Topik Terkait: Kisah Utsman Bin Affan

  • Alasan Utsman bin Affan Tolak Letakkan Jabatan dan Membiarkan Demonstran
    Hikmah
    Minggu, 22 November 2020 - 11:00 WIB
    Abdullah bin Salam pun memberikan isyarat agar beliau menahan diri dari memerangi mereka, agar hal tersebut semakin bisa menjadi hujjah bagi beliau di sisi Allah kelak.
  • Ketegangan Saat Sahabat Nabi Menolak Jadi Khalifah, Gantikan Utsman bin Affan
    Hikmah
    Jum'at, 15 Januari 2021 - 14:02 WIB
    Kaum pemberontak menyadari, tanpa kerjasama dan bantuan aktif kaum Muhajirin dan Anshar, mereka tidak akan berhasil menentukan pengganti Khalifah Utsman r.a.
  • Rasulullah Sudah Peringatkan Utsman bin Affan Akan Terbunuh karena Fitnah
    Hikmah
    Selasa, 17 November 2020 - 10:18 WIB
    Rasulullah SAW telah mengabarkan kepada Utsman bin Affan dan maupun kepada para sahabat secara berulang-ulang bahwa akan terjadi fitnah yang bakal menimpa Utsman.
  • Misteri Abdullah bin Saba, Tokoh di Balik Pembunuhan Utsman bin Affan
    Hikmah
    Rabu, 24 Januari 2024 - 13:43 WIB
    Abdullah bin Saba diperselisihkan. Ada sebagian ulama tarikh yang menisbatkannya ke suku Himyar. Sementara Al-Qummi memasukkannya ke dalam suku Hamadan.
  • Kisah Kekalahan Ali bin Abi Thalib dari Utsman bin Affan dalam Pemilihan Khalifah
    Hikmah
    Minggu, 24 Desember 2023 - 05:49 WIB
    Sumber kedua mengatakan bahwa setelah Abdur-Rahman membaiat Utsman, Ali berkata kepadanya: Anda merangkak untuk selamanya. Ini bukan yang pertama kali Anda memperlihatkan kekuatan Anda kepada kami.
  • Pasca-Terbunuhnya Utsman bin Affan: Delapan Hari Tanpa Khalifah
    Hikmah
    Kamis, 14 Januari 2021 - 08:17 WIB
    Pasca-terbunuhnya Khalifah Utsman bin Affan justru muncul krisis politik yang sifatnya lebih gawat, yang menuntut penanggulangan secara tepat dan bijaksana.
  • 3 Karomah Utsman Bin Affan, Sahabat Berjuluk Dzun Nurain
    Hikmah
    Selasa, 16 Juni 2020 - 21:21 WIB
    Utsman bin Affan selain dikenal karena kedermawanannya, beliau adalah orang yang berjasa dalam merangkum Al-Quran menjadi mushaf yang kita baca saat ini. Berikut tiga karomah beliau.
  • Al-Fitnat Al-Kubra: Kisah Syahidnya Utsman bin Affan Disusul 5 Tahun Perang Saudara
    Hikmah
    Jum'at, 03 Februari 2023 - 17:27 WIB
    Akumulasi dari semua ketidakpuasan terhadap Utsman bin Affan sebagian bukan karena kesalahan Utsman sendiri berakhir dengan pembunuhan Khalifah, lalu disusul 5 tahun perang saudara.
  • Kisah Khalifah Utsman Menghentikan Pengusutan Kasus Terbunuhnya Umar bin Khattab
    Hikmah
    Selasa, 26 Desember 2023 - 14:33 WIB
    Khalifah Utsman bin Affan memutuskan tidak memperpanjang pengusutan kasus pembunuhan Umar bin Khattab oleh Abu Luluah dengan dalih pembunuhnya sudah mati bunuh diri.
  • Begini Sidang Majelis Syuro Saat Menetapkan Utsman bin Affan Menjadi Khalifah
    Hikmah
    Jum'at, 18 Desember 2020 - 20:12 WIB
    Sesuai dengan wasiat Khalifah Umar r.a. maka 50 orang Anshar lengkap dengan pedangnya rnasing-masing, ditugaskan menjaga pintu-pintu rumah. Kepada 6 orang itu dipersilakan berunding.
