Topik Terkait: Dakwah Rasulullah (halaman 3)

  • Bolehkah Mengirim Al-Fatihah untuk Rasulullah SAW?
    Tausyiah
    Sabtu, 01 Agustus 2020 - 19:42 WIB
    Seorang jamaah bertanya kepada Ustaz Farid Numan Hasan (Dai lulusan Sastra Arab Universitas Indonesia) terkait amalan mengirim Surah Al-Fatihah kepada Nabi Muhammad SAW.
  • Masya Allah! Indahnya Bentuk Tubuh Rasulullah SAW
    Hikmah
    Kamis, 18 Juni 2020 - 00:04 WIB
    Tidak ada manusia yang dalam dirinya terkumpul kesempurnaan kecuali ada pada diri Nabi Muhammad shallallahu alaihi wa sallam (SAW). Maka beruntunglah orang yang mengenali dan mengimani beliau.
  • Dialog Mesra Orang Tua Rasulullah SAW di Malam Pertama
    Hikmah
    Rabu, 28 September 2022 - 05:15 WIB
    Abdullah dan Aminah adalah orangtua Nabi Muhammad SAW. Alkisah, pada hari keempat pernikahan, Abdullah membawa sang istri, Aminah, ke rumahnya yang telah dipersiapkan untuk kedua mempelai.
  • Cara Rasulullah Membaca Al-Quran Memukau Sahabat
    Tausyiah
    Rabu, 03 Februari 2021 - 08:20 WIB
    Salah satu amalan yang kelak memberi syafaat (pertolongan) pada hari Kiamat adalah membaca Al-Quran dan mengamalkannya. Bagaimanakah cara Rasulullah membaca Al-Quran?
  • Doa-doa Sehari-hari yang Tidak Pernah Ditinggalkan Rasulullah SAW
    Tips
    Senin, 24 Juli 2023 - 18:29 WIB
    Salah satu contoh suri tauladan Rasulullah yang diajarkan kepada kaum muslim adalah membaca doa-doa harian atau doa setiap akan memulai aktivitas maupun menghadapi suatu kejadian.
  • Cara Makan Rasulullah yang Patut Diteladani (1)
    Hikmah
    Sabtu, 08 Februari 2020 - 05:15 WIB
    Salah satu rahasia kesehatan Rasulullah SAW adalah pola makan dan makanan yang dikonsumsinya. Rasulullah memberi banyak teladan kepada keluarga dan para sahabatnya dalam hal makan.
  • Mukjizat Rasulullah Mengeluarkan Air dari Jemarinya
    Hikmah
    Jum'at, 24 Mei 2019 - 16:30 WIB
    Kisah Nabi Muhammad shallallahu alaihi wa sallam (SAW) mengeluarkan air dari sela jemarinya merupakan salah satu kisah populer.
  • Doa yang Diajarkan Rasulullah SAW Agar Terhindar dari Kebakaran
    Tips
    Selasa, 16 Mei 2023 - 17:50 WIB
    Rasulullah SAW mengajarkan kepada Abi Dardak tentang doa agar terhindar dari kebakaran rumah. Doa ini disampaikan Syekh Shafwak Sadallah Al-Mukhtar dalam kitabnya Anisul Muminin.
  • Masjid Al-Ghamama, Tempat Terakhir Salat Idulfitri Rasulullah SAW
    Hikmah
    Kamis, 04 Mei 2023 - 14:37 WIB
    Masjid ini telah dikaitkan dengan perjalanan Nabi Muhammad SAW dan dikenal sebagai tempat terakhir beliau melakukan salat Idulfitri, yang kala itu sedang hujan deras.
  • Bukti Rasulullah SAW Tidak Mengetahui Perkara Gaib
    Hikmah
    Sabtu, 22 Oktober 2022 - 15:02 WIB
    Rasulullah SAW tidaklah mengetahui perkara gaib kecuali yang telah dikabarkan oleh Allah SWT kepada beliau. Berikut 2 peristiwa sebagai bukti bahwa Rasulullah SAW tidak menguasai ilmu gaib.
