Topik Terkait: Kisah Wafat (halaman 10)
Hikmah
Selasa, 14 Februari 2023 - 14:27 WIB
Seorang Sultan Mesir menganggap mikraj Nabi Muhammad SAW ke sidratul muntaha yang hanya semalam tidak masuk di akal. Sejumlah ulama mencoba menjelaskan namun dia tak puas.
Hikmah
Rabu, 16 Juni 2021 - 20:40 WIB
Ketika beliau wafat, Nabi SAW melakukan salat ghaib untuknya, salat yang belum pernah beliau lakukan sebelumnya. Dialah Ashamah bin Abjar yang dikenal dengan sebutan An-Najasyi.
Hikmah
Selasa, 11 Agustus 2020 - 21:31 WIB
Imam Abu Laits As-Samarqandi (wafat 373 H) dalam Kitab Tanbihul Ghafilin menceritakan kisah Malaikat Jibril alaihissalam yang berpura-pura bertanya di Majelis Nabi Muhammad SAW.
Hikmah
Jum'at, 13 Desember 2019 - 05:10 WIB
Yunus bin Matta adalah seorang Nabi dan Rasul yang diberi wahyu oleh Allah Taala sebagaimana Nuh dan Nabi-nabi sesudahnya. Allah melebihkan mereka dari manusia-manusia yang lain.
Hikmah
Kamis, 05 Oktober 2023 - 21:47 WIB
Sabar bagi sebagian orang, awalnya terasa pahit dan akhirnya manis. Berikut sepenggal kisah Sayyidina Ali bin Abi Thalib yang dapat kita petik hikmah dan pelajaran berharga.
Hikmah
Jum'at, 11 Februari 2022 - 21:56 WIB
Berikut ini kisah seorang Raja sombong yang diselamatkan Allah berkat kalimat Tauhid La ilaha illallaa. Kisah ini diceritakan dalam Kitab Al-Mawaizh Al-Usfuriyah.
Hikmah
Sabtu, 09 Oktober 2021 - 16:58 WIB
Kisah Jin yang pertama kali mendengar Al-Quran mengingatkan kita kepada salah satu surat dalam Al-Quran. Allah menceritakan kisah jin yang mendengarkan bacaan Al-Quran.
Hikmah
Selasa, 09 Juni 2020 - 06:55 WIB
Seperti yang sudah sering saya renungkan ketika berada di darat, dalam peristiwa biasa sehari-hari, pemisah antara kita dan maut bahkan lebih rapuh lagi.
Hikmah
Kamis, 02 November 2023 - 11:20 WIB
Kisah Nabi Musa ini membuat tercengang juga: Firaun yang sangat kejam dan sangat melampaui batas itu justru mampu melahirkan seorang Nabi Musa.
Hikmah
Sabtu, 08 Januari 2022 - 16:54 WIB
Kepercayaan yang sebenarnya merupakan sesuatu yang lain. Mereka yang mampu memiliki kepercayaan yang sebenarnya adalah yang pernah mengalami sesuatu
Hikmah
Sabtu, 04 Desember 2021 - 08:39 WIB
Kisah ini karangan Dzun Nun. Ia adalah tokoh paling awal dalam sejarah Thoriqoh Darwis Malamati, dianggap mempunyai persamaan yang dekat dengan keahlian anggota Persekutuan Rahasia.
Hikmah
Senin, 01 Mei 2023 - 17:30 WIB
Kisah pezina dan sepotong roti ini mungkin pernah kita dengar di majelis ilmu atau kajian para Dai. Kisah ini sarat dengan himah dan ibrah (pelajaran). Simak kisahnya.
Muslimah
Minggu, 07 November 2021 - 07:25 WIB
Dalam kitab Fadhail Amal karya Maulana Muhammad Zakariya al Kandhalawi, ada kisah yang sangat penuh dengan hikmah pembelajaran tentang hidup, yakni kisah Tentang Tasbih Fatimah.
Tausyiah
Senin, 23 November 2020 - 09:04 WIB
Barangkali dari sekian banyak kisah yang dikisahkan dalam Al-Quran, kisah Nabi Yusuf alaihissalam menjadi salah satu kisah yang paling indah. Berikut ceritanya.
Hikmah
Senin, 02 Januari 2023 - 10:04 WIB
Burung gagak sering dianggap mistis karena selalu dikaitkan dengan perihal kematian. Dan tahukah Anda, bahwa burung ini ternyata sudah ada sejak zaman Nabi Adam diturunkan ke bumi?
Hikmah
Jum'at, 25 Agustus 2023 - 19:00 WIB
Said bin Musayyib termasuk golongan tabiin, dan merupakan salah seorang dari Tujuh Fuqaha Madinah. Di antara ketujuh tokoh Madinah tersebut, Said sering dianggap sebagai yang paling berpengaruh.
Hikmah
Rabu, 22 Februari 2023 - 16:16 WIB
Kisah ini diterbitkan oleh seorang Fransiskan, Roger Bacon yang suka mengutip filsafat Sufi dan mengajar di Oxford, dan oleh karena itu ia kemudian dipecat atas perintah Paus dan Boerhaave, ahli kimia abad ke-17.
Tausyiah
Jum'at, 15 Januari 2021 - 20:37 WIB
umat 15 Januari 2021 Pukul 18.00 Wita, saya mendengar kabar mengejutkan tentang berita duka wafatnya seorang ulama kharismatik Jakarta, sesepuh para Habaib se-Jakarta.
Hikmah
Selasa, 05 Desember 2023 - 14:32 WIB
Semata-mata dia diberi nama Idris karena dia banyak membaca suhuf. Beliau adalah orang yang pertama kali menulis dengan qalam (pena). Beliau juga orang pertama yang menulis suhuf (wahyu),
Hikmah
Sabtu, 12 Desember 2020 - 06:42 WIB
Hasil didikan beliau yang terkenal adalah falsafah Molimo atau tidak mau melakukan lima hal tercela yaitu: judi, minum arak, mencuri, madat dan madon atau zina.