Topik Terkait: Ashamah Bin Abjar

  • Kisah Masuknya Islam Najasyi, Raja Habasyah yang Bijaksana
    Hikmah
    Rabu, 16 Juni 2021 - 20:40 WIB
    Ketika beliau wafat, Nabi SAW melakukan salat ghaib untuknya, salat yang belum pernah beliau lakukan sebelumnya. Dialah Ashamah bin Abjar yang dikenal dengan sebutan An-Najasyi.
  • Perdebatan tentang Nabi Isa dan Perlawanan Para Uskup
    Hikmah
    Kamis, 17 Juni 2021 - 11:08 WIB
    Terdengar bisikan uskup-uskup yang terkesan mengingkarinya. Najasyi memandang mereka dengan tajam lalu berkata tegas, Aku tidak peduli dengan apa yang kalian bisikkan.
  • Raja yang Mewakili Rasululullah SAW Saat Menikahi Ummu Habibah
    Hikmah
    Rabu, 07 Juli 2021 - 10:23 WIB
    Dalam surat itu Rasulullah SAW meminta agar Najasyi bertindak sebagai wakil untuk pernikahan beliau dengan Ramlah binti Abu Sufyan yang termasuk rombongan Muhajirin ke Habasyah.
  • Siasat Licik Amr bin Al-Ash Membuat Terjadinya Pembelotan Pasukan Ali bin Abu Thalib
    Hikmah
    Jum'at, 05 Februari 2021 - 16:52 WIB
    Saat itu tidak ada orang lain yang memberi perlindungan kepada Ali bin Abu Thalib kecuali dua orang puteranya sendiri Al Hasan dan Al Husein serta Abdullah Ibnu Abbas dan beberapa orang lain.
  • Kisah Zaid bin Amr, Sepupu Umar bin Khattab yang Berakidah Tauhid sebelum Masa Kenabian
    Hikmah
    Senin, 04 Desember 2023 - 14:08 WIB
    Zaid bin Amr hidup di zaman sebelum kenabian Muhammad. Tapi telah meninggalkan penyembahan berhala dan hanya memakan sesuatu yang disembelih dengan menyebut nama Allah. Ia pengikut ajaran Nabi Ibrahim.
  • 15 Nasihat Indah Imam Abdullah bin Mubarak
    Tausyiah
    Kamis, 20 Oktober 2022 - 14:37 WIB
    Nasihat Imam Abdullah bin Mubarak atau dikenal dengan Ibnul Mubarak (118-181 H) dapat dijadikan inspirasi dan pelajaran bagi penuntut ilmu. Berikut 15 nasihatnya.
  • Ketika Khalid bin Walid Harus Memohon Maaf Kepada Ammar bin Yasir
    Hikmah
    Jum'at, 07 Mei 2021 - 15:32 WIB
    Dan sewaktu terjadi selisih paham antara Khalid bin Walid dan Ammar, Rasulullah SAW bersabda: Siapa yang memusuhi Ammar, maka ia akan dimusuhi Allah...
  • Keberanian Imam Said bin Musayib kepada Penguasa Zalim
    Hikmah
    Jum'at, 28 Oktober 2022 - 05:10 WIB
    Sebuah kisah luar biasa tentang keberanian ulama Tabiin, Imam Said bin Musayib rahimahullah kepada penguasa zalim yang ditakuti pada masanya. Simak kisahnya.
  • Kisah Khalifah Umar bin Khattab Ingin Abu Ubaidah Menggantikannya
    Hikmah
    Sabtu, 16 Desember 2023 - 07:28 WIB
    Umar bin Khattab mengatakan kalaupun harus menunjuk seorang yang akan menggantikan ia harus orang yang lebih baik daridirinya. Dan kalau saya tinggalkan, saya juga ditinggalkan oleh orang yang lebih baik dari saya.
  • Kisah Amr bin As Nyaris Terbunuh Saat Pembebasan Al-Aqsha
    Hikmah
    Rabu, 06 Desember 2023 - 05:15 WIB
    Tatkala Abu Ubaidah dalam perjalanan di utara Syam, Amr bin As dan Syurahbil bin Hasanah sedang menghadapi angkatan bersenjata Romawi yang sedang berkumpul di Palestina.
