Topik Terkait: Fadhillah Baca Ayat Al Quran (halaman 3)

  • 7 Contoh Bacaan Tajwid Qalqalah Sugra dalam Al Quran, Pahami dan Pelajari
    Tips
    Selasa, 28 November 2023 - 09:23 WIB
    Qalqalah Sugra merupakan salah satu ilmu tajwid yang perlu dipahami dan wajib diterapkan ketika seorang muslim tengah membaca Al Quran.
  • Tafsir Surat Al Isra Ayat 35: Etika dalam Berniaga
    Tausyiah
    Sabtu, 21 Agustus 2021 - 23:02 WIB
    Surat Al Isra Ayat 35, etika dalam berniaga perlu diketahui umat muslim. Islam mengatur secara rinci tentang aturan jual beli agar sesuai syariat Islam.
  • Ikhtiar Menang dalam Perlombaan, Baca Surat Al-Mujadilah Ayat 21
    Hikmah
    Senin, 14 Agustus 2023 - 12:25 WIB
    Surat Al-Mujadilah ayat 21 bisa menjadi wasilah atau doa agar memperoleh kemenangan dalam suatu perlombaan atau pertandingan. Adapun caranya yaitu dengan membaca ayat tersebut.
  • 3 Waktu Terbaik Membaca Ayat Kursi, Raih Fadhilahnya yang Luar Biasa
    Tips
    Rabu, 29 Desember 2021 - 16:44 WIB
    Ayat kursi merupakan salah satu ayat yang paling sering dilantunkan. Tak sedikit pula yang akhirnya menjadikan ayat kursi sebagai ayat favorit. Ayat kursi, tidak lain adalah Surat Al-Baqarah ayat 255 ini keutamaannya luar biasa
  • 8 Ayat dan Surat Al-Quran yang Menjadi Obat Penenang Hati
    Tips
    Selasa, 08 Februari 2022 - 17:00 WIB
    Dari ratusan surat dan ribuan ayat yang terdapat dalam Al-Quran, beberapa di antaranya bisa dibaca untuk menjadi obat penenang hati, sebagaimana yang disampaikan Allah Subhanahu wa taala.
  • 3 Tujuan Pokok dan Dakwah Menurut Al-Quran
    Tausyiah
    Selasa, 19 Maret 2024 - 03:00 WIB
    Quraish Shihab mengatakan dari sejarah diturunkannya Al-Quran, dapat diambil kesimpulan bahwa Al-Quran mempunyai tiga tujuan pokok. Salah satunya petunjuk akidah dan kepercayaan.
  • Surat dan Ayat-ayat Al-Quran yang Bisa Dipakai Pelindung dari Sihir dan Ilmu Hitam
    Muslimah
    Senin, 31 Juli 2023 - 08:58 WIB
    Banyak surat dan ayat-ayat dalam Al-Quran yang dapat dijadikan doa dan penyembuh terbaik dengan mencari perlindungan dan pertolongan kepada Allah Subhanahu wa taala
  • Ayat-Ayat Al-Quran Mengandung Kemungkinan Makna yang Tak Terbatas
    Tausyiah
    Sabtu, 22 Juli 2023 - 18:25 WIB
    Kitab Suci itu mengandung kemungkinan makna yang tak terbatas. Ia menghadirkan berbagai pemikiran dan penjelasan pada tingkat yang dasariah, eksistensi yang absolut.
  • Anda Sakit Gigi? Baca Surat Al-Mulk Ayat 23, InsyaAllah Sembuh
    Hikmah
    Jum'at, 18 Agustus 2023 - 09:47 WIB
    Surat Al-Mulk ayat 23, misalnya, dapat dijadikan wasilah atau doa untuk mengobati sakit gigi. Adapun caranya yaitu dengan membaca Surat Al-Mulk ayat 23
  • Ini Mengapa Mengingkari Teori Ilmiah Berdasarkan Ayat-Ayat Al-Quran Berbahaya
    Tausyiah
    Sabtu, 01 April 2023 - 17:15 WIB
    Mengingkari suatu teori ilmiah berdasarkan ayat-ayat Al-Quran sangat berbahaya, karena ekses yang ditimbulkannya tidak kurang bahayanya dengan apa yang timbul di Eropa ketika gereja mengingkari teori bulatnya bumi.