  • Umar bin Khattab Wafat: Kisah Utsman dan Ali Berebut Jadi Imam Salat Jenazah
    Hikmah
    Kamis, 21 Desember 2023 - 08:54 WIB
    Demi Allah, tak ada manusia di muka bumi ini yang lebih kudambakan akan memperoleh rahmat Allah daripada orang yang kini sedang terbujur berselubungkan baju ini!
  • Putra Abu Bakar Ash-Shiddiq Terlibat Pembunuhan Khalifah Utsman?
    Hikmah
    Rabu, 13 Januari 2021 - 16:37 WIB
    Muhammad bin Abu Bakar itu hanya mengatakan: Aku memang masuk ke kamar itu dengan rencana hendak membunuh Utsman. Tetapi pada saat ia mengingatkan aku tentang ayahku, aku sadar.
  • Kisah Utsman bin Affan Didoakan Rasulullah SAW karena Kedermawanannya
    Hikmah
    Senin, 05 Juni 2023 - 22:31 WIB
    Kisah Utsman bin Affan radhiyallahu anhu didoakan Rasulullah shallallahu alaihi wasallam (SAW) salah satu kisah penuh ibrah. Nabi mendoakan Utsman karena kedermawanannya.
  • Utsman bin Affan, Sahabat Nabi yang Disegani Malaikat
    Hikmah
    Selasa, 05 Juni 2018 - 09:45 WIB
    Utsman bin Affan radhiallahu anhu (RA) adalah sahabat Nabi yang menjadi Khalifah ketiga setelah Abu Bakar dan Umar Bin Khattab RA. Pada masa Islam beliau dijuluki Abu &lsquoAbdillah.
  • Ini Jabatan Umar bin Khattab dan Utsman bin Affan ketika Abu Bakar Menjadi Khalifah
    Hikmah
    Selasa, 09 Januari 2024 - 11:38 WIB
    Abu Bakar mengangkat Umar bin Khattab untuk bidang kehakiman di Madinah. Selama setahun penuh memegang jabatan itu ia pernah berselisih dalam menghadapi berbagai perkara.
  • Kisah Ubaidillah Putra Umar bin Khattab Membalas Dendam
    Hikmah
    Jum'at, 22 Desember 2023 - 06:30 WIB
    Timbul kesan dalam hatinya bahwa semua orang asing di Madinah telah ikut berkomplot, dan semua tangan mereka sudah juga mengucurkan darah kejahatan.
  • Kisah Tragis Utsman bin Affan (3): Jauh Sebelum Wafat, Rasulullah Minta Utsman Tak Meletakkan Jabatan
    Hikmah
    Kamis, 19 November 2020 - 15:24 WIB
    Terjadinya pembunuhan terhadap Utsman termasuk di antara kejadian besar yang telah dikabarkan oleh Nabi pada waktu hidup beliau, bahwa hal-hal tersebut akan terjadi setelah wafatnya beliau.
  • Abu Dzar Al-Ghifari (5): Kepedihan Ali Bin Abu Thalib, Hasan, dan Husein
    Hikmah
    Minggu, 17 Oktober 2021 - 15:19 WIB
    Rasulullah sempat mengatakan pada Abu Dzar bahwa dirinya akan diusir dari Madinah dan tinggal di tempat sunyi di Rabzah. Di sana akan mati dan akan dikubur oleh sekelompok orang Irak.
  • Kisah Amir bin Abdillah: Diusir Khalifah Utsman dari Bashrah karena Tidak Menikah
    Hikmah
    Rabu, 13 April 2022 - 14:35 WIB
    Amir bin Abdillah tidak menikah, tidak makan daging dan keju. Gara-gara ini beliau menjadi korban hasutan. Akibatnya, beliau dipindahkan dari Bashrah ke Syam oleh Khalifah Utsman bin Affan.
  • Kisah Tragis Utsman bin Affan (2): Ketika Rasulullah Bicara dengan Gunung Uhud dan Hira
    Hikmah
    Rabu, 18 November 2020 - 13:11 WIB
    Kepada Gunung Uhud Rasulullah bersabda: Tenanglah (engkau) wahai Uhud, tidaklah yang di atasmu melainkan seorang Nabi, shiddiq dan dua orang syahid