Topik Terkait: Jihad Perempuan (halaman 2)
Dunia Islam
Kamis, 29 Agustus 2024 - 19:17 WIB
Perempuan yang jenazahnya ditahan oleh Israel itu antara lain Bayan Mohammed Jumaa Salama Eid, Asmaa Daraghmeh, Maimouna Harahsha, Labiba Sawafta, Wafa Baradei.
Tausyiah
Kamis, 01 Juli 2021 - 17:37 WIB
Sebagaimana diketahui Jihad fii sabilillah (jihad di jalan Allah) adalah amal yang paling dicintai Allah, tetapi kedudukannya masih di bawah amalan ini. Amalan apakah itu?
Muslimah
Selasa, 13 April 2021 - 06:01 WIB
Siklus bulanan yang datang pada di awal Ramadhan, membuat sebagian kaum muslimah kecewa karena tidak bisa melaksanakan ibadah puasa wajib ini. Lantas, adakah amalan agar tetap mendapat pahala Ramadhan?
Tausyiah
Senin, 19 Agustus 2024 - 05:41 WIB
Ayat itu bukan berarti bahwa wanita tidak boleh bekerja karena Islam tidak melarang wanita bekerja. Hanya saja Islam tidak mendorong hal tersebut.
Muslimah
Kamis, 04 Maret 2021 - 13:34 WIB
Banyak tanda-tanda yang menunjukkan bahwa kehidupan dunia sudah mendekati di akhir zaman. Salah satunya, ditunjukkan dengan keadaan kaum perempuan. Seperti apa keadaannya?
Tausyiah
Selasa, 20 Agustus 2024 - 18:27 WIB
Apakah wanita memiliki hak-hak dalam bidang politik? Paling tidak ada tiga alasan yang sering dikemukakan sebagai larangan keterlibatan perempuan berpolitik.
Tausyiah
Minggu, 08 November 2020 - 23:00 WIB
Dalam Hadis Al-Bukhari, sekiranya seorang bidadari surga diturunkan ke dunia, ia akan menyinari langit dan bumi dan memenuhi antara langit dan bumi dengan aroma yang harum semerbak.
Muslimah
Selasa, 01 September 2020 - 20:19 WIB
Saat ini banyak kaum perempuan muslimah yang memilih menghabiskan waktunya untuk bekerja di luar rumah, seperti pegawai dan mendapatkan penghasilan.
Muslimah
Jum'at, 06 Agustus 2021 - 09:28 WIB
Ada keistimewaan bagi orang tua yang mendidik anak-anak perempuan. Bahkan, Nabi Muhammad Shallallahu alaihi wa sallam menekankan dan mengingatkan ada pahala yang besar yang akan didapat saat mendidik anak perempuan.
Tausyiah
Jum'at, 16 Agustus 2024 - 21:02 WIB
Masyarakat Yunani tidak banyak membicarakan hak dan kewajiban wanita. Di kalangan elite mereka, wanita-wanita ditempatkan (disekap) dalam istana-istana. Dan di kalangan bawah, nasib wanita sangat menyedihkan.
Hikmah
Kamis, 23 Juli 2020 - 13:29 WIB
Al-Fatih dan para pendahulunya telah mempersiapkan umat melalui persiapan jihad. Dia telah menunaikan kewajibannya untuk memerangi orang-orang kafir yang menghadang Islam.
Tips
Selasa, 19 Mei 2020 - 20:37 WIB
Malam ini kita memasuki malam ke-27 Ramadhan, malam yang disepakati para ulama akan turunnya Lailatul Qadar. Apa amalan yang bisa dikerjakan perempuan yang sedang haid?
Muslimah
Rabu, 02 Februari 2022 - 07:23 WIB
Nabi Muhammad SAW menekankan dan mengingatkan ada pahala yang besar yang akan didapat saat mendidik anak perempuan. Bersabar terhadap sikap anak perempuan juga akan mendapat pahala yang besar.
Tausyiah
Selasa, 23 Mei 2023 - 16:36 WIB
Dai yang juga pengasuh Mahad Subuluna Bontang Kalimantan Timur, Ustaz Ahmad Syahrin Thoriq mengemukakan beberapa keistimewaan memiliki anak perempuan.
Muslimah
Selasa, 04 Mei 2021 - 08:57 WIB
Malam Al-Qadr atau Lailatul Qadar adalah malam terbaik di antara malam-malam lain dalam setahun, yang beribadah di dalamnya bernilai lebih dari 1000 bulan. Bagaimana dengan perempuan yang sedang haid? Apakah bisa mendapatkan keutamaan dari malam Lailatul Qadar?
Muslimah
Kamis, 27 April 2023 - 08:30 WIB
Dalam Islam, kata jihad dan perintahnya disebut dalam beberapa ayat dalam Al-Quran. Ada banyak pahala dari perintah jihad ini. Tentu, sebagai muslimah kita pun ingin sekali memberi kontribusi dari perintah jihad tersebut.
Hikmah
Rabu, 18 Mei 2022 - 18:21 WIB
Sudah menjadi syariat, sholat berjamaah bagi laki-laki dan perempuan diimami oleh seorang laki-laki. Namun, ada satu riwayat bahwa perempuan pernah menjadi imam sholat bagi laki-laki.
Tips
Jum'at, 14 Juni 2024 - 16:09 WIB
Ibnu Qudamah berkata dalam kitab al-Mughni, Ibnul Mundzir berkata, Semua ulama -yang telah aku hafal- sepakat membolehkan sembelihan oleh wanita dan anak-anak.
Dunia Islam
Senin, 02 Desember 2024 - 17:11 WIB
Keluarga Mirza ini, pernah menjadi pembantu setia pemerintah kolonial Inggris di India. Jauh sebelum itu, keluarga tersebut sudah menjalin kerja sama yang erat dengan pimpinan kaum Sikh, Ranjat Singh.
Muslimah
Kamis, 18 Agustus 2022 - 10:39 WIB
Nama bayi perempuan islami banyak terinspirasi dari arti ayat-ayat Al-Quran yang bermakna dan mengandung arti kata kebaikan. Dalam Islam, memberikan nama telah ditetapkan sesuai syariat serta anjuran Nabi Muhammad SAW.