Topik Terkait: Ibadah Kurban (halaman 10)
Dunia Islam
Sabtu, 08 Juni 2024 - 13:48 WIB
Aktivitas pasar hewan kurban di Arab Saudi makin ramai menjelang Hari Raya Iduladha 2024. Penjual hewan kurban menambah stok hewan kurban untuk memenuhi permintaan pasar.
Hikmah
Kamis, 15 Juni 2023 - 16:15 WIB
Simbol ketakwaan yang sesungguhnya kepada Allah Rabbul Alamin adalah pengorbanan Ibrahim (seorang ayah) yang menyembelih Ismail (anaknya). Begini penjelasannya?
Tausyiah
Minggu, 18 April 2021 - 15:06 WIB
Selain puasa dan tilawah Quran, tidur merupakan salah satu kenikmatan orang yang berpuasa. Benarkah tidurnya orang berpuasa termasuk ibadah? Mari simak penjelasan Gus Baha berikut.
Hikmah
Sabtu, 18 Mei 2024 - 11:06 WIB
Tamattu adalah yang paling utama, karena ia adalah yang diperintahkan Rasulullah SAW kepada para sahabatnya dan menyarankan agar mereka bertahallul pada haji wada kecuali orang yang membawa hadyu.
Dunia Islam
Senin, 12 April 2021 - 18:13 WIB
Juru Bicara Wapres Masduki Baidlowi mengatakan bahwa Wakil Presiden Maruf Amin menaruh perhatian terhadap pelaksanaan ibadah di Bulan Ramadhan kali ini.
Tausyiah
Rabu, 21 Juni 2023 - 13:26 WIB
Nabi Muhammad SAW memberi petunjuk bagi orang yang ingin menyembelih kurban agar tidak mengambil rambut dan kulitnya walau sedikit, bila telah masuk hari pertama dari 10 hari yang awal bulan Zulhijjah.
Dunia Islam
Sabtu, 20 Mei 2023 - 05:14 WIB
Jelang penyelenggaraan ibadah haji 1444/2023, Kementerian Agama (Kemenag) memberangkatkan 492 petugas Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) ke Arab Saudi.
Dunia Islam
Kamis, 08 Juli 2021 - 17:04 WIB
Secara umum, bahwa masyarakat di Indonesia masih terbiasa menggunakan kantong plastik sebagai wadah atau kemasan daging kurban yang akan dibagikan.
Hikmah
Senin, 06 September 2021 - 09:48 WIB
Di saat Barshisa terlentang di tiang salib menanti saat-saat kematiannya, Iblis kembali datang ke hadapannya dan berkata, Aku dapat menolongmu , asalkan kau bersedia bersujud kepadaku.
Tips
Sabtu, 01 Juni 2024 - 09:43 WIB
Puasa Arafah termasuk puasa sunah yang sangat dianjurkan untuk dikerjakan oleh umat Islam. Puasa ini dilakukan pada tanggal 9 Zulhijah atau sehari menjelang Hari Raya Iduladha yang jatuh pada tanggal 10 Zulhijah.
Dunia Islam
Senin, 10 Juli 2023 - 11:58 WIB
Seluruh agenda Ibadah haji 1.444 Hijriyah telah rampung, dan kini Kementerian Agama Republik Indonesia kembali membuka akses ibadah umroh. Menyikapi hal tersebut, banyak perusahaan travel dan umrah telah menyiapkan program-program barunya
Tips
Sabtu, 19 Agustus 2023 - 17:45 WIB
Doa memohon kekuatan untuk beribadah ini penting dipahami agar bisa menghilangkan rasa malas yang seringkali menghinggapi kita ketika akan melaksanakan ibadah.
Tausiyah
Rabu, 29 Mei 2019 - 11:00 WIB
Menurut Ustaz Ahmad Sarwat, Direktur Rumah Fiqih Indonesia, dari semua rangkaian paket ibadah di bulan Ramadhan, yang paling berat dijalankan bukan puasa di siang hari, namun justru salat tarawih.
Dunia Islam
Minggu, 11 Juni 2023 - 18:13 WIB
Kementerian Agama (Kemenag) berupaya mendekatkan layanan kesehatan bagi jemaah haji selama tinggal di Makkah. Caranya dengan menyiapkan layanan pos kesehatan secara gratis.
Tausyiah
Selasa, 04 Juli 2023 - 22:47 WIB
Kiyai Abdullah Jaidi menyampaikan bahwa peringatan Idul Adha hendaknya menjadi momentum untuk meneladani ketaatan dan pengorbanan kepada Allah, Tuhan Yang Maha Kuasa
Tips
Rabu, 22 April 2020 - 14:40 WIB
Dai kondang Ustadz Abdul Somad atau UAS memberikan tutorial di channel Youtube Ustadz Abdul Somad Official tentang ibadah Ramadhan di rumah saja.
Hikmah
Jum'at, 05 April 2024 - 04:05 WIB
Tanda-tanda ibadah puasa Ramadan yang kita jalankan diterima Allah Subhanahuwa taala, penting diketahui dan dipahami umat Muslim. Apa saja tanda-tandanya dan bagaimana dalilnya?
Dunia Islam
Jum'at, 23 Juni 2023 - 08:44 WIB
Jumlah jemaah haji perempuan terus meningkat setiap tahunnya. Untuk itu, diperlukan pembimbing jemaah haji perempuan guna menjawab persoalan yang dihadapi.
Tausyiah
Rabu, 06 April 2022 - 13:56 WIB
Puasa merupakan satu ibadah yang unik. Tentu saja banyak segi keunikan puasa yang dapat dikemukakan, misalnya bahwa puasa merupakan rahasia antara Allah dan pelakunya sendiri.
Tips
Rabu, 14 April 2021 - 22:22 WIB
Pemkot Surabaya Jawa Timur mengeluarkan Surat Edaran Panduan pelaksanaan ibadah dan penyelenggaraan ketertiban umum dan ketentraman masyarakat selama Ramadhan dan Idul Fitri 1442 H.