Topik Terkait: Kisah Ahli Ibadah (halaman 24)
Hikmah
Jum'at, 27 Oktober 2023 - 05:30 WIB
Berdasarkan keterangan dari ahli kitab dari kalangan ahlul ilmi dari Abdullah bin Abbas bahwa di saat Adam tertidur Allah mengambil tulang iganya sebelah kiri kemudian menciptakan Hawa.
Tausyiah
Kamis, 28 Desember 2023 - 08:42 WIB
Selain istilah Ahl Al-Kitab, Al-Quran juga menggunakan istilah Utu Al-Kitab, Utu nashiban minal kitab, Al-Yahud, Al-Ladzina Hadu, Bani Israil, An Nashara, dan istilah lainnya.
Hikmah
Minggu, 25 Desember 2022 - 19:07 WIB
Nabi Isa alaihissalam adalah seorang Rasul bergelar Ulul Azmi yang diutus Allah Taala untuk Bani Israil. Dalam lisan Arab, beliau bernama Isa Al-Masih dan Isa ibnu Maryam.
Hikmah
Sabtu, 16 Mei 2020 - 03:16 WIB
Nabi Yakub dimakamkan di kota Hebron. Di dalam Al-Quran, nama Yaqub disebut sebanyak 18 kali. Berikut ayat-ayat yang menyebut nama Nabi Yakub tersebut.
Hikmah
Selasa, 08 Desember 2020 - 21:22 WIB
Imam Syaqiq bin Ibrahim Al-Balkhi rahimahullah bernama lengkap Abu Ali Syaqiq bin Ibrahim Al-Balkhi (wafat 149 H/810 Masehi). Beliau punya kisah hiimah saat berhaji.
Hikmah
Sabtu, 09 Oktober 2021 - 16:58 WIB
Kisah Jin yang pertama kali mendengar Al-Quran mengingatkan kita kepada salah satu surat dalam Al-Quran. Allah menceritakan kisah jin yang mendengarkan bacaan Al-Quran.
Dunia Islam
Minggu, 04 Juni 2023 - 11:47 WIB
Klinik Kesehatan Haji Indonesia (KKHI) akan mengevakuasi jemaah sakit baik di Rumah Sakit Arab Saudi (RSAS) dan KKHI ke Makkah mulai Jumat, 9 Juni 2023 pekan depan
Hikmah
Senin, 07 Maret 2022 - 16:14 WIB
Nabi Khidir adalah seorang anak raja pada zaman kenabian Zulkarnain as. Dia memutuskan melepaskan singgasananya demi menjadi hamba Allah Taala. Beliau keturunan Nabi Nuh.
Hikmah
Kamis, 23 November 2023 - 11:41 WIB
Nabi Shallallahu alaihi wa sallam mendorong setiap orang tua agar selalu berdoa untuk kebaikan anak, sebab doa akan menambah keberkahan dan kebaikan pada anak.
Hikmah
Jum'at, 10 Maret 2023 - 11:56 WIB
Rasulullah SAW sangat mencintai pamannya, Abbas bin Abdul Muthalib ra. Kendati demikian, beliau tidak memberi jabatan di pemerintahan kepada Abbas padahal sang paman sangat menginginkan jabatan tersebut.
Hikmah
Senin, 29 Juni 2020 - 05:55 WIB
Cerita ini menggambarkan asal-usul pelik dari ajaran-ajaran Sufi, tetapi tampaknya datang dari tempat lain, sebab pikiran manusia tak dapat merasakan sumber yang sejati.
Hikmah
Rabu, 29 Maret 2023 - 15:00 WIB
Ada kisah menarik tentang sahabat Nabi yang berhubungan intim dengan istrinya di siang hari bulan Ramadan. Kisah ini diriwayatkan dari Abu Hurairah radhiyallahu anhu.
Dunia Islam
Jum'at, 07 Juli 2023 - 11:18 WIB
Ibadah haji merupakan kewajiban bagi setiap insan muslim yang mampu. Para cendekiwan mengatakan haji adalah ibadah penuh simbol yang memberikan banyak petunjuk.
Hikmah
Sabtu, 01 Januari 2022 - 13:56 WIB
Kisah ini berasal dari ajaran Guru Hamadani. Berbagai macam minuman sering digunakan oleh para bijaksana sebagai alegori untuk pencarian atas pengetahuan yang lebih agung.
Hikmah
Senin, 11 September 2023 - 20:25 WIB
Kisah kaum Nabi Nuh yang diazab banjir besar termasuk di antara kisah yang abadikan Allah dalam Al-Quran. Inilah penyebab kaum Nabi Nuh diazab Allah sedemikian hebatnya.
Hikmah
Sabtu, 29 Januari 2022 - 09:36 WIB
Nabi Shaleh AS sudah berdakwah selama 70 tahun kepada kaum Tsamud namun hasilnya amat minim. Lalu Allah memandulkan istri mereka. Kaum Tsamud pun marah besar.
Hikmah
Selasa, 14 Februari 2023 - 14:27 WIB
Seorang Sultan Mesir menganggap mikraj Nabi Muhammad SAW ke sidratul muntaha yang hanya semalam tidak masuk di akal. Sejumlah ulama mencoba menjelaskan namun dia tak puas.
Hikmah
Senin, 11 April 2022 - 18:58 WIB
Miqdad bin Amr adalah sahabat Rasulullah SAW. Ia bukanlah orang yang haus kekuasaan, sehingga menolak ditunjuk sebagai gubernur. Ia menganggap jabatan politik sebagai fitnah.
Hikmah
Kamis, 11 Juni 2020 - 06:25 WIB
Biarlah masyarakat mengambil bagi mereka bagian yang mereka inginkan, dan biarlah mereka memberikan bagian yang mereka inginkan kepada Arif Si Rendah Hati.
Hikmah
Jum'at, 01 Mei 2020 - 17:24 WIB
Nabi Idris naik ke langit, yang menyerahkan urusannya Matusyilakh. Setelah Matusyilakh meninggal, tabut dan suhuf diserahkan kepada anaknya, Lamik.