Topik Terkait: Hewan Fasiq (halaman 3)
Tausyiah
Sabtu, 11 Juni 2022 - 20:46 WIB
Maksud dari pelaksanaan ibadah kurban secara kolektif adalah secara bersama atau gabungan. Para ulama berbeda pendapat tentang jumlah orang yang berkurban dalam seekor hewan kurban.
Tausyiah
Senin, 05 Juni 2023 - 21:09 WIB
Dalam masyarakat kita, sudah menjadi hal yang umum dilakukan bila melaksanakan kurban dengan sapi boleh patungan untuk 7 orang. Bagaimana sebenarnya hukum dalam pandangan syariat?
Tausiyah
Kamis, 14 November 2019 - 20:12 WIB
Ketua Komite Syariah WHFC, Asrorun Niam Sholeh memaparkan standar hewan halal untuk dijadikan pedoman bagi lembaga sertifikasi halal dunia.
Hikmah
Kamis, 13 Juni 2024 - 06:50 WIB
Penyembelihan kurban termasuk salah satu syiar agama Islam yang jelas, oleh karena itu menyembelih kurban lebih utama dari bersedekah senilainya.
Dunia Islam
Sabtu, 08 Juni 2024 - 20:12 WIB
Dirjen Penyelenggaraan Haji dan Umrah (PHU) Kemenag, Hilman Latief menerbitkan edaran baru terkait dengan panduan pelaksanaan dam jemaah haji Indonesia 2024.
Tausyiah
Rabu, 12 Juni 2024 - 09:15 WIB
Mencontoh Nabi Ibrahim yang diperintahkan agar menyembelih buah hatinya, lalu ia meyakini kebenaran mimpinya maka Allah menggantikannya dengan sembelihan yang besar.
Tausyiah
Jum'at, 31 Juli 2020 - 05:00 WIB
Kurban itu yang dinilai Tuhan adalah ketulusan, semakin banyak berkurban dengan ketulusan, semakin tinggi akhlak, semakin sedikit berkurban, semakin sedikit akhlak
Tausyiah
Minggu, 18 Juni 2023 - 20:01 WIB
Perbedaan ibadah aqiqah dan kurban masih sering dipertanyakan . Ini tak lepas dari hewan yang dikurbankan, namun keduanya sangat jelas memiliki perbedaan yang tak bisa disamakan.
Tips
Sabtu, 25 Juni 2022 - 13:43 WIB
Salah satu syaratnya adalah binatang tersebut harus disembelih atau ditusuk dengan suatu alat tajam yang dapat mengalirkan darah dan mencabut nyawa binatang tersebut.
Tausyiah
Senin, 03 Juni 2024 - 14:56 WIB
Hadyu adalah binatang ternak yang disembelih untuk mendekatkan diri pada Allah, dan sembelihan yang diwajibkan bagi yang haji tamattu, qiran atau karena terhalang.
Dunia Islam
Rabu, 30 Agustus 2023 - 08:39 WIB
Ada beberapa nama hewan yang ternyata dijadikan nama surat dalam Al-Quran. Mengapa nama hewan dan apa hikmah penamaan surat tersebut?
Tausyiah
Sabtu, 02 Juli 2022 - 16:45 WIB
Syaikh Muhammad Nashruddin al-Albani menyebut 2 hadis dhaif atau lemah tentang ibadah kurban. Salah satu hadis itu berbunyi, Sebagus-bagus binatang kurban adalah domba yang muda.
Hikmah
Kamis, 29 Juni 2023 - 10:11 WIB
Nabi SAW bersabda: Barangsiapa di antara kamu menyembelih kurban, maka janganlah ada daging kurban yang masih tersisa dalam rumahnya setelah hari ketiga.
Tausyiah
Kamis, 15 Juli 2021 - 17:31 WIB
Jumhur ulama mengatakan tidak boleh. Abu Hanifah mengatakan boleh menjualnya dengan selain dinar dan dirham. Yakni (ditukar) dengan barang-barang.
Tips
Kamis, 07 Juli 2022 - 08:49 WIB
Panitia boleh meminta upah dari pemilik hewan atas jasanya menangani hewan kurban. Karena panitia adalah berstatus wakil atau yang mewakili pemilik kurban.
Tausyiah
Sabtu, 18 Juli 2020 - 16:46 WIB
Ada yang bertanya, bolehkah berkurban untuk orang yang sudah wafat? Berikut penjelasan Ustaz Muhammad Ajib dalam bukunya Fiqih Qurban Perspektif Madzhab Syafii.
Hikmah
Senin, 19 Juni 2023 - 16:59 WIB
Larangan memotong kuku dan rambut untuk shohibul qurban didasarkan hadis yang diriwayatkan oleh Imam Muslim. Hanya saja, hadis ini memicu perdebatan di antara para ulama.
Tips
Jum'at, 14 Juni 2024 - 16:09 WIB
Ibnu Qudamah berkata dalam kitab al-Mughni, Ibnul Mundzir berkata, Semua ulama -yang telah aku hafal- sepakat membolehkan sembelihan oleh wanita dan anak-anak.
Tausyiah
Rabu, 14 Juli 2021 - 18:27 WIB
DI era kini, dengan adanya alat pendingin, tak sedikit dari umat Islam yang menyimpan daging kurban sampai berhari-hari. Lalu bagaimana hukum perbuatan semacam ini?
Tausyiah
Minggu, 10 Juli 2022 - 07:35 WIB
Kurban sapi dengan cara patungan sebanyak 7 orang adalah boleh. Masalahnya bagaimana keadaan sapi tersebut besok di hari kiamat? Apakah tujuh orang tersebut naik ke sapi tersebut?