Topik Terkait: Ibadah Haji 2020 (halaman 5)
Dunia Islam
Sabtu, 01 Juni 2024 - 09:34 WIB
Pemerintah Arab Saudi menyebut 20.000 orang jamaah melanggar peraturan dan instruksi haji, yang melarang mereka berada di Makkah tanpa visa yang sah.
Dunia Islam
Senin, 19 Juni 2023 - 22:08 WIB
Jemaah haji kuota tambahan terus berdatangan melalui Bandara AMAA Madinah. Kali ini jemaah dari kelompok terbang (kloter 12) Embarkasi Batam BTJ12 dengan 258 penumpang.
Dunia Islam
Rabu, 26 Juni 2024 - 00:53 WIB
Wakil Ketum Pimpinan Pusat Himpunan Mahasiswa Persatuan Islam (PP Hima Persis) Rizal Faturrohman bersyukur atas lancarnya penyelenggaraan ibadah haji 1445 H.
Dunia Islam
Sabtu, 22 Juni 2024 - 06:16 WIB
Empat kelompok terbang (kloter): SUB 1, BTH 1, SUB 2, dan SUB 3 mengawali gelombang pertama kepulangan jemaah haji Indonesia dari Bandara King Abdul Aziz Jeddah.
Dunia Islam
Minggu, 14 Juli 2024 - 18:13 WIB
Anggota Media Center Kemenag, Widi Dwinanda menyampaikan, sebanyak 137.342 jemaah Indonesia telah kembali ke Tanah Air pada penyelenggaraan Haji 1445H/2024M.
Dunia Islam
Minggu, 23 Juni 2024 - 14:03 WIB
Inspektur Jenderal (Irjen) Kementerian Agama (Kemenag) Faisal Ali Hasyim menyebut kinerja petugas haji 1445 H/2024 M mengalami peningkatan dibanding tahun lalu.
Dunia Islam
Jum'at, 30 Juni 2023 - 10:56 WIB
Kemenag mengevaluasi penggunaan kasur di tenda maktab. Hal itu menyikapi jemaah haji yang tidur di luar akibat over capacity atau kelebihan kapasitas di maktab, tenda penginapan di Mina.
Dunia Islam
Minggu, 16 Juli 2023 - 20:12 WIB
Jemaah haji Indonesia sudah mulai tiba di Tanah Air tak terkecuali jemaah haji dari wilayah Kota Tangerang, Kabupaten Tangerang, dan Kota Tangerang Selatan (Tangsel).
Dunia Islam
Senin, 12 Juni 2023 - 00:02 WIB
Menjadi petugas haji yang bertugas melayani para tamu Allah di Tanah Suci Makkah dan Madinah bukan pekerjaan mudah. Diperlukan ketulusan, keikhlasan, dan kesabaran dalam melayani para jemaah haji.
Tausyiah
Kamis, 30 Juni 2022 - 19:33 WIB
Saat ini umat Islam di seluruh dunia bersiap-siap menyambut datangnya hari-hari penting di bulan haji. Bahkan saat ini pun musim haji yang penuh hiruk pikuk itu telah mulai terasa.
Dunia Islam
Sabtu, 15 Juli 2023 - 10:09 WIB
Pada hari Jumat, 14 Juli 2023, kemarin Anies Rasyid Baswedan tiba di Tanah Air, setelah sejak tanggal 22 Juni 2023 menunaikan ibadah haji di Tanah Suci. Alhamdulillah, tulis Anies.
Tips
Senin, 22 Mei 2023 - 12:31 WIB
Jika matahari telah tenggelam pada hari Arafah maka para jemaah haji berduyun-duyun (meninggalkan) Arafah menuju Muzdalifah dengan tenang, diam dan tidak berdesak-desakan.
Dunia Islam
Sabtu, 17 Juni 2023 - 01:15 WIB
Kementerian Agama (Kemenag) telah mencanangkan tagline Haji Ramah Lansia pada penyelenggaraan ibadah haji 1444 H/2023 M.
Dunia Islam
Selasa, 30 Mei 2023 - 21:00 WIB
Jumlah jemaah haji khusus Indonesia pada penyelenggaraan ibadah haji tahun ini mencapai 18.320 orang. Jumlah tersebut meningkat setelah mendapatkan tambahan kuota sebanyak 640 jemaah.
Hikmah
Senin, 24 Juni 2024 - 14:21 WIB
5 Tanda haji mardud atau haji yang tertolak, yakni tidak diterima Allah Taala sudah pasti kebalikan dari tanda haji mabrur. Berikut ini tanda-tanda haji mardud.
Hikmah
Jum'at, 26 Mei 2023 - 08:11 WIB
Kisah epik mistik seorang guru sufi yang menyarankan Bayazid Al-Busthami agar membatalkan haji dipaparkan Jalal al-Din Rumi dalam dalam buku Masnavi-ye Manai.
Hikmah
Selasa, 14 Mei 2024 - 14:26 WIB
Arti kemampuan dalam haji adalah sehat badan, ada kendaraan sampai ke Masjidilharam, baik dengan kapal terbang, mobil, binatang atau ongkos membayar kendaraan sesuai keadaan.
Dunia Islam
Selasa, 11 Juni 2024 - 09:56 WIB
Menag Yaqut Cholil Qoumas menghadiri Grand Hajj Symposium ke-48 di Makkah Chamber of Commerce Exhibition Center, Makkah pada Senin (10/6/2024) siang WAS.
Dunia Islam
Senin, 10 Juni 2024 - 15:09 WIB
Seorang nenek jemaah haji Indonesia duduk sendiri di kursi roda saat transit di Paviliun Bandara King Abdul Aziz Jeddah.
Dunia Islam
Sabtu, 25 Mei 2024 - 16:03 WIB
Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Arab Saudi menyiapkan 9 Pos di sekitar Masjidilharam Makkah. Keberadaan pos-pos yang tersebar ini diharapkan dapat membantu jemaah haji dalam menjalankan rukun Islam ke lima.