Topik Terkait: 8 Kelelahan Yang Dicintai (halaman 9)
Muslimah
Jum'at, 19 Maret 2021 - 08:38 WIB
Penamaan surat yang ada dalam Al-Quran menggambarkan isi atau kandungan ayat di dalamnya. Salah satunya dinamai dengan nama-nama hewan, karena isi atau kandungan ayat di dalamnya ada kisah yang melibatkan hewan.
Muslimah
Rabu, 16 Juni 2021 - 18:17 WIB
Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam sangat menaruh perhatian lebih terhadap ucapan (lisan) umatnya. Karena dengan lisanlah surga dan neraka seseorang ditentukan.
Muslimah
Kamis, 29 Juli 2021 - 06:40 WIB
Ibnul Jauzi mengibaratkan hati manusia seperti sebuah benteng yang dikelilingi oleh pagar dan ada penjaga-penjaga yang senantiasa menjaga benteng tersebut dari serangan musuh.
Tips
Selasa, 20 Juni 2023 - 11:41 WIB
Berdoa merupakan ibadah, yang diperintahkan oleh Allah Taala dan disunnahkan oleh Rasulullah Shallallahu Alaihi Wa sallam.Karenanya ketika berdoa ada adab dan etikanya yang harus diperhatikan
Tausyiah
Minggu, 07 Mei 2023 - 19:38 WIB
Di kalangan umat Islam ada sekelompok orang yang dimurkai Allah subhanahu wa taala. Golongan ini adalah orang yang enggan berdoa, mereka menyepelekan doa.
Tausyiah
Rabu, 19 Februari 2025 - 13:43 WIB
Masalah membayar fidyah seringkali menjadi perbincangan, terutama ketika seseorang menghadapi situasi yang memerlukan pengganti atas puasa yang tidak dapat dilaksanakan.
Muslimah
Rabu, 14 Oktober 2020 - 14:17 WIB
Umat Islam diajarkan untuk memuliakan anak-anak yatim. Menyantuni dan menyayangi mereka, merupakan akhlak mulia. Al-Quran secara tegas mengatakan, anak yatim adalah sosok-sosok yang harus dikasihi, dipelihara dan diperhatikan.
Tausyiah
Minggu, 25 Agustus 2024 - 13:15 WIB
Harta merupakan bagian penting yang tidak dipisahkan dan selalu diupayakan oleh manusia dalam kehidupannya. Namun ada sifat manusia yang membuat harta menjadi tercela. Sifat seperti itu?
Tips
Senin, 01 November 2021 - 14:15 WIB
Allah Taala memerintahkan hamba-Nnya untuk berdoa dan meminta hanya kepada-Nya dan berjanji akan mengabulkannya. Namun, bagaimana bila doa belum juga dikabulkan? Adakah penghalang terkabulnya doa ini?
Muslimah
Minggu, 13 September 2020 - 09:00 WIB
Setiap manusia, pasti memiliki kekurangan, aib, cacat, dan cela. Maka sibukkan diri ini untuk memeriksa dan menghitung aib sendiri saja, niscaya hal itu sudah menghabiskan waktu tanpa sempat memikirkan dan mencari tahu aib orang lain.
Tausyiah
Jum'at, 26 April 2024 - 05:15 WIB
Ada golongan yang terbebas dari siksa kubur atau azab kubur. Siapa saja mereka dan amalan apa yang membuatnya terbebas dari siksa kubur tersebut?
Muslimah
Jum'at, 09 April 2021 - 10:17 WIB
Sebagai tempat ibadah umat Islam, keberadaan masjid sangat penting sekali. Untuk itu, sudah sepantasnya umat muslim memakmurkan keberadaan masjid tersebut agar kita mendapat ganjaran pahala dari Allah SWT yang cukup besar.
Tips
Jum'at, 19 Januari 2024 - 12:15 WIB
Tata cara dan bacaan tawassul yang benar perlu diketahui kaum muslim agar tidak keliru dalam mengamalkannya. Tawassul merupakan salah satu cara berdoa dengan perantara atau wasilah.
Tips
Kamis, 15 September 2022 - 10:50 WIB
Orang yang istiqamah dalam beramal beribadah, tidak akan menyia-nyiakan waktunya di dunia. Namun, dalam menjalaninya banyak sekali godaan dan faktor yang dapat merusak sikap istiqamah kita
Tips
Selasa, 08 Agustus 2023 - 19:39 WIB
Ayat ini menerangkan hukum agar seorang istri terhindar dari hukuman akibat tuduhan suaminya, maka ia harus mengajukan kesaksian mengangkat sumpah pula demi Allah empat kali.
Muslimah
Jum'at, 14 Mei 2021 - 09:03 WIB
Bersyukur atau syukur, banyak disebutkan dalam Al-Quran. Sebagai muslim kita diperintahkan untuk pandai bersyukur atas semua karunia dan nikmat yang telah Allah Taala berikan.
Hikmah
Jum'at, 06 Agustus 2021 - 05:00 WIB
Surat Al Alaq, ayat Al-Quran yang pertama kali turun ke bumi sekaligus menandai dimulainya periode kenabian. Gua Hira Jabal Nur menjadi saksi turunnya wahyu itu kepada Nabi Muhammad SAW.
Muslimah
Selasa, 25 Agustus 2020 - 08:15 WIB
Seperti sebuah penyakit yang menyerang fisik manusia, sombong yang merupakan penyakit hati tentu akan memberikan banyak gangguan pada penderitanya.
Muslimah
Minggu, 01 Januari 2023 - 05:15 WIB
Sering meremahkan sikap lalai? Hati-hati, ternyata lalai termasuk penyakit hati yang ganas, karena lalai dapat memalingkan manusia dari berbagai bentuk ketaatan kepada Allah Taala
Muslimah
Minggu, 22 November 2020 - 18:27 WIB
Ada beberapa golongan perempuan yang akan diusir dari surga dan berakhir di neraka, dan mereka bahkan tak diizinkan mencium harumnya surga. Padahal, begitu dasyatnya surga dapat tercium sejauh 70 tahun jarak perjalanan.