Topik Terkait: Cara Setan Mengganggu Manusia (halaman 2)
Hikmah
Kamis, 07 September 2023 - 10:42 WIB
Kerasnya permusuhan setan terhadap manusia sangat jelas, bahkan Allah subhanahu wa taala telah memberikan peringatan yang sangat tegas untuk diperhatikan oleh seluruh manusia.
Tausyiah
Jum'at, 01 Desember 2023 - 11:31 WIB
Doa adalah ibadah mulia dan pembeda antara seorang yang bertauhid dengan yang tidak. Doa merupakan celah paling rawan, yang melaluinya setan dengan mudahnya dapat menghancurkan agama seseorang.
Tausyiah
Kamis, 01 April 2021 - 14:13 WIB
Ada orang banyak berzikir tapi malah semakin dengan setan. Mengapa bisa demikian? Mari kita simak penjelasan Hujjatul Islam Imam Al-Ghozali berikut.
Tausyiah
Selasa, 17 November 2020 - 05:00 WIB
Dan kulihat dia seperti seorang kasim, lembut ucapannya, dagunya berjenggot, hina pandangannya dan buruk mukanya, seolah ia tersenyum kepadaku, penuh malu dan ketakutan.
Muslimah
Senin, 09 November 2020 - 19:29 WIB
Iblis dan bala tentaranya tak akan pernah menyerah dalam menggoda manusia. Banyak cara yang dia lakukan dari segala pintu dalam menjerumuskan dan menyesatkan manusia dari jalan kebenaran. Salah satunya adalah melalui perempuan.
Muslimah
Senin, 03 Agustus 2020 - 07:57 WIB
Dalam suatu waktu, terkadang kita diasyikkan dengan hal-hal yang tidak berguna. Mungkin muslimah pernah berkhayal, melamun, berandai-andai atau bahkan memikirkan sesuatu yang sebenarnya tidak mendatangkan manfaat sama sekali.
Muslimah
Kamis, 11 Maret 2021 - 08:49 WIB
Ternyata setan selalu memperhatikan perilaku manusia. Bahkan, setan akan tertawa terbahak-bahak bila melihat manusia tengah menguap. Kok bisa? Kenapa dan apa alasannya?
Tausyiah
Sabtu, 13 Agustus 2022 - 08:30 WIB
Dalam banyak riwayat Hadis, Rasulullah SAW menyampaikan kriteria manusia paling buruk di sisi Allah. Siapa sajakah seburuk-buruk hamba yang dimaksud Rasulullah SAW?
Tausyiah
Selasa, 05 Maret 2024 - 16:37 WIB
Setan meletakkan belalainya di hati anak Adam. Jika anak Adam mengingat Allah, maka bersembunyi dan jika ia lupa kepada Allah, maka setan menelan hatinya.
Tausyiah
Kamis, 16 Mei 2024 - 11:09 WIB
Setan akan senantiasa menggoda manusia agar salatnya tidak sempurna bahkan membujuk manusia agar ringan meninggalkan salat. Apa ciri-cirinya salat diganggu setan tersebut?
Tausyiah
Kamis, 18 Mei 2023 - 18:11 WIB
Bagaimana sebenarnya cara setan menakut-nakuti orang beriman? Ternyata setan dan pengikutnya terus memengaruhi orang beriman agar tidak berjihad melawan mereka dan menjadi lemah ibadahnya
Hikmah
Rabu, 09 Agustus 2023 - 11:34 WIB
Azan, tak hanya sebagai penanda waktu salat. Ada hikmah lain di balik lantunan suara azan yakni bisa mengusir setan. Benarkah demikian? Adakah dalil yang menjelaskannya?
Tausyiah
Rabu, 24 Juli 2024 - 15:11 WIB
Petunjuk mengenai hal ini bukan hanya dalam bentuk larangan melakukan hal-hal negatif seperti membunuh, atau mengambil harta tanpa alasan yang benar, melainkan juga sampai kepada menyakiti hati.
Tips
Selasa, 04 Juli 2023 - 14:33 WIB
Rasulullah Shallallahu Alaihi wa Sallam memberikan kiat rahasia kepada umatnya agar setan tidak ikut bermalam di rumah mereka. Sebaliknya, jika petuah mulia ini dilanggar, setan akan masuk dan bermalam di rumah-rumahnya.
Muslimah
Senin, 01 Maret 2021 - 14:19 WIB
Syetan selalu dan selamanya menjadi musuh manusia sejak penciptaan Adam hingga hari akhir kelak. Mereka akan memakai segala cara untuk menjerumuskan manusia ke jurang neraka.
Tausyiah
Selasa, 06 Oktober 2020 - 13:06 WIB
Setan bekerja untuk menggelincirkan anak cucu Adam tidak mengenal lelah. Ia akan selalu mengintai dan mencari titik lemah yang kemudian dimanfaatkannya sedemikian rupa.
Tips
Kamis, 07 Desember 2023 - 13:43 WIB
Setiap keluarga muslim dianjurkan untuk melindungi rumah mereka agar selalu menjadi surga dunia dan diajuhi dari gangguan setan dan jin. Lalu bagaimana mewujudkan konsep rumah surga atau baiti jannati ini?
Muslimah
Kamis, 12 November 2020 - 15:32 WIB
Iblis dan bala tentaranya tak pernah lelah untuk mengganggu manusia. Dari segala penjuru dan segala aspek kehidupan, mereka menyebarkan segala kemampuannya untuk menjerumuskan manusia. Salah satunya dalam kehidupan rumah tangga.
Muslimah
Kamis, 12 November 2020 - 07:35 WIB
Setiap manusia tentu memiliki nafsu yang menjadi dasar atas segala urusan atau perbuatan yang dilakukannya, entah itu perbuatan baik atau perbuatan buruk. Sebenarnya nafsu itu sangatlah luas dan mencakup banyak hal.
Tips
Selasa, 28 Desember 2021 - 13:16 WIB
Doa pengusir jin dari rumah adalah dengan membaca Al-Quran surat Al-Baqarah satu surat penuh. Agar setan tak gemar bermain di rumah kita perlu dua cara: pengobatan dan pencegahan.