Topik Terkait: Keutamaan Lapar (halaman 12)
Tausyiah
Senin, 30 Mei 2022 - 15:54 WIB
Dzulqadah merupakan bulan ke-11 dalam kalender Hijriyah setelah Syawal. Keutamaan Dzulqadah sendiri termasuk ke dalam bulan suci atau bulan haram yang dimuliakan Allah.
Tips
Rabu, 13 Oktober 2021 - 09:16 WIB
Tawadhu atau sifat rendah hati merupakan sebuah akhlak dalam Islam yang tergolong ke dalam akhlak terpuji. Tawadhu dalam Islam berarti seseorang menempatkan dirinya lebih rendah di hadapan Allah dan hamba-hamba Allah Subhanahu wa taala.
Tausyiah
Rabu, 22 Februari 2023 - 07:30 WIB
Keutamaan menghidupkan malam Nisfu Syaban bertabur pahala dan ampunan dari Allah Taala. Malam Nisfu Syaban 1444 H (malam 15 Syaban) tahun ini jatuh pada Selasa malam, 7 Maret 2023.
Hikmah
Kamis, 10 Maret 2022 - 21:13 WIB
Setiap bulan dalam kalender Islam memiliki hikmah dan hakikat sendiri. Inilah alasan kenapa Syaban disebut sebagai bulan sholawat kepada Nabi Muhammad SAW.
Tips
Kamis, 19 September 2024 - 08:44 WIB
Keutamaan membaca doa keluar rumah penting diketahui kaum muslim. Meskipun bacaannya pendek, namun faedahnya luar biasa. Jangan lupa amalkan bacaan ini.
Tips
Selasa, 13 April 2021 - 03:00 WIB
Seyogyanyalah bagi seorang muslim mengikuti Nabi SAW dalam perbuatannya pada masalah ini, hingga memperoleh keberkahannya dan keutamaan-keutamaannya serta manfaat dunia dan akhirat.
Tips
Kamis, 14 September 2023 - 16:53 WIB
Para ulama telah sepakat bahwa tidak sah ibadah tanpa niat, meskipun ada perbedaan pendapat tentang apakah niat itu rukun atau syarat sah salat.
Tausyiah
Selasa, 06 September 2022 - 10:55 WIB
Ada keutamaan luar biasa ketika kita melaksanakan amalan sholat sunnah sebelum dzuhur dan setelahnya. Yakni, amalan empat rakaat sebelum dzuhur dan sesudah dzuhur, yang apabila diamalkan maka Allah taala mengharamkan neraka baginya.
Tips
Sabtu, 21 Oktober 2023 - 16:11 WIB
Lirik selawat Man Ana mungkin sudah tidak asing lagi bagi sebagian orang Muslim. Lantunan syair ini cukup banyak ditemui, terutama di media sosial dalam bentuk video maupun sebuah lagu.
Tausyiah
Jum'at, 06 Januari 2023 - 15:48 WIB
Imam Ibnul Jauzi (508-597 H) menyebutkan 10 keutamaan sholawat dalam karyanya Bustan Al-Waizhin, kitab suluh penyucian jiwa berisi nasihat yang bersumber dari Al-Quran dan Hadis.
Dunia Islam
Selasa, 19 April 2022 - 20:01 WIB
Bulan Ramadan menjadi kesempatan bagi Dhafa meningkatkan ketakwaan sekaligus menyiarkan agama Islam kepada teman-teman kuliahnya di Toronto, Kanada.
Tips
Minggu, 22 Mei 2022 - 20:47 WIB
Dalam satu unggahan video di kanal Youtube Mysharech, Syaikh Ali Jaber mengungkap rahasia membaca Surat Al-Ikhlas. Beliau memberikan amalan mengenai Surat Al-Ikhlas ini.
Hikmah
Selasa, 03 Oktober 2023 - 10:50 WIB
Sebagai muslim, setelah melaksanakan kewajiban salat fardhu juga dianjurkan memperbanyak salat sunah. Sebenarnya apa keutamaan salat sunah ini?
Tausiyah
Kamis, 09 Januari 2020 - 17:28 WIB
Sejarah menunjukkan penerimaan masyarakat terhadap Islam bukan karena paksaan ataupun perperangan, melainkan karena keindahan akhlak para pendakwahnya.
Tausyiah
Jum'at, 13 September 2024 - 12:57 WIB
Susunan zikir dan wirid setelah salat Jumat ini penting diketahui dan dihapalkan umat muslim, karena hal tersebut merupakan amalan yang sangat dianjurkan yang memiliki banyak keutamaan.
Tips
Minggu, 11 Juni 2023 - 17:04 WIB
Ada satu amalan yang apabila dibaca pada pagi hari dan sore hari maka ia akan mendapatkan syafaat (pertolongan) dari Nabi Muhammad SAW. Berikut Hadisnya.
Muslimah
Kamis, 03 Februari 2022 - 07:35 WIB
Bulan Rajab merupakan bulan istimewa dan memiliki banyak keutamaan dalam Islam. Salah satu keutamaannya, bagi seorang muslim dianjurkan untuk melakukan pernikahan, puasa ataupun ibadah sunnah lainya
Tausyiah
Selasa, 15 Juni 2021 - 14:36 WIB
Dalam beberapa hadis disebutkan bahwa Nabi Muhammad shallallahu alaihi wasallam dan sahabat senantiasa mengusap kepala anak kecil yang ditemuinya.
Tips
Selasa, 24 Januari 2023 - 09:29 WIB
Banyak keutamaan membaca Al-Quran surat az-Zumar. Surat ini termasuk Al-Matsani untuk Rasulullah SAW sebagai pengganti Injil. Nabi senantiasa membacanya setiap malam.
Tausyiah
Rabu, 03 April 2024 - 16:07 WIB
Puasa itu ada dua: puasa lahir dan puasa batin. Puasa lahir sebatas menahan (dari lapar dan dahaga) dari segala sesuatu yang membatalkan disertai dengan niat.