Topik Terkait: Hadis Tentang Orang Terakhir Masuk Surga (halaman 43)
Tips
Sabtu, 18 September 2021 - 20:26 WIB
Doa ketika mengalami kesulitan tidur yang diajarkan Rasulullah bisa kita amalkan, ketika kita mengalaminya. Susah tidur atau atau insomnia ini, biasa terjadi karena ada masalah, perasaan gelisah atau juga mengalami stres .
Tips
Senin, 22 Agustus 2022 - 12:36 WIB
Wudhu dan berdoa setelah wudhu, merupakan amalan yang sangat ringan dikerjakan, namun memiliki keutamaan yang sangat besar. Dan, ternyata berdoa setelah wudhu ini juga akan membukakan 8 pintu surga.
Tips
Selasa, 30 Januari 2024 - 15:44 WIB
Zikir bulan Rajab 70 Kali berikut ini berdasarkan hadis Nabi Muhammad SAW dari Abu Hurairah ra. Hanya saja, zikir ini bisa dilakukan di hari-hari biasa di luar Rajab
Tausyiah
Kamis, 15 Oktober 2020 - 09:21 WIB
Mksud kesialan di sini adalah kesialan yang dapat mendatangkan permusuhan dan bencana. Bukan anggapan sebagian orang yang meyakini bahwa ketiga hal tersebut dapat membawa sial.
Hikmah
Senin, 20 April 2020 - 07:46 WIB
Nabi bersabda, Sesungguhnya di antara kamu sekalian ada orang-orang jika berdoa kepada Allah benar-benar dikabulkan. Di antara mereka itu adalah suamimu, Amru bin Jumuh. .
Hikmah
Selasa, 21 April 2020 - 06:13 WIB
Dulu kebiasaan Bani Israil adalah mandi dalam keadaan telanjang bulat, yang satu sama lain bisa saling melihat auratnya masing-masing. Namun Nabi Musa tidak begitu.
Hikmah
Senin, 12 Februari 2024 - 15:08 WIB
Syaban itu artinya apa? Syaban berasal dari kata al-syab. Al-syab yang mempunyai arti berkumpul atau terkumpul atau tempat berkumpul serta keadaan berkumpul.
Tausyiah
Selasa, 11 Juli 2023 - 10:09 WIB
Dalam beberapa ayat Al-Quran dijelaskan bahwa malaikat juga suka mendoakan manusia, ada doa-doa terbaik untuknya juga sebaliknya didoakan yang buruk. Siapa dan karakter apa saja manusia yang sering didoakan malaikat ini?
Hikmah
Minggu, 07 November 2021 - 11:21 WIB
Hasan al-Basri memiliki seorang tetangga yang bernama Simeon, dia adalah seorang pemuja api. Suatu hari Simeon jatuh sakit dan ajalnya hampir tiba. Ini yang dilakukan Imam Hasan al-Basri.
Hikmah
Rabu, 07 Juni 2023 - 13:16 WIB
Imam Ahmad meriwayatkan sebuah hadis yang berisi cara mengalahkan setan sesuai sunah Nabi Muhammad SAW. Janganlah engkau katakan, celakalah setan.
Tausyiah
Rabu, 16 Agustus 2023 - 14:19 WIB
Buruknya polusi udara di Jakarta kini menjadi perbincangan hangat di Tanah Air. Berikut pandangan Islam terhadap pencemaran dan perusakan lingkungan.
Tausyiah
Jum'at, 11 Juni 2021 - 20:18 WIB
Hakekat akhirat itu tidak ada yang mengetahuinya melainkan Allah Taala. Namun, setiap orang akan menjumpai perkara akhirat pada hari kiamat apabila mereka menyaksikan secara langsung.
Tausyiah
Kamis, 16 Juni 2022 - 17:26 WIB
Allah SWT menjelaskan perselisihan pendapat yang terjadi pada masa Rasulullah SAW mengenai kisah Ashhabul Kahfi tertuang dalam Surah Al-Kahfi ayat 22
Tips
Senin, 31 Januari 2022 - 11:34 WIB
Ketika ada orang yang bertanya kepada kita, bagaimana jalan untuk menggapai surga, tentu kita akan menjawabnya sesuai dengan tuntunan Nabi Muhammad Shallallahu alaihi wa sallam
Dunia Islam
Jum'at, 27 Januari 2023 - 17:11 WIB
Prof HS Tharick Chehab mengatakan umat Islam tidak percaya bahwa Nabi Isa disalib oleh orang Yahudi, sebab Allah mewahyukan dalam Al-Quran-el-Karim secara tegas (Surah 4:157 - 158)
Hikmah
Rabu, 22 November 2023 - 06:09 WIB
Hadis berikut ini menunjukkan bahwa jemaah paling sedikit adalah yang terdiri dari imam dan satu makmum. Salat berjamaah walaupun hanya berdua lebih utama daripada salat sendirian
Hikmah
Selasa, 13 September 2022 - 05:15 WIB
Kisah Ashabul Ukhdud dengan tukang sihir dan pendeta dikisahkan oleh Imam Muslim. Kisah ini dikenal dengan kisah ashabul ukhdud yaitu orang-orang yang membakar orang beriman dalam parit.
Hikmah
Rabu, 26 Januari 2022 - 05:15 WIB
Nabi Idris adalah orang yang pertama kali memiliki kemampuan menjahit pakaian dan mendapatkan upah dari menjahit. Bukan hanya itu, Nabi Idris juga menjadi orang pertama kali yang bisa menulis
Tips
Rabu, 05 Juli 2023 - 12:24 WIB
Sebuah doa bisa menjadi jembatan untuk menyampaikan kerinduan pada seseorang yang sudah meninggal, baik untuk orang tua, suami/istri atau anak, serta kerabat kita yang sudah tidak ada di dunia.
Hikmah
Rabu, 06 September 2023 - 05:15 WIB
Hadis berikut ini dinilai banyak ulama sangat penting sehingga banyak dikajian. Hadis ini sangat penting untuk dihafal dan disebarkan karena hadis ini senjata dalam mengingkari kemungkaran, ujar Imam An-Nawawi.