Topik Terkait: Identitas Digital
Dunia Islam
Senin, 09 September 2024 - 13:05 WIB
Pimpinan Wilayah (PW) Muhammadiyah Jakarta menyelenggarakan sekolah relawan media digital. Kegiatan ini diharapkan dapat melahirkan dai digital yang berkualitas.
Tausyiah
Selasa, 09 Juli 2024 - 13:28 WIB
Rasul SAW amat menekankan pentingnya penampilan identitas Muslim, antara lain melalui pakaian. Karena itu: Rasulullah SAW melarang lelaki yang memakai pakaian perempuan begitu sebaliknya.
Dunia Islam
Kamis, 25 Mei 2023 - 16:05 WIB
Ketua Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Arab Saudi 1444 H Subhan Cholid meminta jemaah haji Indonesia untuk terus memakai gelang identitas selama berada di Tanah Suci.
Dunia Islam
Selasa, 13 Juli 2021 - 15:10 WIB
Indonesia patut berduka atas wafatnya ulama kharismatik pendiri Pusat Studi Hadist Jakarta, KH Ahmad Lutfi Fathullah. Buah karya fenomenal beliau adalah Perpustakaan Islam Digital.
Tausyiah
Kamis, 24 Oktober 2024 - 13:29 WIB
Berikut ini adalah teks khotbah Jumat berjudul Menjaga Lisan di Era Digital yang dinukil dari laman resmi Pimpinan Pusat Muhammadiyah.
Dunia Islam
Jum'at, 02 Juni 2023 - 00:16 WIB
Iduladha yang jatuh setiap 10 Zulhijjah kalender Hijriyah disebut juga sebagai Idulqurban. Umat Islam di seluruh dunia disunnahkan menyembelih hewan kurban.
Muslimah
Kamis, 30 Juli 2020 - 18:06 WIB
Di era pandemi Covid 19 ini, yang mengharuskan kegiatan dilakukan secara online atau virtual. Bahkan fenomena digital telah mempengaruhi kegiatan berkurban. Artinya, kurban bisa dilakukan secara online. Bolehkah?
Dunia Islam
Rabu, 02 Oktober 2024 - 13:12 WIB
Mutawwifmu menawarkan akses mudah untuk menemukan mutawwif berpengalaman, terpercaya, dan berkualitas.
Hikmah
Jum'at, 12 Maret 2021 - 15:09 WIB
Majelis Ulama Indonesia (MUI) Jakarta Timur membangun Rumah Digital sebagai salah satu upaya memperkuat dakwah Islamiyah.
Santri
Kamis, 30 April 2020 - 10:25 WIB
Pondok Pesantren (Ponpes) Aulia Cendekia adalah lembaga pendidikan yang lahir, tumbuh, dan berkembang bersama masyarakat Sumatera Selatan (Sumsel) terutama Kota Palembang.
Hikmah
Rabu, 01 April 2020 - 20:13 WIB
Al-QURAN diturunkan ke dunia oleh Allah Taala sebagai petunjuk jalan yang benar. Berbagai keistimewaan dijanjikan Allah bagi siapapun yang membaca dan mengamalkan isi Al-Quran.
Dunia Islam
Rabu, 24 Agustus 2022 - 20:55 WIB
Gedung Kolaborasi Wakaf One Pesantren One CEO resmi dibangun di lahan Wakaf Yayasan Saif Ar-Rahman di Kemang, Jakarta Selatan. Peletakan batu pertama dilakukan, Rabu (24/8/2022).
Dunia Islam
Jum'at, 07 Juni 2024 - 15:25 WIB
Pemerintah Arab Saudi memperketat pemeriksaan terhadap jemaah, khususnya untuk mengidentifikasi jemaah yang menggunakan visa non haji.
Dunia Islam
Selasa, 23 Mei 2023 - 09:52 WIB
Masjid Camlica Turki memiliki banyak fitur simbolis yang menghubungkan sejarah Turki dan Ottoman dengan identitas nasional. Ini adalah mahakarya Republik Turki di bawah Erdogan.
Tips
Kamis, 29 Juli 2021 - 18:19 WIB
Membayar zakat secara online atau dalam jaringan (daring) di era digital bukanlah sesuatu yang aneh. Kemenag juga menyarankan umat Islam membayar zakat secara online pada saat pandemi.
Dunia Islam
Sabtu, 04 November 2023 - 11:20 WIB
Hilonim, yang cenderung sekuler dalam pandangan mereka, sejauh ini merupakan kelompok Yahudi terbesar di Israel, yang mencakup sekitar setengah dari jumlah orang Yahudi Israel.
Muslimah
Rabu, 20 Januari 2021 - 08:17 WIB
Ucapan Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh bagi umat muslim menunjukkan identitas diri. Namun dalam pengucapannya ternyata ada etika dan adab kapan dan di mana yang tepat melakukannya.
Tausyiah
Jum'at, 16 Agustus 2024 - 06:41 WIB
Allah dengan jelas memerintahkan para perempuan untuk mengenakan jilbab sebagai bentuk perlindungan diri dan identitas mereka sebagai perempuan muslimah yang beriman.
Tausyiah
Kamis, 22 Februari 2024 - 10:19 WIB
Ssistem transaksi digital yang tengah tren adalah paylater (sistem transaksi bisnis yang pembayarannya bisa dilakukan di belakang atau kemudian hari). Bagaimana sebenarnya hukum paylater ini dalam Islam?
Dunia Islam
Sabtu, 20 November 2021 - 15:09 WIB
Sejumlah cendekiawan Islam seperti Gus Baha, Gus Mus, dan Quraish Shihab hadir dalam Halaqah Dakwah dan Seminar Internasional yang bertema Dakwah Islam dan Perubahan Masyarakat Era Digital.