Topik Terkait: Bersatu Dengan Allah

  • Konsep Manunggal dengan...
    Tausyiah
    Jum'at, 13 November 2020 - 05:00 WIB
    Makna hakiki bersatu dengan Allah ialah berlepas diri dari makhluk dan kedirian, dan sesuai dengan kehendak-Nya, tanpa gerakmu, yang ada hanya kehendak-Nya.
  • Ini Alasan Mengapa Kita...
    Hikmah
    Kamis, 18 Agustus 2022 - 05:10 WIB
    Sebagian orang awam dan kelompok pemuja akal mungkin sering bertanya tentang Zat Allah. Berikut alasan mengapa kita (manusia) dilarang memikirkan zat-Nya.
  • Pahala Luar Biasa dari...
    Muslimah
    Minggu, 18 April 2021 - 15:00 WIB
    Sebagai muslim, kita dianjurkan untuk selalu berzikir terutama di setiap pagi dan petang. Ada pahala luar biasa, bila kita rutin melakukan zikir di waktu tersebut dan betul-betul zikir seorang hamba kepada Allah semata.
  • Inilah Pintu untuk Mencapai...
    Tausyiah
    Sabtu, 26 Juni 2021 - 20:34 WIB
    Setiap muslim pasti ingin dekat dengan Allah dan mendapatkan ridho-Nya. Bagaimana jalan menuju Allah dan meraih keridhoan-Nya? Berikut jawabannya.
  • Beginilah Cara Allah...
    Tausyiah
    Senin, 17 April 2023 - 13:35 WIB
    Saat Allah Subhanahu wa Taala mulai menegur hamba-Nya, itulah momen terbaik hamba. Teguran itu berarti bahwa Allah menunjukkan cinta dan kasih sayang-Nya.
  • cover top ayah
    اِذۡ قَالَ اللّٰهُ يٰعِيۡسَى ابۡنَ مَرۡيَمَ اذۡكُرۡ نِعۡمَتِىۡ عَلَيۡكَ وَعَلٰى وَالِدَتِكَ‌ ۘ اِذۡ اَيَّدْتُكَ بِرُوۡحِ الۡقُدُسِ تُكَلِّمُ النَّاسَ فِىۡ الۡمَهۡدِ وَكَهۡلًا ‌ ۚوَاِذۡ عَلَّمۡتُكَ الۡـكِتٰبَ وَالۡحِكۡمَةَ وَالتَّوۡرٰٮةَ وَالۡاِنۡجِيۡلَ‌ ۚ وَاِذۡ تَخۡلُقُ مِنَ الطِّيۡنِ كَهَيْئَةِ الطَّيۡرِ بِاِذۡنِىۡ فَتَـنۡفُخُ فِيۡهَا فَتَكُوۡنُ طَيۡرًۢا بِاِذۡنِىۡ‌ وَ تُبۡرِئُ الۡاَكۡمَهَ وَالۡاَبۡرَصَ بِاِذۡنِىۡ‌ ۚ وَاِذۡ تُخۡرِجُ الۡمَوۡتٰى بِاِذۡنِىۡ‌ ۚ وَاِذۡ كَفَفۡتُ بَنِىۡۤ اِسۡرَآءِيۡلَ عَنۡكَ اِذۡ جِئۡتَهُمۡ بِالۡبَيِّنٰتِ فَقَالَ الَّذِيۡنَ كَفَرُوۡا مِنۡهُمۡ اِنۡ هٰذَاۤ اِلَّا سِحۡرٌ مُّبِيۡنٌ
    Dan ingatlah ketika Allah berfirman, Wahai Isa putra Maryam! Ingatlah nikmat-Ku kepadamu dan kepada ibumu sewaktu Aku menguatkanmu dengan Rohulkudus. Engkau dapat berbicara dengan manusia pada waktu masih dalam buaian dan setelah dewasa. Dan ingatlah ketika Aku mengajarkan menulis kepadamu, (juga) Hikmah, Taurat dan Injil. Dan ingatlah ketika engkau membentuk dari tanah berupa burung dengan seizin-Ku, kemudian engkau meniupnya, lalu menjadi seekor burung (yang sebenarnya) dengan seizin-Ku. Dan ingatlah ketika engkau menyembuhkan orang yang buta sejak lahir dan orang yang berpenyakit kusta dengan seizin-Ku. Dan ingatlah ketika engkau mengeluarkan orang mati (dari kubur menjadi hidup) dengan seizin-Ku. Dan ingatlah ketika Aku menghalangi Bani Israil (dari keinginan mereka membunuhmu) di kala waktu engkau mengemukakan kepada mereka keterangan-keterangan yang nyata, lalu orang-orang kafir di antara mereka berkata, Ini tidak lain hanyalah sihir yang nyata.

    (QS. Al-Maidah Ayat 110)
    cover bottom ayah
  • Asbabun Nuzul Maryam...