  • Kenapa Kita Harus Mencintai Rasulullah? Simak Penjelasan Ustaz Muchlis
    Tausyiah
    Jum'at, 16 Oktober 2020 - 18:45 WIB
    Betapa beruntungnya mereka yang benar-benar mencintai Nabi Muhammad shallallahu alaihi wa sallam dalam hidupnya. Kenapa kita harus mencintai beliau? Simak penjelasannya.
  • Beberapa Wasiat Rasulullah SAW Kepada Muadz bin Jabal
    Hikmah
    Rabu, 28 Desember 2022 - 10:49 WIB
    Wasiat Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam kepada Muadz bin Jabal menjadi pelajaran bagi umat Nabi Muhammad pada saat sekarang.
  • Kisah Rasulullah SAW Menyaksikan Cinta Mughits yang Bertepuk Sebelah Tangan
    Hikmah
    Minggu, 11 September 2022 - 11:58 WIB
    Kisah cinta Mughits yang bertepuk sebelah tangan ini termaktub dalam hadis yang diriwayatkan Imam Bukhar dalam kitab Thalak dan Imam Muslim dalam kitab Memerdekakan budak.
  • Musik sebagai Alat Dakwah Syaikh Maulana Makdum Ibrahim (2)
    Hikmah
    Senin, 04 Januari 2021 - 06:40 WIB
    Dikisahkan Sunan Bonang pernah menaklukkan seorang pemimpin perampok dan anak buahnya hanya mempergunakan tambang dan gending. Dharma dan irama Mocopat.
  • 7 Fakta Rasulullah SAW Sangat Mencintai Hasan dan Husain
    Hikmah
    Jum'at, 25 November 2022 - 05:10 WIB
    Sayyidina Hasan dan Husain adalah dua sosok manusia yang kelak menjadi pemimpin (penghulu) pemuda di surga. Berikut 7 fakta Rasulullah SAW sangat mencintai keduanya.
  • Dahsyatnya Cinta Rasulullah SAW kepada Umatnya
    Tausyiah
    Rabu, 01 Juli 2020 - 22:12 WIB
    Mungkin di antara umat Islam banyak yang belum tahu bahwa Nabi Muhammad shallallahu alaihi wasallam sangat mencintai umatnya. Berikut beberapa bukti kecintaan Rasulullah SAW kepada umatnya.
  • 5 Dzikir Berpahala Besar yang Diajarkan Rasulullah SAW
    Tips
    Rabu, 04 Agustus 2021 - 10:12 WIB
    Berdzikir atau mengingat-menyebut nama Allah adalah amalan yang memiliki kedudukan dan pahala istimewa. Berikut lima kalimat dzikir yang diajarkan Rasulullah SAW.
  • Iman Manusia Naik Turun, Ini Doa yang Diajarkan Rasulullah
    Tips
    Rabu, 13 Oktober 2021 - 17:57 WIB
    Bila Anda tiba-tiba merasa lemah iman itu adalah hal yang wajar, tetapi jangan dibiarkan berlarut. Berikut doa yang diajarakan Rasulullah shallallahu alaihi wasallam.
  • Maulid Nabi: Kontroversi Kisah Malaikat Membelah Dada Rasulullah SAW
    Hikmah
    Selasa, 04 Oktober 2022 - 05:15 WIB
    Kisah Malaikat membelah dada Nabi Muhammad SAW untuk menyucikan dan melapangkan hati beliau dilakukan tiga kali. Pertama ketika beliau berusia 2 tahun, kedua sebelum menerima wahyu, dan ketiga ketika peristiwa Isra Miraj.
  • Mimpi Rasulullah SAW Diperlihatkan Lailatul Qadar
    Tips
    Minggu, 17 Mei 2020 - 03:05 WIB
    Dalam Hadis Sahih Muslim bab Kitab Puasa disebutkan tentang keutamaan Lailatul Qadar. Salah satunya mimpi Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam diperlihatkan Lailatul Qadar.