Topik Terkait: Keutamaan Sabar (halaman 19)
Tausyiah
Jum'at, 05 Maret 2021 - 15:01 WIB
Cara menjawab salam dari non muslim telah diajarkan Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam dengan kalimat yang sangat bijak. Berikut penjelasannya.
Tausyiah
Jum'at, 14 Mei 2021 - 17:52 WIB
Perayaan Idul Fitri telah kita lalui kemarin, Kamis (13/5/2021) dengan penuh sukacita. Jangan merasa puas dulu, karena masih ada amalan penting yang dianjurkan setelah Ramadhan, yaitu puasa 6 hari Syawal.
Hikmah
Kamis, 30 Mei 2024 - 10:18 WIB
Di dalam Al Quran ada banyak surat-surat yang memiliki keistimewaan, salah satunya surat Al Baqarah terutama di 2 ayat terakhirnya yakni ayat 285 dan 286. Begini penjelasannya!
Tausyiah
Selasa, 28 Maret 2023 - 06:05 WIB
Di antara keberkahan (keutamaan-keutamaan) Ramadan, selain sebagai bulan muhasabah (introspeksi), juga sebagai bulan refleksi (perenungan).
Muslimah
Senin, 19 April 2021 - 08:08 WIB
Bersedekah boleh dengan apa saja, namun ada sedekah yang lebih utama yakni sedekah air. Kenapa demikian? Karena air bermanfaat dalam kehidupan keagamaan maupun keduniaan.
Tausyiah
Senin, 11 Januari 2021 - 12:00 WIB
Sedekah merupakan ibadah yang sangat mulia di sisi Allah. Selain membuka pintu rezeki, sedekah dapat memudahkan seseorang menjadi ahli surga. Berikut 5 manfaat sedekah.
Tausyiah
Sabtu, 05 Juni 2021 - 21:19 WIB
Berikut kisah mengharukan tentang Al-Quran yang membunuh pendengarnya. Suatu hari Fudhoil bin Iyadh menjadi imam sholat dan anaknya Ali bin Fudhoil menjadi makmumnya.
Tausyiah
Minggu, 05 September 2021 - 17:31 WIB
Menutup aurat adalah kewajiban bagi setiap muslim laki-laki dan perempuan. Bagi perempuan muslim, batasan aurat mereka adalah sebagaimana dijelaskan dalam Hadis berikut.
Hikmah
Jum'at, 15 April 2022 - 03:05 WIB
Rahasia sedekah dan ganjaran 700 kali lipat perlu diketahui umat muslim. Beruntunglah muslim yang bersedekah karena amalan itu dapat memadamkan murka neraka Jahannam.
Hikmah
Sabtu, 13 Januari 2024 - 05:14 WIB
Hari ini, Sabtu 13 Januari 2024 bertepatan dengan 1 Rajab 1445 Hijriah. Rajab adalah bulan haram. Allh SWT menjadikan bulan-bulan dalam setahun berjumlah sebanyak 12 bulan.
Hikmah
Kamis, 16 Juni 2022 - 22:50 WIB
Sejarah tradisi Yasinan di Indonesia menarik untuk diulas. Istilah Yasinan hanyalah penyingkatan kata yang biasa diucapkan masyarakat muslim agar mudah dimengerti.
Tips
Minggu, 05 Maret 2023 - 15:29 WIB
Agar puasa sunnah baik puasa Senin atau Syaban bisa berjalan baik dan mendapat pahala berlimpah, niatkan sahur terlebih dahulu. Ada banyak keutamaan dalam sahur tersebut. Apa saja?
Tausyiah
Sabtu, 09 April 2022 - 15:28 WIB
Ramadhan dijuluki Syahrus Shobr atau bulan kesabaran. Di bulan inilah setiap muslim diuji, ditempa, dilatih untuk bersabar dalam segal hal. Berikut tiga tingkatan sabar.
Tausyiah
Kamis, 26 Oktober 2023 - 23:45 WIB
Selain menegerjakan sholat Jumat di masjid, umat Islam dianjurkan untuk banyak-banyak bersholawat pada hari Jumat. Berikut beberapa manfaat dan keutamaan sholawat.
Tips
Senin, 27 November 2023 - 13:15 WIB
Zikir hauqolah, salah satu zikir yang dianjurkan untuk diamalkan oleh umat Islam. Bacaan zikir ini adalah membaca kalimat La Hawla wa Laa Quwwata illa Billah
Hikmah
Selasa, 29 November 2022 - 11:48 WIB
Muawiyah bin Abu Sufyan radhiyallahu anhuma (wafat 60 H atau 680 M di Damaskus) dikenal sebagai tokoh sentral yang juga pendiri Dinasti Umayyah. Berikut 7 keutamaannya.
Tausiyah
Kamis, 12 Desember 2019 - 20:43 WIB
Hari Jumat adalah penghulu dari semua hari (sayyidul ayyam) yang di dalamnya banyak keutamaan dan keberkahan. Berikut keutamaan sedekah di hari Jumat.
Tips
Senin, 15 Mei 2023 - 07:05 WIB
Keutamaan membaca doa keluar rumah penting diketahui kaum muslim. Redaksinya tergolong pendek, namun faedahnya luar biasa. Berikut keutamaan dan faedahnya.
Tips
Selasa, 23 November 2021 - 09:21 WIB
Ada satu bacaan istighfar yang ganjarannya Surga bagi yang mengucapkannya penuh keyakinan. Sungguh beruntung orang yang melazimkan istighfar ini.
Tips
Rabu, 31 Mei 2023 - 15:29 WIB
Siapa saja yang membaca selawat kepada Nabi SAW dan ahli baitnya sebanyak seratus kali, maka Allah mengabulkan hajatnya sebanyak seratus hajat, tujuh puluh di antaranya diberikan di akhirat