    Muslimah
    Minggu, 10 Desember 2023 - 13:06 WIB
    Asbabun Nuzul surat Maryam berguna untuk meningkatkan keimanan seorang muslim. Surat Maryam surat tergolong surat Makkiyah yang disebut sebagai surat ke-19 dalam Al-Quran dan terdiri dari 98 ayat.
  • Luasnya Ilmu Allah,...
    Tausyiah
    Sabtu, 03 Juni 2023 - 14:23 WIB
    Salah satu yang menarik adalah ketika Allah membuat sebuah perumpamaan berapa banyak dan luasnya ilmu Allah. Berikut penjelasan Ustaz Ahmad Sarwat.
  • Ridha Dengan Bala untuk...
    Tausyiah
    Selasa, 16 Juni 2020 - 06:59 WIB
    Orang yang ridha dengan bala adalah hamba yang dicintai Allah taala. Dia mencobanya dengan berbagai cobaan dan musibah, lalu ia sabar, istirja dan mengharapkan pahala di sisi Allah.
  • Kisah Penipu Ulung Diampuni...
    Hikmah
    Selasa, 23 Agustus 2022 - 08:43 WIB
    Berikut kisah seorang penipu ulung yang mendapat ampunan Allah karena pujian dua orang kepadanya. Kisah ini tergolong unik namun sarat pelajaran berharga.
  • Murkanya Allah Taala...
    Tausyiah
    Jum'at, 28 Oktober 2022 - 09:19 WIB
    Orang yang dimurkai Allah sudah pasti bakal sengsara hidupnya. Baik di dunia maupun kelak di akhirat. Dan, di kalangan umat Islam ada sekelompok orang yang dimurkai Allah.
  • Inilah Karakter Orang...
    Tausyiah
    Minggu, 06 September 2020 - 17:06 WIB
    Menjadi manusia yang mulia dan dicintai oleh Zat Yang Maha Pengasih tentu bukan perkara mudah. Banyak orang ingin mendapatkan predikat mulia di sisi Allah, tapi mereka lupa memperbaiki akhlaknya.
  • Kisah Hikmah : Meninggalkan...
    Hikmah
    Selasa, 13 Februari 2024 - 17:29 WIB
    Terkadang seorang muslim dituntut untuk meninggalkan sesuatu karena Allah subhanahu wataala. Pada saat itulah, ada salah satu kaidah penting dalam kehidupan seorang muslim yang perlu untuk kita yakini bersama.
  • 20 Sifat Wajib dan Sifat...
    Hikmah
    Jum'at, 11 Februari 2022 - 21:25 WIB
    Bagi umat muslim yang ingin memantapkan tauhidnya perlu mengetahui 20 sifat wajib dan sifat mustahil bagi Allah. Adapun sifat mustahil adalah kebalikan dari sifat wajib.
  • Kisah Nabi Musa Pingsan...
    Hikmah
    Rabu, 06 Desember 2023 - 19:37 WIB
    Nabi Musa alaihissalam pernah mengalami pingsan ketika Allah Taala menampakkan keagungan Zat-Nya. Kisah ini diabadikan dalam Al-Quran Surat Al-Araf Ayat 143.
  • Dosa Wanita yang Dimurkai...
    Muslimah
    Sabtu, 11 November 2023 - 05:15 WIB
    Ada beberapa dosa wanita yang paling dimurkai Allah Subhanahu wa taala, yang wajib diketahui kaum muslimah. Dosa apa saja itu, serta dalil yang menjelaskannya?
  • Inilah Kalimat Pertama...
    Hikmah
    Selasa, 16 Januari 2024 - 11:24 WIB
    Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam mengabarkan dalam sabdanya bahwa sebelum menciptakan manusia, Allah Subhanahu wa taala menuliskan kalimat pertama yang penuh cinta.
  • Beginilah Cara Allah...
    Hikmah
    Senin, 27 Februari 2023 - 10:32 WIB
    Momen terbaik dalam kehidupan seorang muslin adalah pada saat Allah Subhanahu wa Taala mulai menegur hamba-Nya. Mengapa demikian? Karena, teguran itu berarti bahwa Allah menunjukkan cinta dan kasih sayang-Nya
  • Arti dan Manfaat Ucapan...
    Tips
    Selasa, 17 Mei 2022 - 09:48 WIB
    Dalam pergaulan kaum muslimin, tentu tidak asing dengan ucapan Masya Allah dan Tabarakallah. Kata tersebut sering kita dengar ketika berbicara dengan teman dalam kehidupan sehari-hari
  • Peringatan Allah untuk...
    Tausyiah
    Kamis, 15 September 2022 - 05:10 WIB
    Andai manusia menghitung nikmat Allah, niscaya tidak ada yang mampu menghitungnya. Ini peringatan Allah untuk manusia yang tidak bersyukur atas karunia-Nya.
  • Inilah Buah Manis dari...
    Muslimah
    Senin, 25 Januari 2021 - 06:15 WIB
    Beriman atau iman kepada Allah Subhanahu wa Taala merupakan rukun iman yang pertama dalam Islam. Kedudukannya sangat tinggi, karena iman kepada Allah Taala ini adalah mempercayainya, meyakininya dengan sepenuh hati.