Topik Terkait: Jujur Dalam Amalan Hati
Muslimah
Jum'at, 04 Desember 2020 - 07:42 WIB
Kejujuran merupakan tingkatan martabat di bawah kenabian, dan seorang hamba mukmin harus jujur dalam semua dimensinya, baik itu jujur di dalam perkataannya, perbuatannya, maupun amalan hatinya..
Tips
Kamis, 08 Juli 2021 - 10:00 WIB
Amalan sunah dalam wudhu adalah amalan yang apabila seseorang melakukannya maka ia akan mendapatkan pahala lebih dari sekadar melakukan fardhu-fardhu wudhu saja.
Muslimah
Minggu, 10 Januari 2021 - 01:01 WIB
Seseorang dikatakan jujur apabila menyatakan kebenaran sesuai dengan fakta yang ada tanpa menambah-nambahi ataupun mengurang-ngurangi Jujur juga bermakna kesesuaian kata hati dengan ucapan
Tausyiah
Rabu, 04 Mei 2022 - 12:05 WIB
Setiap orang pasti mendambakan hati yang lapang, jauh dari sumpek atau perasaan jengkel. Berikut amalan ringan yang dapat dibaca setiap selesai sholat.
Tausyiah
Senin, 11 Mei 2020 - 17:09 WIB
Amalan hati yang berbahaya selain kesombongan adalah kedengkian dan kebencian. Kedengkian dan kebencian merupakan salah satu penyakit umat yang sangat berbahaya
Muslimah
Sabtu, 29 April 2023 - 05:15 WIB
Pada dasarnya, perasaan patah hati adalah normal, namun jika sampai terpuruk hal itu adalah sebuah kesalahan yang dalam syariat, dianggap sebagai kesalahan tidak tepat dalam menyikapi perasaan.
Tausiyah
Kamis, 20 Februari 2020 - 18:12 WIB
Dalam sebuah hadis disebutkan bahwa Orang beriman itu apabila melakukan dosa, maka akan terbentuk bercak hitam di qalbunya.
Muslimah
Minggu, 24 Oktober 2021 - 05:15 WIB
Fungsi niat sangatlah penting dalam melaksanakan amal ibadah. Karena itu, setiap muslim dan muslimah harus senantiasa memperbaiki dan selalu meluruskan niat dalam ibadahnya, yaitu ikhlas hanya untuk Allah semata.
Muslimah
Jum'at, 29 April 2022 - 12:52 WIB
Anugerah terindah bagi seorang hamba adalah manakala Rabb-Nya mengampuni dosa-dosanya. Namun, ada kekhawatiran yang sangat yakni akan amal-amal yang telah dikerjakan ini teryata ditolak oleh Allah subhanahu wa taala
Tausyiah
Senin, 18 November 2024 - 10:22 WIB
Dalam satu Hadis diterangkan bahwa apabila hati seorang baik maka baik pula seluruh jasad. Jika ia rusak, maka rusak pula seluruh jasad. Lantas adakah amalan untuk mengobati hati yang sakit ini?
Muslimah
Minggu, 22 November 2020 - 06:06 WIB
Perasaan cemas terhadap sesuatu yang belum terjadi, yang berkaitan dengan urusan duniawi yang berlarut-larut tidak akan membuahkan penyelesaian, selain hanya membuat hati semakin sengsara dan bertambah menderita.
Tips
Selasa, 17 Mei 2022 - 17:26 WIB
Ulama mengatakan, jika Allah Taala menghukum atau jauh dari seseorang, maka dia akan diberi kekerasan hati sehingga tidak bisa menikmati lezatnya ibadah.
Tausiyah
Selasa, 10 Desember 2019 - 19:52 WIB
Apa saja amalan yang bisa meyelamatkan seseorang dari siksa kubur? Berikut penjelasan Syeikh Abu Laits As-Samarqandi dalam Kitab Tanbihul Ghafilin (peringatan bagi orang yang lalai).
Tausyiah
Rabu, 03 Juni 2020 - 07:30 WIB
Dalam satu hadis, Rasulullah pernah berkata bahwa hati manusia dapat berkarat sebagaimana berkaratnya besi. Berikut 2 amalan yang dapat membersihkan hati berkarat.
Muslimah
Senin, 14 Desember 2020 - 09:19 WIB
Setiap insan dan mahluk yang bernyawa memiliki jatah umur tersendiri. Ada yang umurnya panjang ada yang pendek bahkan umurnya hanya diberi satu detik. Semuanya adalah kuasa Allah Taala
Muslimah
Sabtu, 03 Oktober 2020 - 05:43 WIB
Muslimah, di manakah golongan hati kita ini? Sudahkah hati kita termasuk golongan hati yang sehat atau sebaliknya hati yang sakit bahkan hati yang sudah mati?
Muslimah
Sabtu, 29 Oktober 2022 - 21:05 WIB
Pengasuh Ponpes Subulana Bontang Kalimantan Timur Ustaz Ahmad Syahrin Thoriq menjelaskan, ada satu amalan wanita yang menyamai semua amal laki-laki.
Tausyiah
Kamis, 03 Juni 2021 - 15:05 WIB
Syekh Ali Jumah dan Syekh Yusri Rusydi menjelaskan Hadis 40 Amalan, paling tinggi Manihatul Anzi karangan Syekh Maulana Syekh Abdullah Al-Ghumari. Berikut amalannya.
Tips
Kamis, 05 Oktober 2023 - 12:40 WIB
Apabila sakit hati masih mengayomi isi hati dan pikiran, lebih baik membaca doa supaya dijauhkan dari perbuatan yang dapat merusak keimanan kita sebagai seorang muslim.
Tausyiah
Selasa, 12 Mei 2020 - 15:41 WIB
Ada tiga hal yang dianggap dapat membinasakan kehidupan manusia, yaitu kekikiran yang dipatuhi, hawa nafsu yang diikuti, dan ketakjuban orang terhadap dirinya sendiri