  • Pidato Pelantikan Umar bin Khattab yang Menggetarkan
    Hikmah
    Selasa, 08 September 2020 - 13:28 WIB
    Khalifah Abu Bakar mengajukan Umar sebagai penggantinya karena ia percaya dari kalangan Muslimin Umarlah yang paling mampu meneruskan kebijakan politiknya.
  • Mimpi Bertemu Nabi dan Kronologi Terbunuhnya Utsman bin Affan
    Hikmah
    Senin, 23 November 2020 - 17:08 WIB
    Tidak berselang lama, masuk seseorang dari Bani Sadus yang dijuluki sebagai AlMaut Al-Aswad (Kematian hitam), lalu dia mencekik beliau dan cekikannya seperti tebasan pedang.
  • Ketika Muhammad bin Wasi Diuji dengan Sebuah Mahkota
    Hikmah
    Kamis, 27 Agustus 2020 - 10:17 WIB
    Yazid berkata, kalian akan melihat bahwa di antara ummat Muhammad SAW senantiasa ada yang tidak menginginkan harta ini ataupun yang semacam dengan ini yang ada di atas bumi.
  • Kisah Kekalahan Ali bin Abi Thalib dari Utsman bin Affan dalam Pemilihan Khalifah
    Hikmah
    Minggu, 24 Desember 2023 - 05:49 WIB
    Sumber kedua mengatakan bahwa setelah Abdur-Rahman membaiat Utsman, Ali berkata kepadanya: Anda merangkak untuk selamanya. Ini bukan yang pertama kali Anda memperlihatkan kekuatan Anda kepada kami.
  • Memberontak, Putra Amr bin Al-Ash: Ayah Akan Berbaring Bersama Muawiyah di Neraka!
    Hikmah
    Selasa, 02 Februari 2021 - 05:00 WIB
    Jika hanya karena ingin mendapat sedikit keuntungan duniawi lalu ayah hendak merusak agama ayah sendiri, kelak ayah akan berbaring bersama Muawiyah dalam neraka!
  • Kaum Khawarij Angggap Ali bin Abu Thalib Murtad dan Menjadi Kafir
    Hikmah
    Senin, 08 Februari 2021 - 08:48 WIB
    Orang-orang yang tergabung dalam kelompok Khawarij itu banyak berasal dari prajurit-prajurit berpengalaman. Mereka mempunyai keyakinan yang sangat teguh dan keras sekali terhadap lawan.
  • Ammar bin Yasir: Ketika Ramalan Rasulullah Jadi Kenyataan
    Hikmah
    Sabtu, 08 Mei 2021 - 16:00 WIB
    Rasulullah mendekati Ammar. Tangan beliau mengipaskan debu yang menutupi kepala Ammar. Di hadapan semua sahabatnya Nabi bersabda: Aduhai Ibnu Sumayyah, ia dibunuh oleh golongan pendurhaka!
  • Profil dan Biografi Amr bin Ash, Sahabat Nabi yang Sukses Menaklukkan Mesir
    Hikmah
    Rabu, 06 Desember 2023 - 17:25 WIB
    Sosok Amr bin Ash radhiyallahu anhu cukup terkenal dalam sejarah peradaban Islam. Beliau merupakan salah satu sahabat Nabi Muhammad SAW yang menaklukkan Mesir.
  • Sang Pembebas Irak Itu Bernama Musanna Bin Harisah
    Hikmah
    Selasa, 29 September 2020 - 15:53 WIB
    Bersama Musanna, Abu Ubaid mendapat kemenangan di Namariq, dan sesudah Abu Ubaid dan anak buahnya terbunuh dalam pertempuran di jembatan, Musanna mengambil alih memegang bendera.
  • Pertempuran Nahawand: Kisah Ali bin Abi Thalib Mencegah Umar bin Khattab Memimpin Perang
    Hikmah
    Senin, 22 April 2024 - 05:54 WIB
    Ali berkata kepada Umar: Kedudukan Anda bagi orang Arab seperti untaian mutiara yang dapat merangkai dan mengikat. Kalau lepas akan berserakan semua dan akan hilang. Sesudah itu tidak akan pernah bersatu lagi.