  • Anjuran Bersabar Tercantum dalam Puluhan Ayat Al Quran
    Tausyiah
    Kamis, 25 Januari 2024 - 09:21 WIB
    Sabar termasuk akhlak yang paling mulia dan utama. Sabar mendapat banyak perhatian dari Al-Quran di dalam surat-surat-Nya, baik Makkiyah atau yang Madaniyah.
  • Ayat Kursi Ayat Favorit yang Sering Dibaca, Begini Penjelasannya
    Tips
    Rabu, 08 Juni 2022 - 12:20 WIB
    Salah satu ayat favorit dalam Al-Quran dan memiliki banyak keistimewaan adalah ayat Kursi. Ayat ini paling sering dilantunkan oleh umat Muslim.
  • Asbabun Nuzul Surat Yasin Ayat 1 dan 2, Berkaitan dengan Azab Untuk Kaum Kafir Quraisy
    Hikmah
    Sabtu, 10 Juni 2023 - 17:34 WIB
    Surat Yasin merupakan surat ke-36 dalam Al Quran yang memiliki 83 ayat dan termasuk ke dalam golongan surat-surat Makkiyah.
  • Hukum Tajwid Surat Al Fath Ayat 1-3 Beserta Penjelasannya
    Tips
    Kamis, 14 Maret 2024 - 05:15 WIB
    Hukum tajwid Surat Al Fath ayat 1-3 penting dipelajari kaum muslim. Tak sekadar menambah pengetahuan, namun juga ditujukan agar nantinya tidak keliru saat membacanya.
  • Begini Contoh Sikap yang Baik bagi Perempuan dalam Ayat-Ayat Al-Quran
    Tausyiah
    Selasa, 29 Agustus 2023 - 13:39 WIB
    Ayat-ayat tentang teladan perempuan di dalam Al-Quran antara lain sikap Ibu Musa dan kepatuhannya terhadap perintah Allah Taala. Juga saudara perempuan Nabi Musa dan kehebatan siasatnya.
  • Arab Saudi Gelar Lomba Tilawah Quran dan Adzan Terbesar di Dunia
    Dunia Islam
    Kamis, 14 April 2022 - 20:34 WIB
    Lebih dari 40 ribu peserta dari 80 negara diseluruh ikut mendaftar untuk berpartipasi di dalamnya, 36 di antaranya lolos ke tahap akhir dari beberapa negara.
  • Cara Cepat Hafal Surat Al Mulk dan Tips Menghafal Al-Quran
    Tips
    Jum'at, 16 September 2022 - 15:07 WIB
    Cara cepat hafal surat Al Mulk yang terdiri dari 30 ayat adalah dengan cara mengulang-ulang bacaannya. Bahkan dianjurkan untuk selalu murajaah (mengulang) hafalannya baik di siang hari dan malam hari.
  • Arti Surat Al-Kahfi Ayat 10 Beserta Tafsirnya
    Tausyiah
    Rabu, 09 November 2022 - 21:29 WIB
    Arti Surat Al-Kahfi ayat 10 beserta tafsirnya menarik untuk diulas karena di dalamnya terdapat hikmah. Surat ini mengingatkan kita tentang kisah Ashabul Kahfi yang berlindung di gua.
  • Hukum Tajwid Surat Al Maidah Ayat 8, Lengkap dengan Penjelasan dan Cara Membaca
    Tips
    Kamis, 01 Februari 2024 - 09:36 WIB
    Hukum Tajwid Surat Al Maidah ayat 8 ini perlu dipahami oleh setiap muslim supaya mengetahui kapan harus membaca dengan panjang, dengung, atau jelas.
  • Surat An Naba Ayat 1-30, Arab dan Terjemah Indonesia
    Tausyiah
    Selasa, 19 Maret 2024 - 16:28 WIB
    Berikut ini Surat an-Naba ayat 1-30, arab dan terjemah indonesia. Surat An Naba (Berita Besar) adalah surat ke-78 dalam Al Quran, terdiri dari 40 ayat, diturunkan di Makkah.