Topik Terkait: Guru Ngaji

  • Ngaji Gus Baha Terbaru: Tipu Daya Duniawi, Melupakan Akhirat
    Tausyiah
    Sabtu, 21 Agustus 2021 - 15:39 WIB
    Gus Baha atau KH Ahmad Bahauddin Nursalim mengingatkan kehidupan dunia ini membuat manusia terlena, sehingga melupakan hal-hal yang lebih penting. Inilah tipu daya duniawi, ujarnya.
  • 12 Perkara Dasar Adab Murid kepada Guru
    Tausyiah
    Jum'at, 26 November 2021 - 13:45 WIB
    Islam sangat memuliakan ilmu sehingga para guru atau Muallim wajib kita hormati dan muliakan. Berikut 12 perkara dasar adab murid kepada guru.
  • 10 Hakikat Guru Menurut Imam Ibnu Athaillah
    Tausyiah
    Jum'at, 04 Desember 2020 - 17:38 WIB
    Imam Ibnu Athaillah As-Sakandari (1250-1309 M), seorang ulama sufi terkemuka kelahiran Mesir menyampaikan 10 hakikat guru yang sebenarnya. Berikut kalamnya.
  • Dialog Sang Guru yang Bikin Murid Menangis
    Hikmah
    Rabu, 12 Agustus 2020 - 21:07 WIB
    Dai lulusan Darul Musthafa Hadhramaut Yaman, Ustaz Saeful Huda, menceritakan sebuah dialog antara guru dan murid. Mengapa bukan para guru yang menjadi pemimpin dunia atau pengusaha sukses?
  • Guru Spiritual di Balik Sukses Penaklukan Konstantinopel
    Hikmah
    Kamis, 16 Juli 2020 - 08:08 WIB
    Sultan melihat gurunya bangkit dari sujudnya dengan berlinangan air mata. Beliau bermunajat dan berdoa kepada Allah agar menurunkan pertolongan dan memberi kemenangan.
  • NU Care dan Alfamart Bagikan Paket Peralatan Ibadah untuk Santri, Guru Ngaji serta Duafa
    Dunia Islam
    Jum'at, 07 Mei 2021 - 17:20 WIB
    NU Care-LAZISNU dan PT Sumber Alfaria Trijaya Tbk (Alfamart) membagikan sebanyak 500 paket peralatan ibadah berupa mukena dan sarung kepada santri, guru ngaji serta dhuafa.
  • 7 Wasiat Abah Guru Sekumpul Mendidik Anak Saleh
    Tausyiah
    Rabu, 09 Juni 2021 - 22:24 WIB
    Kiyai Muhammad Zaini Abdul Ghani Al-Banjari atau dikenal dengan Abah Guru Sekumpul (1942-2005) adalah sosok ulama kharismatik. Beliau memiliki 7 wasiat agar dikaruniai anak saleh.
  • Selain Rendah Hati, Ini Rahasia Abah Guru Sekumpul Dicintai Banyak Orang
    Hikmah
    Minggu, 23 Januari 2022 - 21:11 WIB
    Selain karena sikap rendah hati dan penghambaannya kepada Allah, berikut rahasia Abah Guru Sekumpul dicintai dan dikagumi banyak orang.
  • 10 Pesan Abah Guru Sekumpul di Akhir Zaman, No 8 Rahasia Sunnah Nabi
    Tausyiah
    Minggu, 19 Desember 2021 - 17:47 WIB
    Abah Guru Sekumpul (KH Muhammad Zaini Abdul Ghani Al-Banjari) adalah sosok waliyullah asal Kalimantan Selatan. Berikut 10 pesan Beliau yang dapat kita teladani.
  • Jasad Guru Ngaji Viral, Ini 10 Golongan yang Jasadnya Utuh dalam Kubur
    Hikmah
    Sabtu, 15 Januari 2022 - 22:29 WIB
    Jasad guru ngaji yang masih utuh setelah 17 tahun dikubur menuai perbincangan publik. Berikut 10 golongan manusia yang jasadnya utuh di alam kubur.
