Topik Terkait: Hal Kecil Dilalaikan Wanita (halaman 14)
Muslimah
Jum'at, 29 Maret 2024 - 11:17 WIB
Bagi kaum wanita yang sedang berhadas, tidak perlu bersedih hati untuk mendapatkan keutamaan malam Lailatul Qadar. Sebab, ada beberapa amalan yang bisa mereka lakukan untuk mendapatkan pahala keutamaan malam seribu bulan tersebut.
Muslimah
Senin, 06 November 2023 - 16:38 WIB
Kisah ini sarat dengan hikmah dan pelajaran yang bisa diambil oleh kaum muslimah zaman ini. Kisah ini juga diambil dari kitab dan terjemah Uqudullujiain bab 25 tentang tanda-tanda istri salehah.
Muslimah
Sabtu, 26 September 2020 - 20:00 WIB
Rambut dalam Islam adalah kemuliaan dan siapa saja yang dikarunia rambut yang indah oleh Allah SWT, maka ia harus menjaganya. Lantas bagaimana hukumnya, untuk memotong rambut kaum perempuan ini?
Muslimah
Selasa, 17 Agustus 2021 - 06:46 WIB
Banyak kaum wanita yang mengorbankan hartanya untuk memburu keindahan dan mengejar kebutuhan - kebutuhan sekunder yang sebenarnya bukan hal mendesak, meski juga tidak diharamkan.
Muslimah
Minggu, 06 Februari 2022 - 14:38 WIB
Kaum wanita sering disebut sebagai sumber fitnah dunia. Ini terjadi karena ada beberapa perkara yang menyebabkan wanita mengkondisikannya dan menjadi pemicu fitnah tersebut.
Muslimah
Minggu, 26 Desember 2021 - 19:16 WIB
Amalan agar tidur mendapat pahala dan berkah, serta dijauhi dari gangguan setan adalah dengan berwudhu sebelum tidur. Namun, apakah anjuran ini juga berlaku untuk wanita yang tengah haid?
Muslimah
Senin, 22 Juni 2020 - 15:06 WIB
Jika Allah Taala berkehendak, maka apapun akan terjadi. Bagi Allah tak ada satu pun yang mustahil. Allah Maha Besar dan Maha Segalanya. Kekuasaan ini ditunjukkan melalui kisah Nabi Zakariya Alaihissalam dengan istrinya, Isya binti Imran.
Hikmah
Rabu, 05 Oktober 2022 - 21:51 WIB
Jika ada yang mengatakan masa kecil Nabi Muhammad SAW tidak terurus itu adalah perkataan yang paling buruk. Beliaulah manusia yang dididik langsung oleh Allah Taala.
Muslimah
Rabu, 26 Januari 2022 - 15:02 WIB
Sesungguhnya Islam melarang wanita muslimah keluar rumah dengan menggunakan minyak wangi, namun ada kondisi-kondisi tertentu yang membolehkan mereka menggunakan parfum. Kondisi apa itu?
Muslimah
Jum'at, 17 Juni 2022 - 12:16 WIB
Dalam Islam, campur baur laki-laki dan wanita disebut dengan ikhtilat. Saat ini, Ikhtilat merupakan perkara yang umum terjadi di sebagian besar tempat seperti di mal, pasar, di kantor-kantor, bahkan di sekolah atau universitas, serta lainnya
Muslimah
Senin, 05 Oktober 2020 - 16:14 WIB
Di zaman ini, banyak penyimpangan yang tersamar atau tidak nampak, bahkan banyak yang tidak disadari oleh pelakunya. Termasuk penyimpangan-penyimpangan di dalam masalah keimanan, ibadah atau akhlak.
Dunia Islam
Rabu, 12 Juni 2024 - 05:15 WIB
Seorang kolomnis menyebut sikap Presiden Amerika Serikat Joe Biden atas genosida Israel di Jalur Gaza mencerminkan bahwa AS tidak lagi menghargai nyawa rakyat Palestina.
Tausyiah
Jum'at, 08 September 2023 - 06:50 WIB
Di antara tanda kecil Kiamat adalah hilangnya ilmu agama dan menyebarnya kebodohan (kejahilan). Hal ini sudah dikabarkan oleh Rasulullah SAW sejak 14 abad lebih lalu.
Dunia Islam
Kamis, 08 September 2022 - 14:22 WIB
Inilah beberapa qoriah wanita terbaik yang dimiliki Indonesia dalam memomulerkan seni membaca Ayat Suci Al Quran. Qoriah adalah istilah atau sebutan yang diberikan untuk perempuan yang membaca Al-Quran dengan lantunan yang merdu.
Muslimah
Sabtu, 20 Juli 2024 - 05:15 WIB
Pelarangan pemakaian jilbab kembali terjadi, saat atlet perempuan Prancis berlaga di Olimpiade Paris nanti. Bagaimana sebenarnya syariat jilbab ini serta apa saja batasan aurat kaum wanita tersebut?
Muslimah
Senin, 20 Juni 2022 - 13:37 WIB
Menunaikan ibadah haji bagi yang telah mampu pasti diinginkan hampir setiap umat muslim, tak terkecuali kaum muslimah. Namun terkadang kita dapati beberapa perempuan pergi haji meski tanpa disertai mahram.
Muslimah
Senin, 17 Juli 2023 - 12:31 WIB
Dalam sebuah hadis disebutkan beberapa sifat wanita yang diancam tidak mencium bau surga, yaitu para wanita berpakaian tetapi telanjang, wanita maa-ilaat wa mumiilaat, dan wanita-wanita yang kepala mereka seperti punuk unta yang miring. Apa maksud seperti punuk unta ini?
Muslimah
Jum'at, 15 April 2022 - 11:48 WIB
Salah satu amalan yang dapat dilakukan perempuan yang sedang haid saat bulan puasa ini adalah mendengarkan kajian atau majelis taklim sebagai ikhtiar menuntut ilmu
Hikmah
Kamis, 22 Juni 2023 - 22:12 WIB
Di antara bulan-bulan Qomariah ada 4 bulan yang sangat istimewa (disebut juga bulan haram), begitu juga dengan hari. Di antara beberapa hari mulai dari senin hingga ahad, maka ada satu hari yang paling istimewa yakni hari Jumat.
Muslimah
Jum'at, 04 Maret 2022 - 16:50 WIB
Umar bin Khattab adalah sosok dijuluki Al-Faruq, ia juga dikenal sebagai singa padang pasir, karena begitu disegani dan ditakuti oleh musuh-musuhnya.Namun, sahabat Rasulullah ini merupakan pribadi yang lemah lembut terhadap istri dan kaum perempuan.