Topik Terkait: Amalan Dahsyat (halaman 8)
Tausyiah
Selasa, 06 Juni 2023 - 14:16 WIB
Bila belum bisa menunaikan ibadah haji atau umrah, Allah Taala masih menyediakan banyak amalan yang pahalanya senilai dengan pahala haji ataupun umrah. Amalan-amalan apa saja?
Tips
Rabu, 16 Oktober 2024 - 10:23 WIB
Kumpulan amalan Rasulullah Shallalahu Alaihi Wasallam di siang hari penting diketahui umat Muslim. Kita sebagai umatnya bisa ikut mengerjakannya untuk mendapatkan berbagai manfaat.
Tausyiah
Rabu, 19 Agustus 2020 - 17:38 WIB
Banyak cara untuk meraih surga dan ridha Allah, salah satunya dengan mengamalkan apa-apa yang dicintai Allah dan Rasul-Nya. Berikut 7 amalan hebat yang dicintai Allah.
Tips
Senin, 06 Maret 2023 - 14:36 WIB
Doa malan nisfu syaban bisa diamalkan umat muslim pada malam Nisfu Syaban (pertengahan bulan/tanggal 15 Syaban). Selain itu doa khusus yang dipanjatkan pada malam Nisfu Syaban ini, tiada lain dalam rangka mendekatkan diri kepada-Nya.
Muslimah
Rabu, 10 Maret 2021 - 18:14 WIB
Malam ini, tepatnya malam 27 Rajab dalam kalender Islam adalah malam istimewa bagi umat muslim. Karena pada malam tersebut, Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam melewati malam dengan pengalaman spiritual yang luar biasa.
Muslimah
Jum'at, 09 September 2022 - 09:07 WIB
Hari jumat adalah hari istimewa bagi umat Islam, tak terkecuali bagi kalangan muslimah. Karenanya setiap muslim meningkatkan ibadah di hari Jumat melebihi dari hari biasanya.
Tausyiah
Senin, 25 September 2023 - 10:38 WIB
Ada amalan terbaik setelah amalan-amalan wajib yang penting diketahui umat Islam. Namun, amalan tersebut tidak sama dari satu orang ke orang lainnya. Kenapa demikian? Bagaimana dalilnya?
Muslimah
Senin, 10 Februari 2025 - 16:44 WIB
Adakah amalan terutama di malam Nisfu Syaban bagi wanita yang sedang haid? Karena Malam Nisfu Syaban adalah malam istimewa yang membuat umat muslim dianjurkan memerbanyak amal ibadahnya.
Tausyiah
Kamis, 15 Oktober 2020 - 05:00 WIB
Istighfar yang diperintahkan adalah yang mengurai simpul keinginan terus melakukan maksiat, dan menancapkan esensi maknanya dalam hati. Bukan sekadar melafazkannya dengan lisan.
Tausyiah
Sabtu, 12 September 2020 - 08:30 WIB
Tahun ini 2020, tidak semua orang bisa pergi haji. Meski demikian ternyata ada beberapa hadis yang menyebutkan bahwa amalan-amalan ini pahalanya setara dengan haji.
Muslimah
Senin, 13 Februari 2023 - 12:30 WIB
Bagi kaum muslimah yang sedang berhadas (mengalami haid), ada amalan di bulan Syaban yang sayang untuk dilewatkan.
Tausyiah
Sabtu, 28 Desember 2024 - 07:34 WIB
Sebentar lagi akan memasuki bulan Rajab 1446 Hijriah, ada doa-doa dan amalan zikir yang dianjurkan diamalkan di bulan haram (mulia) tersebut. Doa dan zikir apa yang dianjurkan tersebut?
Muslimah
Rabu, 17 Maret 2021 - 08:38 WIB
Bulan suci Ramadhan akan segera tiba, bulan istimewa yang sangat ditunggu-tunggu oleh setiap muslim di seluruh dunia. Di dalamnya banyak keutamaan yang amat sayang untuk dilewatkan.
Muslimah
Sabtu, 15 Agustus 2020 - 06:21 WIB
Dalam hitungan hari ke depan, umat Islam akan memasuki bulan Muharram. Muharram adalah bulan pertama kalender Islam (Hijriyah) yang memiliki banyak keutamaan dan keistimewaan.
Tips
Senin, 09 Agustus 2021 - 16:59 WIB
Di antara kebiasaan orang-orang saleh ketika memasuki awal Tahun Hijriyah mereka meminum susu putih pada malam 1 Muharram (malan Tahun Baru).
Muslimah
Jum'at, 07 April 2023 - 11:43 WIB
Di bulan Ramadan ada malam Lailatulqadar, yang merupakan malam terbaik bernilai lebih dari 1000 bulan. Lantas bagaimana dengan muslimah yang haid? Bisakah ia mendapat keutamaan malam Lailatulqadar ini?
Tausyiah
Sabtu, 30 Juli 2022 - 07:35 WIB
Gus Baha menjelaskan amalan agar tidak mudah terserang penyakit menarik untuk disimak. Jauh sebelum ada penyakit, Nabi Muhammad SAW sudah mengajarkan amalan agar tetap sehat.
Tausiyah
Jum'at, 31 Januari 2020 - 07:00 WIB
Ustaz Yakub Amin mengulas 7 amalan harian Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam (SAW) saat kajian bakda Subuh di Masjid Permata Qalbu, Pos Pengumben, Jakarta Barat.
Muslimah
Rabu, 30 Maret 2022 - 17:06 WIB
Kodrat kaum wanita yang sudah baligh yakni mengalami haid dan mestruasi, siklus bulanan ini, bisa jadi datang pada di awal Ramadhan, yang tentu saja membuat sebagian kaum muslimah kecewa karena tidak bisa melaksanakan ibadah puasa wajib ini
Tausyiah
Rabu, 21 Desember 2022 - 22:51 WIB
Ulama ahli tafsir Al-Quran, KH Bahauddin Nur Salim atau Gus Baha menyampaikan amalan agar selamat dari siksa (azab) kubur dalam satu kajiannya.