, pengen dikenal dan selalu ingin ditokohkan adalah salah satu penyakit yang berbahaya. Apabila tidak segera diobati maka dapat menyebabkan celaka.
Tausyiah
Rabu, 05 Agustus 2020 - 20:20 WIB
Tema kajian ini memang jarang diulas di majelis taklim, padahal setiap muslim harus mengetahui bahayanya perkara yang satu ini. Suap disebut juga risywah.