Topik Terkait: Ilmu Sebagai Obat Penyakit Hati (halaman 12)
Tausyiah
Selasa, 20 September 2022 - 14:28 WIB
Memuji harus sewajarnya dan tidak boleh terdapat unsur yang dilarang. Memberikan pujian kepada orang lain tidak boleh berlebihan dan mengada-ada. Bagi yang dipuji pun, juga bisa berarti sebuah ujian untuknya.
Hikmah
Minggu, 13 Agustus 2023 - 07:40 WIB
Barangsiapa yang membacanya terus-menerus, maka ia dapat terhindar dari kefakiran, permintaannya dikabulkan, semakin terlindungi, pertolongan dan rezeki yang melimpah.
Muslimah
Sabtu, 07 Agustus 2021 - 15:37 WIB
Menjalani kehidupan di masyarakat dan rumah tangga tanpa tazkiyah ibarat menanam tanpa air. Memang dapat tumbuh, tapi cepat layu dan cepat mati. Apa itu tazkiyah? Dan bagaimana penerapannya dalam ibadah?
Dunia Islam
Sabtu, 06 Juli 2024 - 08:48 WIB
Cahaya Hati Indonesia mengambil tema Tontonan Harusnya jadi Tuntunan pada Sabtu, 6 Juli 2024, pukul 12.00 WIB. Salah satunya bersama KH. Cholil Nafis.
Hikmah
Senin, 03 Juli 2023 - 22:18 WIB
Kegigihan para ulama terdahulu ketika menuntut ilmu layak kita apresiasi. Meski hidup di zaman serba terbatas, mereka menjadi ulama yang berkontribusi besar dalam khazanah keilmuan Islam.
Hikmah
Selasa, 04 Juli 2023 - 06:20 WIB
Manfaat dari ayat Al-Quran untuk penyembuhan berbagai penyakit.: Ketika seseorang merasa ada orang yang ingin berbuat zalim, maka salah satu wasilah ialah dengan membaca Surat Al-Hajj ayat 73-74.
Muslimah
Kamis, 01 Juli 2021 - 16:04 WIB
Pada dasarnya setiap dosa manusia akan diampuni jika dibarengi dengan taubat. Namun saat ini, ternyata masih ada orang yang berbangga dengan dosa. Kenapa demikian?
Tausyiah
Selasa, 01 September 2020 - 15:07 WIB
Di tengah kelebihan-kelebihan yang Allah berikan kepada manusia ternyata pada dirinya juga terdapat lobang-lobang yang dapat menggelincirkan manusia itu.
Tausyiah
Rabu, 02 November 2022 - 21:41 WIB
Dalam sebuah Hadis, Rasulullah SAW pernah memprediksi bahwa umat ini suatu ketika akan menjadi seperti buih di tengah lautan. Terombang-ambing seiring tiupan angin yang berlalu.
Dunia Islam
Sabtu, 27 Juli 2024 - 11:02 WIB
Siang ini, Sabtu 27 Juli pukul 12.00 WIB iNews menayangkan Cahaya Hati Indonesia bersama David Chalik, KH Cholil Nafis, Ustaz Zulhendri Rais dan Ustaz Agus Purwanto. Tema yang dipilih adalah Sedekah di Waktu Sempit.
Tips
Jum'at, 14 Oktober 2022 - 09:05 WIB
Ketika seorang muslim malas melakukan ketaatan dan ibadah kepada Allah Subhanahu wa Tala, lalu sulit terenyuh, maka perlu diwaspadai, karena bisa jadi itu adalah tanda mengerasnya hati.
Muslimah
Rabu, 24 November 2021 - 07:08 WIB
Mabuk cinta atau dalam bahasa Arabnya al isyq digambarkan sebagai suatu jalan yang berbahaya, licin, tidak akan ada yang bisa menyelamatkan diri dari bahayanya kecuali Allah Taala.
Muslimah
Senin, 14 September 2020 - 08:06 WIB
Dalam Islam, bukan hanya amal yang akan dihisab di akherat nanti, tetapi juga segala barang yang kita miliki seperti koleksi pakaian, sepatu, dan lainnya juga.
Hikmah
Senin, 14 Agustus 2023 - 12:15 WIB
Khusus keistimewaan surat Al-Mujadilah, Sayyid Muhammad Taqi Al-Muqaddam mengatakan dibacakan pada orang yang sakit dan dapat menyembuhkannya.
Muslimah
Rabu, 10 Februari 2021 - 12:15 WIB
Ada tiga golongan hati manusia. Hati yang sehat, hati yang sakit dan hati yang mati. Kenapa golongan hati ini penting kita ketahui, karena semua amalan yang dilakukan setiap manusia sangat bergantung kepada hatinya.
Tausyiah
Jum'at, 17 Juli 2020 - 17:41 WIB
Siapa yang tak kenal Imam Hatim Al-Asham (wafat 237 H), seorang ulama besar Khurasan yang mendapat julukan Al-Asham (yang tuli). Berikut 8 nasihatnya yang menggugah hati.
Hikmah
Kamis, 28 November 2019 - 16:05 WIB
Syeikh Ibnu Athoillah As-Sakandari (1250-1309) dalam Kitab Al-Hikam menyebutkan, taat itu terkadang dibarengi dengan penyakit hati yang bisa menghilangkan ikhlas seperti ujub.
Hikmah
Selasa, 01 Agustus 2023 - 11:30 WIB
Jika air ini dipercikkan di atas orang yang tak sadarkan diri (kesurupan) maka setannya akan terbakar (kabur) dan tidak akan kembali lagi padanya.
Tips
Rabu, 20 Oktober 2021 - 16:30 WIB
Ibnu Qoyyim menyebut enam terapi penyakit cinta atau al-isyq. Dia menegaskan sebagai salah satu jenis penyakit, penyakit cinta dapat disembuhkan dengan terapi-terapi tertentu.
Hikmah
Selasa, 24 Maret 2020 - 10:45 WIB
Semua orang boleh berusaha menghindari wabah penyakit sebagai bagian dari ikhtiarnya. Namun, tidak ada suatu musibah yang menimpa seseorang kecuali dengan izin Allah.