Topik Terkait: Jin Dan Surat Al Jinn (halaman 3)
Tips
Selasa, 09 Juli 2024 - 16:12 WIB
Surat Al Ankabut full Arab saja ayat 1-69 penting dipelajari umat Muslim. Kita bisa menjadikannya amalan berpahala dengan membacanya secara rutin.
Hikmah
Selasa, 11 Maret 2025 - 06:15 WIB
Surat Al Qadar dinamai Al Qadr (kemuliaan), diambil dari perkataan Al Qadr yang terdapat pada ayat pertama surat ini. Terkait isinya, surat pendek ini bercerita tentang keutamaan Lailatul Qadar yang saat ini didambakan oleh umat muslim.
Tips
Selasa, 01 Maret 2022 - 15:09 WIB
Bagi umat muslim, dua ayat terakhir Surat Al-Baqarah dianjurkan sering dibaca terutama pada malam hari. Berikut fadilahnya sebagaimana disebut dalam Hadis Nabi.
Muslimah
Senin, 31 Juli 2023 - 08:58 WIB
Banyak surat dan ayat-ayat dalam Al-Quran yang dapat dijadikan doa dan penyembuh terbaik dengan mencari perlindungan dan pertolongan kepada Allah Subhanahu wa taala
Tips
Sabtu, 14 Januari 2023 - 14:30 WIB
Surat Al-Jatsiyah memiliki keutamaan dan manfaat yang dapat diamalkan umat Islam. Surat ke-45 dalam Al-Quran ini terdiri 37 ayat diturunkan sesudah Surat Ad-Dukhaan (surat Makkiyyah).
Hikmah
Senin, 08 Mei 2023 - 23:53 WIB
Jin Qorin adalah salah satu makhluk ghaib ciptaan Allah Taala. Makhluk ini memiliki sifat fisik yang berbeda dengan jenis manusia atau Malaikat.
Muslimah
Jum'at, 19 Maret 2021 - 08:38 WIB
Penamaan surat yang ada dalam Al-Quran menggambarkan isi atau kandungan ayat di dalamnya. Salah satunya dinamai dengan nama-nama hewan, karena isi atau kandungan ayat di dalamnya ada kisah yang melibatkan hewan.
Tausyiah
Rabu, 20 Oktober 2021 - 17:21 WIB
Para ulama tidak seragam dalam menetapkan hukum menikah dengan jin. Ada yang mengharamkan, ada yang menganggap makruh, namun ada yang membolehkan. Sebagian ulama madzhab Syafii berpendapat boleh.
Hikmah
Rabu, 26 Juli 2023 - 17:22 WIB
Asbabun nuzul surat Al Maun dan keutamaannya penting diketahui umat Muslim. Arti surat Al Maun sendiri adalah barang atau hal-hal yang berguna, yang diambil dari ayat terakhir dari surat ini.
Hikmah
Jum'at, 01 September 2023 - 21:07 WIB
Tafsir surat Al Fatihah ayat 1-7 penting diketahui umat muslim. Karena surat Al Fatihah merupakan induk dari surat-surat yang ada di Al Quran.
Tips
Selasa, 19 Oktober 2021 - 17:00 WIB
Muhammad Taqi Al-Muqaddam memberikan resep surat-surat dan ayat-ayat dalam al-Quran yang diyakini dapat mengusir jin dan setan, selain juga sebagai ikhtiar pelunas utang.
Tips
Sabtu, 04 September 2021 - 11:03 WIB
Doa setelah membaca surat Al- Waqiah ini dianjurkan diamalkan agar surat ke 56 dalam Al-Quran yang rutin kita baca ini, dapat menjauhkan kita dari kemiskinan dan kefakiran.
Hikmah
Selasa, 19 November 2024 - 16:43 WIB
Dalam ayat 1-10 Surat Al Maidah, Allah menekankan pentingnya menjalankan janji, menjaga ketakwaan, hingga menjauhi larangan yang dapat merusak keharmonisan sosial.
Tips
Senin, 02 September 2024 - 17:15 WIB
Tiga ayat terakhir Surat Al Baqarah memiliki banyak keutamaan yang perlu diketahui umat Muslim, salah satunya dibukakan pintu langit. Bagaimana bacaan lengkapnya?
Muslimah
Selasa, 11 Agustus 2020 - 15:36 WIB
Allah telah menakdirkan manusia hidup berpasangan-pasangan. Setiap orang berarti sudah memiliki jodohnya masing-masing. Hanya saja, kadang kita melihat ada yang belum mendapatkan jodohnya hingga usia yang dianggap sudah mapan dan mampu.
Tips
Minggu, 13 Februari 2022 - 10:55 WIB
Jin Qorin adalah jin penguntit manusia yang berasal dari kalangan setan. Dia selalu eksis kemana pun kita pergi dan beraktivitas. Satu jin qorin akan selalu bersama satu orang manusia, dan tugasnya adalah menggoda manusia
Hikmah
Sabtu, 04 Desember 2021 - 10:18 WIB
Interaksi antara manusia dan jin bisa dalam bentuk pengagungan manusia kepada jin, dan jin merasa bangga dengan tindakan mereka. Bisa juga terjadi karena dorongan nafsu syahwat.
Tips
Senin, 05 Agustus 2024 - 16:47 WIB
Surat An-Naba terdiri dari 40 ayat, dan tergolong surat-surat Makkiyyah. Surat ini mengandung banyak keuatamaan bagi yang membacanya.
Tips
Selasa, 25 Juni 2024 - 15:01 WIB
Surat Al Waqiah merupakan surah ke-56 dalam Al Quran yang memiliki 96 ayat, dan termasuk ke dalam golongan surat-surat Makkiyah. Dalam surat ini banyak menjelaskan tentang hari kiamat.
Tips
Senin, 07 Oktober 2024 - 13:34 WIB
Surat Al-Baqarah ayat 83 merupakan ayat yang sangat penting dalam Al-Quran, terutama dalam membahas hubungan manusia dengan Allah dan sesama manusia.