Topik Terkait: Akhirat (halaman 9)
Tips
Kamis, 15 Juni 2023 - 12:31 WIB
Ada satu doa yang kalimatnya pendek, namun memiliki khasiat dan keutamaan besar. Siapa yang istiqamah memohon dengan doa ini insyaAllah mendapatkan kebahagiaan di dunia dan akhirat.
Tips
Senin, 31 Juli 2023 - 17:21 WIB
Bacaan zikir ini bisa diamalkan sebagai doa yang menetramkan hati, sekaligus sebagai penyelamat dari siksa dunia dan akhirat. Apa bacaan zikirnya?
Tausyiah
Kamis, 17 November 2022 - 21:42 WIB
Bagi kaum muslimin yang ingin meraih kemuliaan di sisi Allah hendaknya menjauhi tiga perkara ini, sebagaimana sahabat Jafar bin Abi Thalib diberi dua sayap oleh Allah.
Tausyiah
Kamis, 29 Juli 2021 - 22:14 WIB
Ali bin Abu Thalib menjelaskan zuhud tersimpul dalam dua kalimat dalam Al-Quran, supaya kamu tidak bersedih karena apa yang lepas dari tanganmu dan tidak bangga dengan apa yang diberikan kepadamu.
Muslimah
Jum'at, 03 September 2021 - 09:07 WIB
Tuntunan mendidik anak telah dicontohkan Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam sebagai teladan paripurna bagi kita umatnya. Lantas bagaimana kita sebagai orang tua menerapkan tuntunan Rasulullah ini?
Muslimah
Sabtu, 18 Februari 2023 - 05:15 WIB
Jodoh merupakan salah satu rahasia Illahi yang sering dipertanyakan oleh manusia. Bahkan, banyak persepsi yang muncul jika sudah membahas soal jodoh.
Tausyiah
Kamis, 20 Oktober 2022 - 18:07 WIB
Bahaya mengonsumsi makanan haram dan dampak dari pekerjaan yang tidak halal sangat mempengaruhi doa, kesehatan, dan amalan kebaikan. Di akhirat kelak tidak akan bisa masuk surga.
Tausyiah
Minggu, 10 September 2023 - 13:45 WIB
Azab bagi mereka yang durhaka kepada kedua orang tuanya tidak selalu menunggu sampai di akhirat kelak. Allah mempercepat azab bagi para pendurhaka tersebut saat di dunia dan di akhirat k
Tausyiah
Rabu, 21 Desember 2022 - 16:54 WIB
Dalam Al-Quran Surat Al-Kahfi ayat 45 Allah Taala menyerupakan kehidupan dunia ini seperti air. Apa maksudnya? Yuk simak penjelasan berikut ini.
Muslimah
Senin, 07 Maret 2022 - 08:15 WIB
Orang tua cerdas dan bijak adalah orang yang senantiasa tahu apa yang diperlukan oleh anak-anaknya. Di antara hal yang diperlukan oleh anak tidak ada yang lebih penting dari keselamatannya kelak setelah kehidupan di alam dunia ini.
Muslimah
Senin, 22 Mei 2023 - 09:31 WIB
Para ulama memberi nasihat kepada para muslimah agar bersuka cita dengan anugerah agama ini, agar mereka bisa membangun istananya di surga.
Tausyiah
Senin, 23 Agustus 2021 - 16:04 WIB
Sesungguhnya segala macam kenikmatan dunia adalah ujian dari Allah SAW, karena pada dasarnya setiap manusia memiliki kecenderungan atau rasa suka terhadap hal-hal dunia
Muslimah
Kamis, 22 Agustus 2024 - 09:54 WIB
Dalam Islam, selingkuh sangat dilarang dan bagi pelakunya akan mendapatkan balasan siksa di akhirat kelak. Lantas, apa azab istri selingkuh di dunia dan akhirat?
Tips
Selasa, 08 Oktober 2024 - 14:03 WIB
5 Alam kehidupan manusia adalah alam roh, alam kandungan atau rahim, alam dunia, alam barzah dan alam Akhirat. Alam roh adalah fase pertama kehidupan manusia, di sini manusia itu berasal.
Tausyiah
Rabu, 25 Mei 2022 - 05:15 WIB
Sebenarnya jika maut mendatangi seorang mukmin, ia mendapat berita gembira berupa ridha dan kemuliaan dari Allah, dan tidak ada sesuatu yang lebih ia cintai ketimbang yang ada di hadapannya.
Tausyiah
Rabu, 03 Juni 2020 - 21:28 WIB
Sebagaimana dijelaskan dalam syariat, hari Kiamat adalah hari yang sulit bagi manusia kecuali mereka yang dirahmati Allah Taala. Ada 3 hal yang berada dalam naungan Arasy Allah di hari kiamat.
Hikmah
Kamis, 20 Februari 2020 - 05:15 WIB
Dalam Hadis Sahih Muslim (Kitab Iman) diceritakan dialog Rasulullah SAW dengan sekelompok orang yang bertanya tentang Rabb (Tuhan) pada hari Kiamat. Berikut jawaban Nabi yang menggetarkan hati.
Tips
Rabu, 08 Desember 2021 - 19:04 WIB
Dalam Islam, seluruh amal manusia di akhirat akan ditimbang dalam timbangan amal (mizan). Jika timbangan amal baiknya lebih berat, maka pertanda ia akan selamat . Sebaliknya, jika timbangan amal buruknya yang lebih berat, maka pertanda ia akan celaka.
Tausyiah
Selasa, 24 Mei 2022 - 07:30 WIB
Dalam satu Hadis disebutkan bahwa ada tiga golongan manusia yang tidak dipandang pada hari Kiamat alias tidak diajak bicara oleh Allah Azza wa Jalla.
Muslimah
Selasa, 04 Mei 2021 - 10:50 WIB
Salah satu perintah Allah Subhanahu wa taala kepada umat Islam adalah menunaikan ibadah sholat fardhu 5 waktu. Jadi, jika kewajiban ini tidak dilaksanakan, selain menjadi dosa maka akan ada balasannya.