Topik Terkait: Bahaya Lisan (halaman 5)
Tausyiah
Selasa, 23 Maret 2021 - 16:55 WIB
Ada satu penyakit hati yang merusak amal sehingga tidak lagi bernilai di sisi Allah. Ia datang diam-diam tanpa kita sadari. Penyakit ini bernama Ujub.
Hikmah
Rabu, 19 Agustus 2020 - 09:06 WIB
Nashruddin memelototkan bola matanya, mulai bernapas terengah-engah, berjungkir balik dan melepaskan tinjunya ke meja sampai perempuan yang ketakutan tersebut pingsan.
Muslimah
Rabu, 29 Juni 2022 - 08:43 WIB
Ujub adalah satu keburukan yang harus dihindari. Mengapa? Sebab ujub bisa menggugurkan amal kita. Sama halnya dengan riya, ujub juga merupakan salah satu bentuk syirik kecil.
Tausyiah
Rabu, 01 Februari 2023 - 22:47 WIB
Suka pujian, gila popularitas, pengen dikenal dan selalu ingin ditokohkan adalah salah satu penyakit yang berbahaya. Apabila tidak segera diobati maka dapat menyebabkan celaka.
Muslimah
Senin, 08 Agustus 2022 - 16:20 WIB
Penyakit cinta dunia atau hubbud-dunya, berarti lebih mementingkan dunia daripada kehidupan akhirat yang dijanjikan Allah Taala. Dia akan mengagumi dunia dan mencintai kemewahan.
Muslimah
Kamis, 22 Oktober 2020 - 10:39 WIB
Menggoda istri orang lain, ternyata bukan hal yang remeh dalam agama Islam. Meski sekedar iseng, tapi ternyata ada bahaya besar mengancam. Selain dosa besar, perbuatan itu ternyata membantu iblis menyesatkan manusia.
Tausyiah
Selasa, 22 September 2020 - 21:51 WIB
Agama dapat memainkan peran penting dalam pemberantasan korupsi termasuk pada aspek pencegahan korupsi. Caranya dengan meningkatkan peran serta institusi atau lembaga keagamaan.
Tausyiah
Minggu, 20 September 2020 - 22:01 WIB
Dalam Islam, orang tidak cukup hanya menjaga kesalehan pribadi dengan menjalankan perintah agama, tetapi kosong dan hampa dari dimensi konsekuensial.
Hikmah
Minggu, 02 April 2023 - 03:05 WIB
Dalam Islam, langsung tidur setelah santap sahur dan salat subuh sangat tidak dianjurkan, bahkan beberapa ulama menghukuminya itu adalah makruh (jika tidak ada udzur dan keperluan).
Muslimah
Rabu, 14 September 2022 - 14:55 WIB
Disadari atau tidak, curahan hati (curhat) yang dilakukan seseorang sering berujung kepada ghibah atau membicarakan keburukan orang lain. Atau setidaknya, curhat adalah pintu untuk membuka aib dirinya sendiri ke orang lain
Tausyiah
Jum'at, 08 Juli 2022 - 15:18 WIB
Secara khusus, Rasulullah SAW memperingatkan seorang laki-laki yang bersendirian dengan ipar. Rasulullah SAW pernah bersabda bahwa bersendirian dengan ipar itu sama dengan menjumpai mati.
Muslimah
Senin, 07 September 2020 - 08:36 WIB
Di antara kesalahan fatal yang sering terjadi di sebagian rumah kaum muslimin adalah terjadinya ikhtilat (campur-baur) antara laki-laki dan perempuan.
Tausyiah
Kamis, 04 Agustus 2022 - 21:56 WIB
Kita sepenuhnya sadar jika sekeliling hidup manusia itu, selain banyak menipu dan sangat keras (hard), juga terkadang kejam (harsh). Di sinilah Islam hadir memberikan solusi.
Tips
Minggu, 28 Agustus 2022 - 15:35 WIB
Ruqyah merupakan salah satu metode atau cara pengobatan yang dianjurkan dalam Islam. Terutama ruqyah seperti yang diajarkan Rasulullah SAW, yakni dengan membacakan ayat suci Al Quran beserta doa-doa yang shahih dalam hadis.
Muslimah
Jum'at, 10 Maret 2023 - 08:30 WIB
Maksiat dan suka melanggar perintah Allah Subhanahu wa Taala sangat membahayakan orang Islam di dunia dan akhirat. Kerasnya azab dari Allah akibat maksiat hanya Allah yang mengetahui-Nya.
Tausyiah
Selasa, 19 Januari 2021 - 08:40 WIB
Ulama ahli Fiqih yang hidup pada abad ke-13, Ibnu Qayyim Al-Jauziyyah (1292-1350) memberi tips agar terhindar dari penyakit ujub, riya dan sombong.
Tausyiah
Kamis, 10 Juni 2021 - 23:10 WIB
Di era internet sekarang, istilah Prank sudah dianggap trend bagi kalangan anak muda. Bagaimana pandangan Islam terhadap Prank? Berikut ulasannya.
Tausyiah
Kamis, 20 Agustus 2020 - 09:46 WIB
Mulutmu, harimaumu. Barangsiapa yang beriman kepada Allah dan hari akhirat, hendaklah ia mengucapkan perkataan yang benar atau (lebih baik) diam.
Tausyiah
Jum'at, 02 Februari 2024 - 17:29 WIB
Batasan bercanda dalam Islam sangat diperhatikan dengan seksama. Ada adab dan etikanya sebagaimana dicontohkan oleh Nabi Muhammad Shallallahu alaihi wa sallam.
Tausyiah
Senin, 25 Juli 2022 - 23:40 WIB
Ghibah adalah perbuatan yang sangat buruk dan dibenci Allah Taala. Ghibah artinya menggunjing atau menjelekkan orang lain. Banyak alasan mengapa kita harus menjauhinya.