Topik Terkait: Baca Alquran Dengan Aurat Terbuka (halaman 31)
Tausyiah
Kamis, 30 September 2021 - 21:30 WIB
Dalam surat ini dikisahkan tentang dua orang lelaki yang bersahabat. Yang satu beriman dan satunya ingkar. Yang satu diuji dengan harta yang melimpah yang satu dengan kekurangan.
Tips
Kamis, 04 November 2021 - 19:24 WIB
Setidaknya ada tiga redaksi salawat Nabi Muhammad SAW yang dianjurkan untuk diamalkan setiap saat, terutama di hari Jumat. Tiga salawat yang dianjurkan untuk kita amalkan itu berdasar hadits shahih.
Muslimah
Jum'at, 09 Oktober 2020 - 15:48 WIB
Islam sangat menekankan agar pelaksanaan sedekah atau zakat didasarkan kepada ketulusan. Ketulusan ditunjukkan, di antaranya, dengan memberikan pemberian yang terbaik.
Hikmah
Selasa, 12 Desember 2023 - 13:13 WIB
Pada garis besarnya, riwayat Quran tentang keluarnya orang Yahudi dari Mesir adalah sama dengan riwayat Bibel. Quran tidak menyebutkan nama identitas Firaun yang berkuasa pada waktu Eksodus terjadi
Tausyiah
Kamis, 26 Oktober 2023 - 16:12 WIB
Ada malaikat yang bernama As-Sijl setiap hari tiga kali melihat ummul kitab, tiba tiba ia melihat sesuatu yang tidak pernah dia lihat sebelumnya yaitu penciptaan Adam.
Hikmah
Rabu, 20 September 2023 - 12:50 WIB
Selawat al-alil Qodri adalah bacaan selawat agar Rasulullah SAW senantiasa hadir dalam hati dan pribadi kita, sehingga kita selalu menjadi muslim yang ber-ittiba kepada Nabi Muhammad SAW dan Allah SWT memberikan kebaikan yang melimpah.
Hikmah
Rabu, 04 September 2024 - 21:33 WIB
Prof Dr Quraish Shihab mengatakan akal dan perasaan manusia pada umumnya enggan menjadikan kehidupan atau eksistensi mereka terbatas pada puluhan tahun saja.
Tips
Senin, 27 April 2020 - 16:19 WIB
Di bulan Ramadhan ini ada satu amalan yang dicintai Allah yaitu tadarus dan membaca Al-Quran. Sebelum membaca Al-Quran, ada baiknya kita mempelajari adab-adabnya.
Tips
Minggu, 11 Desember 2022 - 15:42 WIB
Ayat Kursi memiliki banyak keistimewaan dan keutamaannya, salah satunya dilindungi Allah Subhanahu wa taala dari bahaya godaan setan dan banyak manfaat lainnya.
Tips
Rabu, 29 Mei 2024 - 18:20 WIB
Membaca surat surat Al Mulk sebelum tidur, memiliki keutamaan yang luar biasa bagi yang rutin mengamalkannya. Surat Al Mulk merupakan surat ke-67 dalam Al-Quran .
Tausyiah
Rabu, 10 Agustus 2022 - 05:15 WIB
Manusia berdiri menghadap Allah Taala di padang yang panas. Mereka tenggelam dalam keringatnya yang terus bercucuran. Penderitaan ini sangat lama. Ada yang menyebut sampai 4000 tahun.
Hikmah
Selasa, 08 Agustus 2023 - 11:21 WIB
Jika digantung di suatu tempat maka setan tidak akan mendekatinya dan jika diikatkan di atas tubuh seseorang yang kesurupan maka setan tidak akan kembali kepadanya.
Hikmah
Selasa, 16 Mei 2023 - 15:53 WIB
Nabi Daud melihat seekor ulat merah sedang berjalan di atas tanah. Kemudian, beliau berkata kepada dirinya, apa yang sebenarnya diinginkan oleh Allah menciptakan makhluk semacam ini?
Tips
Selasa, 24 Januari 2023 - 09:29 WIB
Banyak keutamaan membaca Al-Quran surat az-Zumar. Surat ini termasuk Al-Matsani untuk Rasulullah SAW sebagai pengganti Injil. Nabi senantiasa membacanya setiap malam.
Tausiyah
Rabu, 04 Desember 2019 - 07:30 WIB
Surah Al-Asr () atau demi masa adalah surah ke-103 dalam Alquran. Surah ini memiliki keistimewaan karena mengandung peringatan tentang waktu dan keselamatan manusia.
Muslimah
Rabu, 17 Juni 2020 - 20:23 WIB
Sebagai bentuk penghormatan terhadap berbagai larangan Allah, penjaga terhadap keturunan, penyucian nasab, dan perlindungan masyarakat dari kehinaan dan kerusakaan, itulah yang mendasari persyariatan hijab bagi perempuan.
Tausyiah
Jum'at, 29 Maret 2024 - 02:00 WIB
Sesungguhnya pada malam lailatul Qadar ini, Allah menetapkan (at-taqdiir) semua rizeki, ajal kematian dan semua peristiwa untuk setahun ke depan, dan para malaikat mencatat semua hal itu.
Tausyiah
Sabtu, 10 Februari 2024 - 12:18 WIB
Dalam urusan politik, Islam telah mensyariatkan aturan yang paling sempurna dan adil. Islam mengajari umatnya segala yang seharusnya dilakuan dalam berintraksi (muamalah) dengan sesama Muslim atau dengan yang lainnya.
Tips
Rabu, 20 Desember 2023 - 19:06 WIB
Mempelajari tajwid Surat Al Furqon ayat 2 bisa menjadi salah satu langkah untuk meningkatkan keimanan seorang Muslim. Pasalnya membaca ayat suci Al - Quran sesuai dengan tajwid atau hukum bacaan adalah hal yang wajib dilakukan.
Tausyiah
Rabu, 06 September 2023 - 12:35 WIB
Tadabbur ayat kali ini mengulas tentang hukum memanggil orang lain dengan panggilan buruk dalam Surat Al-Hujurat Ayat 11. Islam sangat melarang umatnya untuk saling mencela satu sama lain.