Topik Terkait: Fadillah Shalawat Fatih (halaman 4)
Tausyiah
Jum'at, 21 Mei 2021 - 17:27 WIB
Sholawat adalah jamak dari kata sholat yang berarti doa. Sholawat merupakan amalan yang langsung diperintahkan Allah melalui Al-Quran. Berikut amalan sholawat pelancar urusan.
Tips
Jum'at, 14 Oktober 2022 - 17:41 WIB
Salah satu sholawat yang populer di kalangan muslim adalah Sholawat Nariyah. Keutamaannya dapat mengatasi segala persoalan hidup. Berikut bacaannya lengkap Arab dan latin.
Tausyiah
Senin, 22 Maret 2021 - 17:46 WIB
Ada banyak waktu dianjurkan untuk bersholawat. Salah satunya ketika duduk di majelis ilmu. Perkumpulan majelis yang di dalamnya tidak membaca sholawat maka hilanglah keberkahannya.
Tausiyah
Kamis, 09 Januari 2020 - 21:32 WIB
Dari banyak lafaz salawat yang diajarkan Rasulullah mulai dari salawat pendek hingga salawat Ibrahimiyah, ada satu bacaan salawat yang memiliki fadhillah besar.
Hikmah
Senin, 20 Juli 2020 - 05:00 WIB
Sultan Muhammad Al-Fatih mengirim beberapa surat pemberitahuan tentang penaklukkan itu kepada penguasa Mesir, penguasa Iran, penguasa Makkah, dan penguasa Qurman.
Dunia Islam
Senin, 12 Juni 2023 - 11:52 WIB
Menjelang puncak haji, Bus Shalawat yang melayani jemaah haji Indonesia dari hotel ke Masjidilharam akan berhenti sementara sejak 6 hingga 13 Zulhijjah 1444 H.
Hikmah
Jum'at, 13 Mei 2022 - 05:08 WIB
Salah satu bukti keagungan Nabi Muhammad ialah turunnya perintah bersholawat untuk beliau. Hal ini diabadikan dalam Al-Quran Surat Al-Ahzab Ayat 56.
Hikmah
Minggu, 13 Maret 2022 - 18:00 WIB
Dikisahkan dalam satu Kitab karya ulama Imam Al-Ghazali, seorang saleh pernah berhenti mengamalkan sholawat kepada Nabi. Tak diduga hal ini terjadi padanya.
Tips
Selasa, 03 Agustus 2021 - 11:53 WIB
Membaca sholawat tidak hanya mendatangkan ampunan dan rahmat Allah, tetapi juga dapat memperlancar rezeki. Berikut bacaan sholawat pelancar rezeki.
Tausyiah
Kamis, 21 Januari 2021 - 17:03 WIB
Amalan yang paling dicintai Allah dan Rasul-Nya pada hari Jumat adalah memperbanyak sholawat. Siapa yang membaca sholawat di hari ini maka sholawatnya akan disampaikan kepada Rasulullah.
Dunia Islam
Senin, 20 Februari 2023 - 14:16 WIB
Sultan Muhammad Al-Fatih atau Mehmed Sang Penakluk dikenal sebagai pemimpin yang senantiasa menegakkan keadilan. Beliau sangat memperhatikan terpeliharanya keadilan di seluruh Utsmani.
Tausyiah
Jum'at, 05 Juni 2020 - 16:15 WIB
Bersalawat atas Nabi Muhammad shallallahu alaihi wa sallam (SAW) adalah amalan yang sangat dicintai Allah Taala dan Rasul-Nya. Berikut 9 nasihat tentang kehebatan Salawat dari para waliyullah.
Tausiyah
Jum'at, 31 Mei 2019 - 20:26 WIB
Mengucap kata Sayyidina ketika menyebut nama Nabi Muhammad SAW sering menjadi perbincangan bagi warga muslim. Bagaimana sebenarnya hukum menyebut kata Sayyidina?
Tips
Kamis, 04 November 2021 - 19:24 WIB
Setidaknya ada tiga redaksi salawat Nabi Muhammad SAW yang dianjurkan untuk diamalkan setiap saat, terutama di hari Jumat. Tiga salawat yang dianjurkan untuk kita amalkan itu berdasar hadits shahih.
Muslimah
Jum'at, 11 Desember 2020 - 18:34 WIB
Anjuran membaca shalawat Nabi ditegaskan dalam Al Quran dan hadis. Shalawat juga sebagai pemenuhan perintah dari Allah Taala dan kasih sayang dan pujian kita terhadap Rasulullah Shallallahualaihi wa sallam.
Tausyiah
Jum'at, 06 Januari 2023 - 15:48 WIB
Imam Ibnul Jauzi (508-597 H) menyebutkan 10 keutamaan sholawat dalam karyanya Bustan Al-Waizhin, kitab suluh penyucian jiwa berisi nasihat yang bersumber dari Al-Quran dan Hadis.
Tips
Rabu, 18 Mei 2022 - 19:42 WIB
Setiap muslim pasti mengenal dan bahkan hafal sholawat yang satu ini. Sholawat ini selalu dibaca pada saat duduk tasyahud di dalam sholat. Berikut keutamannya.
Tips
Senin, 05 Juni 2023 - 09:34 WIB
Membaca selawat Nuraniyyah bisa menjadi sebab atau piranti untuk memperoleh banyak pencerahan dan tersingkapnya banyak asrar atau rahasia-rahasia ketuhanan.
Hikmah
Senin, 20 Juli 2020 - 13:48 WIB
Al-Fatih mengirim beberapa surat pemberitahuan tentang penaklukkan Konstantinopel kepada penguasa negeri-negeri Muslim, termasuk penguasa Makkah. Sang Penakluk juga mengirim hadiah.
Tausyiah
Senin, 16 November 2020 - 07:37 WIB
Shalawat kepada Nabi Muhammad shallallahu alaihi wa sallam merupakan pengagungan (penghormatan) kepada beliau. Ada 21 faedah (manfaat) amalan shalawat.