Topik Terkait: 6 Hal Makruh Yang Harus Dihindari Saat Puasa (halaman 2)

  • 6 Hal Makruh Dilakukan...
    Tips
    Kamis, 30 Maret 2023 - 11:51 WIB
    Di saat berpuasa Ramadan, ada hal-hal atau perkara yang makruh dilakukan. Meskipun hal makruh merupakan perbuatan yang tidak menimbulkan dosa, namun mengurangi nilai dari ibadah itu sendiri.
  • Catat ! Hal-Hal yang...
    Tips
    Jum'at, 24 Maret 2023 - 08:43 WIB
    Ada hal-hal yang dapat membatalkan puasa yang penting diketahui, karena terkait pelaksanaaan ibadah puasa Ramadan yang akan dijalani kaum muslim. Hal apa saja yang bisa membatalkannya?
  • 5 Golongan yang Boleh...
    Tips
    Sabtu, 02 April 2022 - 05:15 WIB
    Puasa Ramadhan diwajibkan bagi setiap muslim yang sudah mukallaf (baligh), namun ada golongan yang diberi dispensasi oleh Allah Subhanahu wa Taala untuk tidak menunaikan ibadah puasa ini
  • Puasa Syawal 6 Hari...
    Tausyiah
    Minggu, 23 April 2023 - 12:15 WIB
    Amalan puasa sunnah 6 hari di bulan Syawal, seringkali disebut seperti puasa setahun penuh. Benarkah demikian? Apa saja keistimewaan puasa sunnah ini?
  • 9 Perkara yang Harus...
    Muslimah
    Kamis, 14 April 2022 - 10:24 WIB
    Dalam menjalankan ibadah puasa Ramadhan, selain menunaikan kewajiban, kita juga berharap pahala dari Allah subhanahu wa taala. Namun, jika puasa tidak bernilai pahala, tentu akan sangat melelahkan, bahkan hanya mendapat lapar dan dahaga
  • Puasa Sunnah Syawal...
    Tausyiah
    Minggu, 22 Mei 2022 - 20:25 WIB
    Besok kita memasuki hari ke-22 Syawal 1443 Hijriyah bertepatan Senin (23/5/2022). Bagi yang belum menunaikan puasa sunnah Syawal, masih tersisa waktu 9 hari lagi.
  • 6 Manfaat Puasa Senin-Kamis,...
    Tips
    Kamis, 10 Februari 2022 - 07:07 WIB
    Pahala puasa sunnah Senin-Kamis ini sangat istimewa dan banyak manfaatnya, karena puasa sunnah ini berhubungan langsung dengan Allah subhanahu wa taala.
  • Kapan Batas Akhir Puasa...
    Tips
    Kamis, 12 Mei 2022 - 17:42 WIB
    Kapan batas akhir puasa Syawal tahun ini? Untuk diketahui, hari ini kita memasuki hari ke-11 Syawal 1443 Hijriyah bertepatan Kamis (12/5/2022).
  • Hal-hal yang Menyeret...
    Muslimah
    Kamis, 11 Agustus 2022 - 11:21 WIB
    Setiap manusia menghendaki kebahagiaan, akan tetapi pada proses kehidupannya malah terseret bahkan terjerembab pada kebinasaan. Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam secara gamblang menggambarkan itu dalam sabdanya
  • Syarat Safar yang Bebas...
    Tips
    Jum'at, 24 April 2020 - 02:31 WIB
    Para ulama menetapkan beberapa persyaratan yang harus dipenuhi agar safar yang dilakukan seseorang bisa dijadikan dasar untuk terbebas dari perintah puasa.
  • Muslim Harus Tahu Ini...
    Tausyiah
    Minggu, 27 Maret 2022 - 22:29 WIB
    Dalil tentang puasa perlu diketahui kaum muslimin sebelum memasuki bulan Ramadhan. Pengetahuan tentang puasa ini sangat penting agar ibadah kita bernilai di sisi Allah.
  • 5 Cara Meredam Amarah...
    Tips
    Kamis, 06 Mei 2021 - 11:12 WIB
    Dalam kehidupan rumah tangga, perselisihan dengan pasangan biasa terjadi kapan saja, tak terkecuali saat sedang berpuasa. Pada saat itu kesabaran kita akan diuji.
  • 3 Hal Ini Bisa Mengurangi...
    Tips
    Kamis, 06 April 2023 - 09:07 WIB
    Ramadan merupakan bulan mulia berlimpahnya pahala, karena itu umat Islam dari belahan dunia berlomba-lomba dalam kebaikan untuk mengumpulkan sebanyak-banyaknya pahala.
  • Inilah Hal-hal yang...
    Tips
    Selasa, 05 September 2023 - 10:03 WIB
    Dalam berdoa, ada adab dan syaratnya sehingga kaum Muslimin tidak boleh sembarangan melakukannya. Ada aturan yang harus ditepati agar doanya mendapatkan ridha dari Allah Taala.
  • Menjaga 7 Anggota Tubuh...
    Tausyiah
    Minggu, 03 Mei 2020 - 15:03 WIB
    Tindakan menahan anggota tubuh, dapat diimplementasikan dengan cara menaati perintah Allah dan menjauhi larangan-Nya. Al-Muhasibi mengupas apa saja yang perlu dijaga.
  • 5 Hal yang Disunnahkan...
    Tausyiah
    Minggu, 28 Januari 2024 - 15:42 WIB
    Saat ini, hampir setiap hari hujan turun dan mulai membasahi daerah dan lingkungan sekitar kita. Hujan adalah air yang diturunkan dari langit dan penuh keberkahan .
  • Cara Menghitung Fidyah...
    Tips
    Senin, 26 Februari 2024 - 13:03 WIB
    Cara menghitung fidyah puasa Ramadan ini penting diketahui umat muslim. Fidyah puasa Ramadan, berarti tebusan yang dibayar karena melakukan larangan atau tidak berpuasa Ramadan.
  • Mana yang Harus Didahulukan...
    Tausyiah
    Selasa, 01 April 2025 - 17:02 WIB
    Mana yang harus didahulukan antara puasa sunnah 6 hari bulan Syawal (mengingat waktunya yang cukup pendek) atau mengganti puasa Ramadan (qadha)?
  • 2 Nikmat Kebahagiaan...
    Muslimah
    Senin, 19 April 2021 - 07:04 WIB
    Orang yang berpuasa dapat menciptakan kebahagian yang tidak akan dirasakan oleh orang yang tidak menjalankannya. Sejujurnya, orang yang berpuasa itu memiliki dua kebahagiaan namun kita seringkali mengabaikannya.
  • Beginilah Cara Rasulullah...
    Muslimah
    Sabtu, 16 April 2022 - 16:46 WIB
    Dalam berbuka puasa kita dianjurkan meniru cara Rasulullah Shallallahualaihi wa sallam, karena beliau adalah sebaik-baiknya teladan manusia dalam kesederhanaan.