Topik Terkait: Fiqih Kurban (halaman 17)
Tausyiah
Rabu, 12 Juni 2024 - 09:15 WIB
Mencontoh Nabi Ibrahim yang diperintahkan agar menyembelih buah hatinya, lalu ia meyakini kebenaran mimpinya maka Allah menggantikannya dengan sembelihan yang besar.
Tausyiah
Senin, 13 Juli 2020 - 20:41 WIB
Ada yang bertanya berkaitan dengan muamalah, bagaimana hukum seorang muslim bekerja kepada non muslim. Berikut pandangan Buya Yahya Zainul Maarif.
Tips
Jum'at, 25 November 2022 - 10:20 WIB
Hukum istinja: pengertian, doa, dan tata caranya perlu kita ketahui agar kita bisa menjalankan apa-apa yang telah diatur dalam agama. Lalu, bolehkan istinja dengan batu?
Muslimah
Rabu, 06 November 2024 - 11:08 WIB
Mengenal beberapa jenis cairan putih yang keluar dari organ intim wanita ini penting diketahui oleh muslimah. Sebab ada beberapa di antaranya termasuk najis yang bisa membatalkan ibadah wajib.
Tips
Jum'at, 23 Juli 2021 - 15:58 WIB
Cara menghitung zakat mal yang benar perlu diketahui oleh kaum muslimin. Mengeluarkan zakat mal (harta) adalah salah satu perintah syariat yang wajib ditunaikan.
Muslimah
Sabtu, 26 November 2022 - 09:52 WIB
Dalam Islam, semua bagian tubuh seorang wanita muslimah adalah aurat, kecuali muka dan telapak tangan. Yang sering ditanyakan, apakah bagian bawah kaki atau disebut al qadam termasuk batasan aurat juga?
Muslimah
Kamis, 03 Desember 2020 - 13:43 WIB
Sebuah pernikahan sudah pasti adalah idaman setiap muslimah. Momen yang tidak akan pernah dilupakan dan ingin dilakukan sekali seumur hidupnya. Karena ingin berkesan, maka biasanya sebuah pernikahan dilakukan dengan meriah dan serba wah.
Muslimah
Selasa, 03 November 2020 - 12:49 WIB
Sebenarnya darah ini, termasuk suci atau najis? Hal ini penting diketahui kaum muslim, karena menyangkut masalah yang berkaitan dengan thaharah (bersuci).
Muslimah
Sabtu, 13 Juni 2020 - 12:05 WIB
Menutup aurat adalah kewajiban bagi seorang muslimah. Namun, pada kenyataannya masih banyak muslimah yang belum memahami betul tentang arti dari jilbab, hijab, khimar, niqab dan burqa ini
Tausyiah
Rabu, 14 Juli 2021 - 17:17 WIB
Dalam satu kajian ilmiah bertema Berkurban dalam Perspektif Kesehatan, Ulama ahli tafsir Al-Quran Gus Baha menerangkan hukum berkurban untuk orangtua yang sudah meninggal.
Muslimah
Selasa, 05 Juli 2022 - 18:43 WIB
Berwudhu sebelum tidur merupakan salah satu dari beberapa sunnah sebelum tidur yang diajarkan oleh Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam. Lantas bagaimana bagi perempuan yang tengah haid? Apakah dianjurkan untuk berwudhu juga?
Tausyiah
Sabtu, 17 Juni 2023 - 11:34 WIB
Keteladanan pertama dari sejarah perjalanan hidup Nabi Ibrahim alaihissalam adalah bahwa dalam proses menemukan mutiara iman diperlukan pencarian yang sungguh-sungguh.
Tips
Kamis, 24 Maret 2022 - 16:46 WIB
Kadar dan jenis fidyah yang ditunaikan adalah satu mud makanan pokok untuk setiap hari puasa yang ditinggalkan. Fidyah berupa makanan pokok, beras.
Tips
Jum'at, 24 April 2020 - 02:31 WIB
Para ulama menetapkan beberapa persyaratan yang harus dipenuhi agar safar yang dilakukan seseorang bisa dijadikan dasar untuk terbebas dari perintah puasa.
Hikmah
Kamis, 02 Januari 2020 - 16:30 WIB
Berikut ini penjelasan tentang hal-hal yang dilarang bagi yang tidak berwudhu. Dilarang bagi yang tidak ada wudhu melakukan tiga hal berikut.
Tausyiah
Jum'at, 06 November 2020 - 17:04 WIB
Para ulama dalam menyimpulkan riwayat tentang gerakan Nabi SAW di luar gerakan salat berbeda-beda. Syafiiyah dan Hanabilah mengembalikan banyaknya gerakan yang dianggap batal kepada urf masyarakat.
Muslimah
Sabtu, 05 September 2020 - 12:34 WIB
Perempuan terbaik adalah yang betah di rumahnya, dan jika ia keluar rumah maka ia beradab dengan adab-adab Islami, dengan berhijab yang syar menutup auratnya dan tidak memakai wangi-wangian.
Muslimah
Jum'at, 04 September 2020 - 15:38 WIB
Meskipun kedudukan laki-laki dan perempuan kini dipandang sama, namun perempuan menurut Islam memiliki kemuliaan dan keistimewaan tersendiri. Yang tentangnya diatur tersendiri dalam Al-Quran dan Hadis Nabi SAW.
Tausyiah
Kamis, 24 Agustus 2023 - 19:35 WIB
Hendaknya setiap orang meluruskan niat dalam setiap amal ibadah, terutama dalam hal menuntut ilmu. Ini merupakan pekerjaan yang berat karena niat dan ikhlas itu berat.
Hikmah
Selasa, 28 November 2023 - 14:33 WIB
Nikah jadi wajib jika orang sudah stabil finansialnya dan mampu untuk adil pada wanita yang dinikahinya serta mempunyai praduga yang kuat bahwa ia akan melakukan zina jika tidak menikah.