Topik Terkait: Kisah Tobat Malik Bin Dinar (halaman 8)
Hikmah
Sabtu, 05 November 2022 - 07:05 WIB
Kisah syahidnya Imam Said bin Jubair (wafat 95 H atau 714 Masehi) di tangan penguasa zalim Hajjaj bin Yusuf patut dijadikan pelajaran berharga. Berikut kisahnya.
Muslimah
Minggu, 11 Oktober 2020 - 18:04 WIB
Furaiah binti Malik, salah satu perawi perempuan dengan hadis-hadis yang ia riwayatkan langsung dari Baginda Nabi Shallallahu alaihi wa sallam. Sosok perempuan kaum Anshar yang dijamin masuk surga.
Tausyiah
Sabtu, 23 Maret 2024 - 05:15 WIB
Dr Fadhl Ilahi mengatakan sebagian besar orang menyangka bahwa istighfar dan tobat hanyalah cukup dengan lisan semata. Sesungguhnya istigfar dan tobat yang hanya di mulut adalah perbuatan orang-orang dusta.
Hikmah
Rabu, 12 Oktober 2022 - 15:19 WIB
Imam Abdullah bin Mubarak (118-181 H) tak hanya terkenal dengan keluasan ilmunya. Beliau memiliki sifat tawadhu yang patut diteladani umat Islam.
Hikmah
Selasa, 17 November 2020 - 10:18 WIB
Rasulullah SAW telah mengabarkan kepada Utsman bin Affan dan maupun kepada para sahabat secara berulang-ulang bahwa akan terjadi fitnah yang bakal menimpa Utsman.
Hikmah
Sabtu, 03 Oktober 2020 - 09:12 WIB
Tak jauh dari Gerbang itu ada sebuah biara bernama Biara Saliba, yang oleh Khalid dijadikan tempat tinggalnya, dan kemudian disebut Biara Khalid.
Hikmah
Selasa, 12 Mei 2020 - 16:35 WIB
Meski kekuasaannya terbilang singkat (2-3 tahun), Umar bin Abdul Aziz merupakan salah satu khalifah yang paling dikenal dalam sejarah Islam. Berikut kisah teladan beliau.
Hikmah
Sabtu, 23 Oktober 2021 - 14:17 WIB
Kenapa Ibrahim bin Adham tidak menikah? Wanita mana pun yang aku nikahi akan tetap kelaparan dan telanjang. Jika pun aku dapat (menikah), aku akan menceraikan diriku sendiri, jawabnya.
Tausyiah
Jum'at, 30 Juli 2021 - 18:43 WIB
Janganlah tergesa-gesa, gegabah menyiarkan berita dan menabur benih, karena di belakang kalian bencana yang sangat parah, dan perkara-perkara bagaikan ombak yang dahsyat menghantam
Hikmah
Selasa, 16 Maret 2021 - 17:28 WIB
Mughirah bin Syubah membatalkan pernikahannya karena ada seorang pemuda yang mengabarkan bahwa dirinya melihat calon istrinya itu pernah dicium lelaki.
Tausyiah
Minggu, 14 Februari 2021 - 10:00 WIB
Sebelum datang maut dan sebelum mulut terkunci, bersegeralah tobat, wahai jiwa-jiwa yang tertutup, karena tobat adalah harta karun bagi orang yang kembali dan berbuat baik.
Hikmah
Kamis, 04 Juni 2020 - 12:52 WIB
Umar bin Khattab mengisahkan sendiri bagaimana kisah dirinya masuk Islam yang ternyata berbeda dengan cerita yang selama ini banyak dituturkan para sejarawan.
Tips
Senin, 08 Mei 2023 - 14:06 WIB
Doa dan zikir setelah salat tobat ini merupakan amalan yang sangat baik untuk memperoleh ampunan dan rahmat Allah Subhanahu wa taala
Tausyiah
Minggu, 02 Agustus 2020 - 19:25 WIB
Al-Habib Syafiq Bin Ali Ridho (Pimpinan Majelis Riyadhul Jannah) memberi nasihat indah saat pengajian zikir dan doa Arafah di Ponpes Al-Fachriyah Tangerang Kamis sore 9 Dzulhijjah 1441 H (30/7/2020).
Hikmah
Rabu, 24 Juli 2024 - 14:39 WIB
Kisah Amr bin Ash menjadi tawanan perang Romawi terjadi pada saat terjadi pertempuran penaklukan Iskadaria oleh muslim di era Khalifah Umar bin Khattab.
Hikmah
Minggu, 28 Juni 2020 - 11:37 WIB
Mereka melakukan latihan bersama, mengharap agar ketiga kekuatan yang digabung akan cukup kuat untuk mendatangkan Kebenaran, yang mereka sebut Kebenaran Dalam.
Hikmah
Rabu, 28 Desember 2022 - 10:49 WIB
Wasiat Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam kepada Muadz bin Jabal menjadi pelajaran bagi umat Nabi Muhammad pada saat sekarang.
Hikmah
Rabu, 04 Mei 2022 - 05:15 WIB
Abdullah bin Ubay bin Salul menjadi gembong kaum munafik karena dengki dan membeci Nabi Muhammad. Rasulullah dianggap penghalang dirinya untuk menjadi penguasa Madinah.
Tausyiah
Rabu, 21 April 2021 - 03:35 WIB
Pendeta yang bertanya itu berdiri lagi. Lalu berkata: Hai Ali, jika yang kau katakan itu benar, coba sebutkan nama enam orang yang menjadi pembantu-pembantu raja itu!
Hikmah
Kamis, 29 Desember 2022 - 15:22 WIB
Peristiwa Nabi gagal menyampaikan wasiat itu konon terjadi pada hari Kamis, sehingga Ibnu Abbas yang meriwayatkan hadis di atas menyebutkannya sebagai tragedi hari Kamis.