  • Miliki Pengajar Beragama Hindu, Ngaji Kitab Kuning dengan Bahasa Bali
    Santri
    Jum'at, 15 Mei 2020 - 11:08 WIB
    Di semua ponpes, Talimul Mutaallim menjadi semacam kajian wajib santri. Bedanya, di ponpes yang terletak di Desa Meliling, Kecamatan Kerambitan, Kabupaten Tabanan, Bali ini, mengaji kitab kuning dilakukan menggunakan bahasa Bali.
  • Ngaji Gus Baha: Sikap KH Raden Asnawi Saat Ditipu Makan Daging Babi
    Tausyiah
    Senin, 10 Mei 2021 - 17:08 WIB
    KH Bahauddin Nursalim (Gus Baha) menceritakan kisah-kisah yang pernah dialami orang-orang alim di masa dahulu. Salah satunya kisah KH Raden Asnawi, Kudus, Jawa Tengah.
  • Haul ke-15 Abah Guru Sekumpul dan Rahasia Kewalian Beliau (2)
    Hikmah
    Jum'at, 06 Maret 2020 - 19:15 WIB
    Salah satu amalan Abah Guru Sekumpul adalah membaca salawat Nabi lebih dari 30 ribu kali dan mengkhatamkan Dalail Khairat setiap harinya.
  • Sambut Ramadan, Aplikasi Belajar Ngaji Diluncurkan
    Dunia Islam
    Rabu, 06 Maret 2024 - 05:58 WIB
    Menyambut bulan suci Ramadan aplikasi bernama ngaji.ai, resmi diluncurkan oleh perusahaan pelopor penerapan teknologi AI (Artifical Intelligence), Vokal.ai.
  • Adab Muslim kepada Guru dan Para Ulama
    Tips
    Selasa, 03 Oktober 2023 - 11:17 WIB
    Adab kepada guru dan para ulama wajib diamalkan oleh seorang muslim. Adab kepada orang yang berilmu ini perlu dipahami dan diamalkan. Apa saja adab-adabnya?
  • Karomah Terbesar Seorang Guru Adalah Keistiqomahannya Mengajar
    Tausyiah
    Sabtu, 10 April 2021 - 22:05 WIB
    Karomah seringkali dijadikan standar bagi orang awam dalam menilai kehebatan seorang guru. Padahal karomah terbesar seorang guru adalah kestiqomahannya mengajar.
  • Haul ke-15 Abah Guru Sekumpul dan Rahasia Kewalian Beliau (1)
    Hikmah
    Kamis, 05 Maret 2020 - 08:01 WIB
    Haul Allamah Quthb Rabbani Kiyai Zaini Abdul Ghani Al-Banjari yang akrab dipanggil Abah Guru Sekumpul dari tahun ke tahun selalu dibanjiri jamaah dan para peziarahnya.
  • Habib Umar Ngaji Kitab Bersama PBNU
    Hikmah
    Rabu, 25 September 2019 - 20:31 WIB
    Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) menggelar ngaji kitab bersama Ulama kharismatik asal Hadramaut, Yaman, Habib Umar bin Hafidz belum lama ini.
  • Saran dan Tips dari Gus Baha Menghadapi Era Digital dan Zaman Modern
    Tausyiah
    Senin, 15 Januari 2024 - 13:21 WIB
    Era digital dan zaman modern, tidak hanya memberikan banyak keuntungan dan kemudahan dalam hidup, namun banyak pula dampak negatif yang ditimbulkannya. Ini saran Gus Baha untuk menghadapinya!
  • Innalillah, Ulama Kharismatik Tuan Guru Zuhdi Meninggal Dunia
    Hikmah
    Sabtu, 02 Mei 2020 - 19:33 WIB
    Indonesia kembali berduka dengan berpulangnya seorang ulama kharismatik Banjarmasin Kalimantan Selatan, Tuan Guru KH Ahmad Zuhdiannor Sabtu, 2 Mei 2020 pukul 06.43 WIB.