Topik Terkait: Alhajjaj Bin Yusuf (halaman 18)
Hikmah
Selasa, 15 Juni 2021 - 05:00 WIB
Anak Umar bin Khattab banyak, akan tetapi yang paling mirip dengannya adalah Abdullah. Abdullah bin Umar juga memiliki banyak anak, an yang paling mirip dengan Abdullah adalah Salim.
Tausyiah
Sabtu, 03 Oktober 2020 - 06:52 WIB
Barangsiapa yang mengingkari sesuatu dari hukum-hukum Islam, menganggap ringan atau mengolok-olok, maka dia menjadi kafir dan murtad.
Hikmah
Selasa, 15 Oktober 2019 - 14:37 WIB
Khalifah Islam kedua bernama lengkap Umar bin Khatthab bin Nufail bin Abdul Izzy bin Rabah bin Qirath bin Razah bin Adi bin Kaab bin Luay Al-Quraisy Al-Adawy. Beliau terkadang dipanggil dengan Abu Hafash dan digelari Al-Faruq.
Hikmah
Senin, 05 Oktober 2020 - 13:25 WIB
Mereka yang menentukan pembagian bersama mengenai gereja-gereja, rumah-rumah dan harta benda. Pihak Muslimin mengambil tujuh buah gereja dari empat belas gereja yang ada di Damsyik.
Hikmah
Rabu, 13 Januari 2021 - 16:37 WIB
Muhammad bin Abu Bakar itu hanya mengatakan: Aku memang masuk ke kamar itu dengan rencana hendak membunuh Utsman. Tetapi pada saat ia mengingatkan aku tentang ayahku, aku sadar.
Dunia Islam
Minggu, 06 Maret 2022 - 19:28 WIB
Derajat keadilan dan kebijaksanaan Umar bin Abdul Aziz selama memimpin dianggap menyamai para Khulafah Rasyidin. Itu sebabnya dia kerap dianggap sebagai Khulafah Rasyidin kelima.
Dunia Islam
Kamis, 04 Januari 2024 - 10:56 WIB
Habib Umar bin Hafidz merupakan seorang ulama besar kenamaan dari Yaman. Tak sebatas di negaranya saja, pengaruh dan popularitas Habib Umar juga sudah sampai ke negara-negara lain, termasuk Indonesia.
Hikmah
Kamis, 13 Oktober 2022 - 05:19 WIB
Imam Abdullah bin Mubarak (118-181 H) memang terlahir dari orang tua biasa. Ayahnya seorang budak, namun Ibnul Mubarak lahir dan tumbuh menjadi seorang ulama besar.
Hikmah
Rabu, 25 Maret 2020 - 11:08 WIB
Muadz termasuk barisan orang yang pertama kali masuk Islam. Ia memeluk Islam pada usia 18 tahun. Beliau syahid pada usia 33 tahun karena wabah thoun.
Hikmah
Selasa, 08 Februari 2022 - 17:15 WIB
Lantaran dikenal memperbanyak ibadah dan sholat, Ali bin Abdullah bin Al-Abbas mendapat julukan As Sajjad atau yang banyak bersujud. Beliau adalah kakek para khalifah Bani Abbasiyah.
Hikmah
Senin, 15 Juli 2024 - 13:40 WIB
Kota ini merupakan pusat utama Kekristenan awal dan merupakan pusat Patriarkat Aleksandria, yang merupakan salah satu pusat utama Kekristenan di Kekaisaran Romawi Timur.
Dunia Islam
Minggu, 07 Agustus 2022 - 19:48 WIB
Kisah syahidnya 3 pendukung setia Sayyidina Husein bin Ali bin Abi Thalib cucu Rasulullah SAW, sebelum terjadinya tragedi Karbala ini menjadi kisah sedih yang dicatat dalam sejarah.
Hikmah
Selasa, 09 Februari 2021 - 07:28 WIB
Jumlah anggota pasukan Khawarij lebih kurang 1.500 orang, termasuk anggota pasukan penunggang kuda. Kebanyakan mereka tewas dan tinggal 400 orang begitu perahg usai.
Hikmah
Senin, 15 Februari 2021 - 05:00 WIB
Kepada putranya Hasan, Ali bin Abu Thalib berkata: Perhatikanlah orang yang memukulku. Berilah ia makan seperti makananku dan minuman seperti minumanku!
Hikmah
Jum'at, 08 Desember 2023 - 11:45 WIB
Setelah membebaskan Mesir dari Romawi, yang pertama sekali dikumandangkan oleh Amr bin As kepada semua orang di Nubia dan Iskandariah, bahwa la ikraha fid-din - tak ada paksaan dalam agama
Hikmah
Selasa, 28 Maret 2023 - 17:50 WIB
Khalifah Umar bin Abdul Aziz menambah jumlah rakaat salat Tarawih di Masjid Nabawi menjadi 36 rakaat karena iri dengan pelaksanaan salat tarawih di Makkah.
Hikmah
Senin, 03 Februari 2020 - 05:15 WIB
Sebelumnya Syeikh Ahmad Al-Mishri, ulama Mesir yang menetap di Jakarta telah mengulas kisah Nabi Yusuf waktu kecil bermimpi melihat 11 bintang, matahari dan bulan, bersujud kepadanya.
Hikmah
Senin, 22 November 2021 - 08:38 WIB
Lanjutan Tadabur Surat Yusuf Ayat 19-20 menceritakan kisah Nabi Yusuf alaihissalam yang ditemukan kelompok musafir di dalam sumur dan menjualnya dengan harga murah.
Hikmah
Senin, 23 Januari 2023 - 23:48 WIB
Lanjutan Tadabbur Surat Yusuf kali ini menceritakan kisah Nabi Yakub alaihissalam, (ayah Nabi Yusuf) kehilangan penglihatannya karena terus menerus menangis dan bersedih.
Hikmah
Senin, 01 November 2021 - 21:12 WIB
Buah jatuh tak jauh dari pohonnya. Berikut kisah seorang Qadhi yang menikahkan putrinya dengan budak jujur hingga melahirkan seorang ulama besar.